Warna Aroma Rasa Hasil Uji Kesukaan

a. Warna

Dalam uji kesukaan tersebut, panelis diminta untuk memberikan penilaian terhadap 3 sampel Kue Semprit Tepung Ubi Jalar Ungu sesuai dengan tingkat kesukaan panelis terhadap warna yaitu ungu agak coklat dengan nilai mean sebesar 2,69. Hasil dari uji kesukaan tersebut, selanjutnya dibuat tabel, dapat dilihat pada tabel 8. Tabel 8. Anava Warna Terhadap Ketiga Produk Sumber variasi db JK RJK F hitung F tabel 0,05 0,01 Sampel 3 2 2,508333 1,254167 2,67 3,0512 4,7436 Panelis 80 79 145,2667 1,838819 3,92 Error 158 74,15833 0,469357 Total 239 221,9333 0,928591 Dari anava diatas dapat dilihat bahwa tingkat kesukaan konsumen terhadap warna pada semprit ubi jalar ungu dengan subtitusi tepung ubi jalar ungu sebesar 60, 80 dan 100 tidak berbeda nyata. Oleh karena F hitung F tabel 5 berarti tidak ada perbedaan signifikan tingkat kesukaan terhadap warna semprit tepung ubi jalar ungu sehingga tidak perlu dilakukan uji lanjut dengan LSD.

b. Aroma

Dalam uji kesukaan tersebut, panelis diminta untuk memberikan penilaian terhadap 3 sampel Kue Semprit Tepung Ubi Jalar Ungu sesuai dengan tingkat kesukaan panelis terhadap aroma yaitu beraroma ubi dengan nilai mean sebesar 3,11. Hasil dari uji kesukaan tersebut, selanjutnya dibuat tabel, dapat dilihat pada tabel 9. Tabel 7. Anava Aroma Terhadap Ketiga Produk Sumber variasi db JK RJK F hitung F tabel 0,05 0,01 Sampel 3 2 4,358333 2,179167 2,96 3,0512 4,7436 Panelis 80 79 162,5167 2,057173 2,79 Error 158 116,3083 0,736129 Total 239 283,1833 1,184863 Dari anava diatas dapat dilihat bahwa tingkat kesukaan konsumen terhadap aroma pada semprit ubi jalar ungu dengan subtitusi tepung ubi jalar ungu sebesar 60, 80 dan 100 tidak berbeda nyata. Oleh karena F hitung F tabel 5 berarti tidak ada perbedaan signifikan tingkat kesukaan terhadap aroma semprit tepung ubi jalar ungu sehingga tidak perlu dilakukan uji lanjut dengan LSD.

c. Rasa

Dalam uji kesukaan tersebut, panelis diminta untuk memberikan penilaian terhadap 3 sampel Kue Semprit Tepung Ubi Jalar Ungu sesuai dengan tingkat kesukaan panelis terhadap rasa yaitu manis dan berasa ubi dengan nilai mean sebesar 3,40. Hasil dari uji kesukaan tersebut, selanjutnya dibuat tabel, dapat dilihat pada tabel 10. Tabel 10. Anava Rasa Terhadap Ketiga Produk Sumber variasi db JK RJK F hitung F tabel 0,05 0,01 Sampel 3 2 7,808333 3,904167 6,04 3,0512 4,7436 Panelis 80 79 283,1833 3,584599 5,54 Error 158 102,1917 0,646783 Total 239 393,1833 1,645119 F hitung F tabel 5 berarti ada perbedaan signifikan tingkat kesukaan terhadap rasa semprit tepung ubi jalar ungu sehingga perlu dilakukan uji lanjut dengan LSD. Hasil yang diperoleh dari uji lanjut dengan manggunakan LSD adalah sebagai berikut: A - B = 0,0375 0,298519 = tidak berbeda nyata A - C = 0,4000 0,298519 = berbeda nyata B - C = 0,3625 0,298519 = berbeda nyata Keterangan: A = Semprit tepung ubi ungu dengan subtitusi tepung ubi sebanyak 80 B = Semprit tepung ubi ungu dengan subtitusi tepung ubi sebanyak 100 C = Semprit tepung ubi ungu dengan subtitusi tepung ubi sebanyak 60 Dari anava diatas dapat diambil kesimpulan yaitu tingkat kesukaan konsumen terhadap rasa pada semprit tepung ubi jalar ungu dengan subtitusi tepung ubi jalar ungu sebesar 80 dengan 100 tidak berbeda nyata tetapi dengan subtitusi 60 adalah berbeda nyata. Sedangkan antara semprit ubi jalar ungu dengan subtitusi tepung ubi jalar ungu sebesar 100 dengan 60 adalah berbeda nyata.

d. Keempukan