Desain Penelitian Variabel Penelitian

54

BAB III METODE PENELITIAN

A. Desain Penelitian

Penelitian ini terdiri dari dua variabel bebas yang diberi simbol X 1 dan X 2 dan satu variabel terikat yang diberi simbol Y. Variabel bebasnya adalah faktor motivasi internal dan faktor motivasi eksternal dan variabel terikatnya adalah prestasi belajar siswa. Desain penelitian yang digunakan dalam penelitian ini termasuk jenis ex post facto karena tidak memberikan perlakuan terhadap variabel yang diteliti, mengungkap fakta berdasarkan gejala yang telah ada pada sisi responden selanjutnya ditinjau bagaimana pengaruh variabel bebas terhadap variabel terikat. Sukardi, 2003:15

B. Variabel Penelitian

Di dalam melaksanakan penelitian, istilah variabel merupakan istilah yang tidak dapat ditinggalkan. Variabel adalah gejala – gejala yang menunjukkan variasi, baik di dalam jenisnya, maupun dalam tingkatannya. Variabel merupakan gejala yang menjadi focus peneliti untuk diamati variabel itu sebagai atribut sekelompok orang atau objek yang mempunyai variasi antara satu dengan lainnya dalam kelompok itu Sugiyono, 2005:39. Menurut Ghozali 2011:109, dalam hubungan sebab akibat anatara satu variabel dengan variabel yang lain, variabel – variabel penelitian dapat dibedakan menjadi : 1. Variabel Bebas 55 Variabel bebas independen adalah variabel yang mempengaruhi variabel terikat dependen, baik pengaruh positif maupun negative Ghozali, 2011:110. Variabel ini disebut juga variabel awal atau variabel eksogen atau variabel penyebab Ghozali, 2011. Variabel independen yang digunakan dalam penelitian ini adalah Faktor – faktor yang mempengaruhi motivasi belajar X dimana faktor – faktor motivasi belajar terdiri dari faktor internal x1 dan faktor eksternal x2. 2. Variabel terikat Variabel terikat dependen adalah variabel yang dipengaruhi oleh variabel bebas independen. Variabel ini disebut juga variabel akhir atau variabel endogen atau variabel akibat Ghozali, 2011:112. Variabel terikat yang digunakan dalam penelitian ini adalah Prestasi belajar siswa Y

C. Tempat Dan Waktu Penelitian

Dokumen yang terkait

FAKTOR FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRESTASI BELAJAR MATA PELAJARAN AKUNTANSI SISWA KELAS XI PROGRAM KEAHLIAN KEUANGAN SMK NEGERI 1 KENDAL

0 7 126

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MOTIVASI BELAJAR SISWA DI PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK GAMBAR BANGUNAN SMK N 2 TASIKMALAYA.

0 1 43

PENGARUH GAYA BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS XI KOMPETENSI KEAHLIAN TEKNIK GAMBAR BANGUNAN DI SMK NEGERI 5 BANDUNG.

1 4 42

(ABSTRAK) FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRESTASI BELAJAR MATA PELAJARAN AKUNTANSI SISWA KELAS XI PROGRAM KEAHLIAN KEUANGAN SMK NEGERI 1 KENDAL.

0 0 3

PENGARUH MOTIVASI BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA KELAS XI PADA MATA PELAJARAN MENGGAMBAR BANGUNAN SMK NEGERI 1 SEYEGAN.

1 1 110

PENGARUH PERHATIAN ORANG TUA, PERGAULAN SISWA, DAN BIMBINGAN BELAJAR SISWA DI SEKOLAH TERHADAP KETEKUNAN BELAJAR SISWA KELAS XI TEKNIK GAMBAR BANGUNAN SMK NEGERI 1 SEYEGAN YOGYAKARTA.

1 8 211

PENGARUH KINERJA MENGAJAR GURU TERHADAP PRESTASI BELAJAR KEJURUAN SISWA PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK GAMBAR BAGUNAN DI SMK N NEGERI 1 SEYEGAN.

0 0 181

PENGARUH PEMBELAJARAN EKSTRAKURIKULER KEPRAMUKAAN DAN IKLIM SEKOLAH TERHADAP PRESTASI HASIL BELAJAR MATA PELAJARAN PAKET KEAHLIAN TEKNIK GAMBAR BANGUNAN PADA SISWA KELAS XI PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK BANGUNAN SMK NEGERI 1 SEYEGAN.

0 0 175

PENGARUH KEAKTIFAN SISWA DALAM JEJARING SOSIAL FACEBOOK TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA KOMPETENSI KEAHLIAN TEKNIK GAMBAR BANGUNAN KELAS XI DI SMK N 1 SEYEGAN.

0 0 93

PENGARUH PERHATIAN ORANG TUA, PERGAULAN SISWA, DAN BIMBINGAN BELAJAR SISWA DI SEKOLAH TERHADAP KETEKUNAN BELAJAR SISWA KELAS XI TEKNIK GAMBAR BANGUNAN SMK NEGERI 1 SEYEGAN YOGYAKARTA.

1 3 211