Teknik Penilaian Rumusan Masalah Tujuan Hipotesis

Lampiran 1 Lembar Kegiatan Siswa Metode Ilmiah Tujuan : 1. Merancang penelitian sederhana. 2. Menyusun laporan ilmiah berdasarkan penelitian yang sudah dilakukan. Langkah Kerja: 1. Pergilah ke halaman sekolah atau lingkungan sekitar sekolah. 2. Amatilah tumbuhan yang ada di tempat tersebut, temukan salah satu fenomena biologi yang ada di tempat tersebut 3. Rancanglah sebuah penelitian sederhana berdasarkan hasil pengamatanmu. 4. Tulislah rumusan masalah yang sesuai. 5. Tulislah hipotesis yang kalian ajukan berdasarkan teori-teori sebelumnya. 6. Lakukan percobaan untuk membuktikan hipotesis yang kalian ajukan. 7. Catatlah hasil percobaan yang kalian lakukan dan analisislah. 8. Buatlah kesimpulan dari hasil percobaan yang kalian peroleh. 9. Susunlah laporan ilmiah berdasarkan penelitian yang sudah kalian lakukan. RANCANGAN PENELITIAN A. Judul

B. Rumusan Masalah

C. Tujuan

D. Hipotesis

Kelompok : Kelas : Anggota : 1. 2. 3.

E. Variable

F. Tempat dan Waktu Penelitian

G. Alat dan Bahan

H. Langkah Kerja

Lampiran 2 Instrumen Penilaian Tertulis Soal Pilihan Ganda Berilah tanda x pada salah satu jawaban yang dianggap benar 1. Imperata cylindrica alang-alang merupakan jenis gulma yang banyak merugikan petani. Namun, hasil penelitian menunjukkan bahwa umbi akar alang- alang ini dapat digunakan sebagai bahan baku obat-obatan. Para ahli yang melakukan penelitian tersebut merupakan ahli dalam bidang…. A. Gulmasida

B. Botani

C. Zoologi D. Taksonomi E. Farmakologi 2. Hipotesis tergolong baik apabila…. A. Sesuai dengan fakta B. Dapat dipastikan hasilnya C. Berdasarkan dari banyak buku acuan D. Dilakukan oleh ilmuwan yang berpengalaman

E. Dapat menjadi prediksi dan dapat diuji dengan percobaan

3. Untuk membuktikan bahwa urine sapi dapat mempengaruhi kecepatan pertumbuhan sawi, langkah yang harus dilakukan yaitu . . . . A. melakukan observasi B. merumuskan masalah C. menyusun hipotesis

D. mengadakan eksperimen

E. merumuskan kesimpulan 4. Berikut adalah langkah-langkah metode ilmiah: 1. Mengelola data. 2. Menyusun hipotesis. 3. Prediksi kesimpulan. 4. Mengidentifikasi masalah. 5. Melakukan percobaan. 6. Mengomunikasikan hasil penyelidikan ilmiah. Urutan yang benar adalah . . . .

A. 4 - 2 – 3 - 5 - 1 – 6

B. 4 - 1 - 2 - 5 - 3 - 6 C. 2 - 1 - 5 - 4 - 3 - 6 D. 2 - 1 - 4 - 5 - 3 - 6 E. 1 - 2 - 3 - 4 - 5 – 6