Data Demografi Responden Persepsi lansia terhadap kualitas hidup dan kesehatan secara umum

BAB 5 HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

5.1. Hasil Penelitian

Hasil penelitian ini di dapat dari pengambilan data yang dilakukan selama 2 minggu yaitu dari tanggal 15 Oktober 2012 sampai dengan tanggal 29 Oktober 2012 dengan jumlah responden sebanyak 91 orang. Penyajian analisa data dalam penelitian ini di uraikan berdasarkan data demografi dan data kualitas hidup fisik, psikologis, hubungan sosial, dan lingkungan di KecamatanMardingding.

5.1.1. Data Demografi Responden

Tabel 1. Distribusi frekuensi dan persentase berdasarkan data demografi responden diKecamatanMardindingn = 91 orang. Data Demografi Responden Frekuensi Presentase Umur 60-65 tahun 35 38 66-70 tahun 29 31.5 71-80 tahun 18 19.6 80 tahun 9 9.8 Jenis Kelamin Laki-laki 38 41.3 Perempuan 53 57.6 Agama Islam 19 20..7 Katolik 27 29.3 Protestan 45 48.9 Hindu Budha Universitas Sumatera Utara Data Demografi Responden Frekuensi Presentase Suku Jawa 18 19.6 Minang Batak 73 79.3 Aceh Pendidikan terakhir Tidak Sekolah 20 21.7 SD 33 35.9 SMP 7 7.6 SMA 25 27.2 Diploma 1 1.1 Sarjana 5 5.4 Pekerjaan Sebelumnya PNS 14 15.2 Pegawai Swasta Petani 77 83.7 BuruhKaryawan Tidak Bekerja Dll Status Perkawinan Menikah 50 54.3 Tidak Menikah Janda 26 28.3 Duda 15 16.3 Masalah Kesehatan yang dialami Hipertensi 39 42.4 Diabetes Melitus 2 2.2 Gangguan Penglihatan 6 6.5 Gangguan Pendengaran 1 1.1 Rematik 28 30.4 Dan lain-lain 15 16.3 Universitas Sumatera Utara Tabel 1 menunjukkan bahwa mayoritas usia responden berada pada kelompok umur 60-65tahun sebanyak 35 orang 38. Responden yang berjenis kelamin yang mayoritas adalah perempuan sebanyak 53 orang 57.6, agamayang mayoritas adalah agama kristen protestan yaitu 45 orang 48.9, suku Batak merupakan suku terbanyak dengan jumlah responden sebanyak 73 orang 79.3, responden yang berpendidikan SD sebanyak 33 orang 35.9, responden yangbekerja sebagaipetanipaling banyak yaitu sebanyak 77 orang 83.7, status perkawinan responden yang paling banyak adalah menikah 50 orang 54.3, masalah kesehatan yang paling banyak dialami responden adalah Hipertensi sekitar 39 orang 42.4.

5.1.2. Kualitas Hidup Lansia yang Tinggal di KecamatanMardingding

Kualitas hidup lansia di dasarkan pada empat domain. Tabel 2 domain fisik dengan mean 20.64 SD = 2.30,domain domain psikologis dengan mean 18,90 SD = 1.97, hubungan sosial dengan mean10.13 SD = 1.18, domain lingkungan dengan mean yaitu 25.78 SD = 2.46. Tabel 2. Hasil distribusi mean dan standar deviasi dari 4 domain Domain Mean Standar deviasi Domain fisik Rentang score 7 – 35 20.64 2,30 Domain psikologis Rentang score 6 – 30 18,90 1,97 Domain hubungan sosialRentang score 3 –1 5 10,13 1,18 Domain LingkunganRentang score 8 – 40 25.78 2,46

1. Domain 1- Fisik

Domain 1- Fisik terdiri dari 7 pertanyaan dan didapat mean sebesar 23.50. Nilai tertinggi didapat dari pertanyaan seberapa baik kemampuan Bapak Ibu dalam bergaul, sebanyak 58 responden 63,0 menjawab baik. Sedangkan nilai Universitas Sumatera Utara terendah didapat dari pertanyaan Seberapa sering Bapak Ibu merasakan Kesakitan fisik BapakIbu dalam beraktivitas sesuai kebutuhan Bapak Ibu? Sebanyak 39 42,2 responden menjawab tidak sama sekali. Tabel 3. Distribusi frekuensi dan persentase responden berdasarkan domain fisik fokus pada frekuensi n = 91 TSS S DJS SS DJB Pertanyaan n= n= n= n= n= Seberapa seringBapak Ibumerasakan 39 33 3 16 KesakitanfisikBapakIbudalam beraktivitas sesuai kebutuhanBapak Ibu? 42,2 35,9 3,3 17,4 0 Seberapa sering Bapak Ibu 45 23 2 21 membutuhkan terapi medis untuk dapat berfungsi dalam 48,9 25,0 2,2 22,8 0 kehidupan sehari-hari Bapak Ibu? Tabel 4. Distribusi Frekuensi dan persentase responden berdasarkan domain fisik fokus pada kapasitas n = 91 TSS S Sd Sr SD Pertanyaan n= n= n= n= n= Apakah Bapak Ibu memiliki vitalitas yang 1 17 45 28 cukup untuk beraktivitas sehari-hari? 1.1 18,5 48,9 30,4 0 Tabel 5.Distribusi frekuensi dan persenta seresponden berdasarkan domain fisik focus padaevaluasi n = 91 SBr Br BBS Ba Sba Pertanyaan n= n= n= n= n= SeberapabaikkemampuanBapak Ibu - 0 5 28 58 dalambergaul? 5,4 30,4 63,0 0 Universitas Sumatera Utara Tabel 6.Distribusi frekuensi dan persentase responden berdasarkan domain fisik focus pada intensitas n = 91 STM TM BBS M SM Pertanyaan n= n= n= n= n= SeberapapuaskahBapak Ibudengan 1 14 36 40 TidurBapak Ibu? 1,1 15,2 39,1 43,5 0 Seberapa puaskah Bapak Ibu dengan 9 38 44 Kemampuan Bapak Ibu untuk 9,8 41,3 47,8 0 beraktivitas? Seberapa puaskah Bapak Ibudengan - 14 29 48 Kemampuan Bapak Ibu untuk bekerja? 15,2 31,5 52,2 0

2. Domain 2- Psikologis

Domain 2- psikologis terdiridari 6 pertanyaan dan didapat mean sebesar 18.90. Nilai tertinggi didapat dari pertanyaan Seberapa sering Bapak Ibu memiliki Perasaan negatif seperti kesepian, Putus asa, cemas, dan depresi 72 78,3 responden menjawab tidak sama sekali. Sedangkan nilai terendah didapat dari pertanyaan Apakah Bapak Ibu dapat menerima Penampilan tubuh Bapak Ibu? Sebanyak 39 responden 42,4 menjawab sedang. Tabel 7. Distribusi frekuensi dan persentasi responden berdasarkan domain psikologis fokus pada frekuensi n =91 TSS S DJS SS DJB Pertanyaan n= n= n= n= n= Seberapa jauh Bapak Ibu menikmati hidup 0 5 39 47 Bapak Ibu? 5.4 42,4 51,1 0 Seberapa jauh Bapak Ibu merasa hidup 3 35 53 Bapak Ibu berarti? 3,3 38,0 57,6 0 Universitas Sumatera Utara Seberapa jauh Bapak Ibu mampu 16 33 42 berkonsentrasi? 17,4 35,9 42,7 0 Tabel 8. Distribusi frekuensi dan persentasi responden berdasarkan domain psikologis fokus pada intensitas n =91 TSS S Sd Sr SD Pertanyaan n= n= n= n= n= Apakah Bapak Ibu dapat menerima 4 39 27 21 Penampilan tubuh Bapak Ibu? 4,3 42,4 29,3 22,8 Tabel 9. Distribusi frekuensi dan persentasi responden berdasarkan domain psikologis fokus pada evaluasi n = 91 STM TM BBS M SM Pertanyaan n= n= n= n= n= Seberapa puaskah Bapak Ibu terhadap 4 25 61 1 diri Bapak Ibu? 4,3 27,2 66,3 1,1 Tabel 10. Distribusi frekuensi dan persentasi responden berdasarkan domain psikologis pada frekuensi n= 90 TP J CS SS SI Pertanyaan n= n= n= n= n= Seberapa sering Bapak Ibu memiliki 72 16 3 - - Perasaan negatif seperti kesepian, Putus asa, cemas, dan depresi 78,3 17,4 3,3 - -

3. Domain 3- Hubungan Sosial

Domain 3- hubungan sosial terdiri dari 3 pertanyaan dan didapat mean sebesar 10.47. Nilai tertinggi didapat dari pertanyaan Seberapa puaskah Bapak Ibu dengan Kehidupan seksual Bapak Ibu Sebanyak 66 71,1 responden menjawab Universitas Sumatera Utara biasa – biasa saja. Sedangkan nilai terendah di dapat dari pertanyaan Seberapa puaskah Bapak Ibu dengan Dukungan yang Bapak Ibu peroleh Dari teman Bapak Ibu? Sebanyak 47 51,1 menjawab biasa-biasa saja. Tabel 11. Distribusi frekuensi dan persentasi responden berdasarkan domain hubungan sosial fokus pada evaluasi n = 91 STM TM BBS M SM Pertanyaan n= n= n= n= n= Seberapa puaskah Bapak Ibu dengan 2 47 42 Hubungan personal sosial Bapak Ibu? 2,2 51,1 45,7 0 Seberapa puaskah Bapak Ibu dengan 1 66 24 Kehidupan seksual Bapak Ibu? 1,1 71,7 26,1 0 Seberapa puaskah Bapak Ibu dengan 2 47 42 Dukungan yang Bapak Ibu peroleh 2,2 51,1 45,7 0 Dari teman Bapak Ibu? 4. Domain 4- Lingkungan Domain 4- lingkungan terdiri dari 8 pertanyaan dan didapat mean sebesar 25.78. Nilai tertinggi didapat dari pertanyaan Seberapa jauh ketersediaan informasi bagi kehidupan Bapak Ibu dari hari ke hari sebanyak 59 64,1 menjawab sedang. Sedangkan nilai terendah didapat dari pertayaan Seberapa sering Bapak Ibu memiliki kesempatan untuk bersenang-senang rekreasi ? sebanyak 42 45,7 responden menjawab sedikit. Tabel 12. Distibusi frekuensi dan persentasi responden berdasarkan domain lingkungan fokus pada intensitas n= 91 TSS S DJS SS DJB Pertanyaan n= n= n= n= n= Secara umum, seberapa aman Bapak Ibu 8 40 43 Rasakan dalam kehidupan Bapak ibu sehari-hari? 8,7 43,5 46,7 0 Universitas Sumatera Utara Seberapa bersih Lingkungan tempat tinggal 0 3 52 36 Bapak Ibu? 3,3 56,5 39,1 0 Tabel 13. Distibusi frekuensi dan persentasi responden berdasarkan domain lingkungan fokus pada kapasitas n = 91 TSS S Sd Sr SD Pertanyaan n= n= n= n= n= Apakah Bapak Ibu dapat 1 16 53 21 Memenuhi kebutuhan Bapak Ibu? 1,1 17,4 57,6 22,8 0 Seberapa jauh ketersediaan informasi bagi 0 12 59 20 kehidupan Bapak Ibu dari hari ke hari ? 13,0 64,1 21,7 0 Seberapa sering Bapak Ibu memiliki 6 42 23 20 kesempatan untuk bersenang-senang 6,5 45,7 25,0 21,7 0 rekreasi ? Tabel 14. Distibusi frekuensi dan persentasi responden berdasarkan domain lingkungan fokus pada kapasitas n = 91 STM TM BBS M SM Pertanyaan n= n= n= n= n= Seberapa puaskah Bapak Ibu dengan kondisi tempat Bapak Ibu 3 37 51 tinggal saat ini ? 3,3 40,2 55,4 0 Seberapa puaskah Bapak Ibu dengan akses Bapak Ibu pada 3 46 42 layanan kesehatan ? 3,3 50,0 45,7 0 SeberapapuaskahBapak Ibudengan 7 47 37 Rekreasi yang Bapak Ibujalani? 7,6 51,1 40,2 0

5.1.3. Persepsi lansia terhadap kualitas hidup dan kesehatan secara umum

Tabel 15 menunjukkan bahwa sebanyak 59 responden 64.1 menjawab kualitas hidup mereka di tingkat baik, dan sebanyak 47 responden 51,1 menjawab tingkat kepuasan terhadap kesehatan Bapakibu menjawab baik. Universitas Sumatera Utara Tabel 15. Distribusi frekuensi dan persentase persepsi kualitas hidup SB Br BBS Ba SBa Pertanyaan n= n= n= n= n= Bagaimana menurut Bapak Ibu kualitas 2 30 59 Hidup Bapak Ibu ? 2,2 32,6 64,1 0 BagaimanakepuasanBapak Ibu 12 32 47 TerhadapkesehatanBapak Ibu? 13,0 34,8 51,1 0

5.2. Pembahasan

5.2.1. Persepsi lansia terhadap kualitas hidup dan kesehatan secara umum