TUJUAN TUGAS : URAIAN TUGAS : KRITERIA PENILAIAN 5 TUJUAN TUGAS : URAIAN TUGAS :

Asosiasi 5. Bentuk Argumentatif puisi 14. Mahasiswa mampu memahami tone sikap penyair terhadap puisi yang dikarangnya Tone dalam Puisi 5 Self-Learning V-Class-3 2 x 50 menit Ketepatan mahasiswa untuk menganalisis tone dalam karya sastra puisi 5 1 15. Mahasiswa mampu mengkaji theme pikiran utama yang terkandung dalam puisi secara keseluruhan Tema dalam Puisi 1, 2 CeramahKuli ah Pakar, Problem Based LearningFBD 2 X 50 menit Ketepatan mahasiswa dalam menganalisis theme yang terdapat dalam karya sastra puisi 15 1 16 UJIAN AKHIR SEMESTER FORMAT RANCANGAN TUGAS 1 Nama Mata Kuliah : PENGKAJIAN PUISI INGGRIS SKS : 2 Program Studi : SASTRA INGGRIS Pertemuan ke : 6 Fakultas : SASTRA

A. TUJUAN TUGAS :

Mahasiswa mampu menangkap berbagai citra dalam karya sastra puisi

B. URAIAN TUGAS :

a. Obyek Garapan Puisi-puisi yang mengandung citra, Misalnya puisi I Hear an Army Charging Upon the Land karya James Joyce yang mengandung image dengaran Auditory Imagery b. Metode atau Cara pengerjaan - Tentukan 1-2 buah puisi yang akan dianalisis - Analisis karya sastra tersebut berdasarkan jenis-jenis citra yang telah dibahas - Hasil kemudian dipresentasikan di depan kelas dengan menggunakan slide ppt - Kegiatan dapat dilakukan dalam kelompok yang berisi 2-3 orang c. Deskripsi Luaran tugas yang dihasilkan : Tayangan presentasi minimal 3 halaman dengan font Arial, ukuran 16

C. KRITERIA PENILAIAN 5

Kelengkapan isi analisa Kebenaran isi rangkuman Daya tarik komunikasipresentasi FORMAT RANCANGAN TUGAS 2 Nama Mata Kuliah : PENGKAJIAN PUISI INGGRIS SKS : 2 Program Studi : SASTRA INGGRIS Pertemuan ke : 8 Fakultas : SASTRA

A. TUJUAN TUGAS :

Mahasiswa memahami berbagai jenis bahasa kiasan figurative language

B. URAIAN TUGAS :

a. Obyek Garapan Puisi, misalnya puisi The Clod and the Pebble karya William Blake b. Metode atau Cara pengerjaan - Bagi kelas menjadi beberapa kelompok 4-5 orang kelompok - Berikan beberapa contoh karya sastra puisi yang berbeda kepada tiap kelompok untuk dianalisis - Presentasikan hasilnya di depan kelas - Kelompok lain memberikan tanggapan tentang isi presentasi c. Deskripsi Luaran tugas yang dihasilkan : Paper minimal 3 halaman dengan spasi 1.5 dan font Times New Roman ukuran 12, berserta tayangan presentasi minimal 3 halaman dengan font Arial ukuran 16

C. KRITERIA PENILAIAN 10