Bagaimanakah penerimaan SPT di Kantor Pelayanan Pajak Pratama

commit to user ke kantor Direktorat Jendral Pajak dalam jangka waktu yang telah ditetapkan yaitu paling lama tiga bulan setelah akhir tahun pajak. Pelaporan surat pemberitahuan dapat dilakukan dengan berbagai cara, antara lain sebagai berikut: 1. Disampaikan langsung oleh wajib pajak melalui TPT, 2. Disampaikan melalui KPPKP4 Account Representative atau pelaksana, 3. Disampaikan melalui kurir khusus, 4. Disampaikan melalui jasa pos, 5. Disampaikan melalui tim khusus melalui kerjasama dengan pemerintah daerah, 6. Cara lain yang dianggap efektif, misal drop box dan MTU Mobile Tax Unit. Cara-cara tersebut dilakukan agar dapat memudahkan wajib pajak dalam melaksankan kewajibannya di bidang perpajakan, serta dalam rangka meningkatkan kesadaran wajip pajak dalam melaporkan SPT tahunannya.

1. Bagaimanakah penerimaan SPT di Kantor Pelayanan Pajak Pratama

Karanganyar dan bagaimana dampaknya terhadap penerimaan pajak penghasilan? Salah satu kewajiban perpajakan bagi Wajib Pajak adalah melaporkan jumlah pajak terutangnya dalam sauatu tahun pajak. Dasar munculnya kewajiban pajak ini adalah kepemilikan NPWP. Setiap Warga Negara Indonesia yang memiliki NPWP wajib melaporkan pajak terutangnya baik untuk Orang Pribadi ataupun badan usaha. Sarana pelaporan pajak terutang adalah Surat Pemberitahuan SPT. commit to user Berdasarkan pasal 3 ayat 1 dan 1a Undang-undang KUP dijelaskan bahwa setiap Wajib Pajak wajib mengisi SPT dalam Bahasa Indonesia dengan menggunakan huruf latin, Angka Arab, satuan mata uang Rupiah, dan menandatangani serta menyampaikannya ke kantor Direktorat Pajak tempat Wajib Pajak terdaftar atau dikukuhkan. Dalam rangka memberikan pelayanan dan kemudahan kepada Wajib Pajak, formulir Surat Pemberitahuan disediakan pada kantor-kantor Direktorat Jenderal Pajak dan tempat-tempat lain yang ditentukan oleh Direktur Jenderal Pajak yang diperkirakan mudah terjangkau oleh Wajib Pajak. Disamping itu, Wajib Pajak juga dapat mengambil Surat Pemberitahuan dengan cara lain, misalnya dengan mengakses situs Direktorat Jenderal Pajak untuk memperoleh formulir Surat Pemberitahuan tersebut. Namun, untuk memberikan pelayanan yang lebih baik, dan memudahkan wajib pajak dalam memenuhi kewajiban pajaknya dalam hal ini pelaporan surat pemberitahuan tahunan pajak penghasilan, Direktur Jenderal Pajak dapat mengirimkan Surat Pemberitahuan kepada Wajib Pajak sehingga diharapkan kesadaran wajib pajak akan meningkat. Kemudian atas dasar kesadaran wajib pajak tersebut, diharapkan penerimaan pajak juga akan meningkat. Berikut ini adalah daftar wajib pajak di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Karanganyar. commit to user Tabel III.2 Wajib Pajak Orang Pribadi Terdaftar di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Karanganyar tahun 2005 sd 2009 Tahun WP OP Terdaftar Persentase peningkatan 2005 18.454 - 2006 20.712 12,24 2007 29.764 43,70 2008 30.815 3,53 2009 36.356 17,98 sumber: Seksi PelayananSIDJP Dapat kita lihat dari data di atas terjadi peningkatan jumlah WP Orang Pribadi baru tiap tahunnya. Tahun 2006 sebesar 12,24, tahun 2007 sebesar 43,70, tahun 2008 sebesar 3,53, tahun 2009 sebesar 17,98, peningkatan pada tahun 2007 cukup besar dikarenakan pada bulan November 2007 Kantor Pelayanan Pajak Pratama Karanganyar yang semula menjadi satu dengan Kantor Pelayanan Pajak Pratama Surakarta mulai beroperasi sendiri. Dengan demikian, Kantor Pelayanan Pajak Pratama Karanganyar dapat memaksimalkan peningkatan jumlah wajib pajak terdaftar. Untuk mengolah data dan menghitung presentase peningkatan jumlah wajib pajak tiap tahunnya adalah sebagai berikut: 100 sebelumnya TH terdaftar OP WP sekarang TH terdaftar OP WP - sebelumnya TH terdaftar OP WP x commit to user Untuk mengetahui besarnya penyampaian SPT tahunan tiap tahunnya. Penulis menggunakan perhitungan sederhana untuk mengolah data yang ada, yaitu membandingkan antara jumlah wajib pajak yang menyampaikan surat pemberitahuan tahunan dengan jumlah wajib pajak orang pribadi terdaftar. Dari perhitungan tersebut akan diperoleh persentase penerimaan SPT berdasarkan wajib pajak orang pribadi yang terdafatar di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Karanganyar. Berikut ini adalah daftar penerimaan surat pemberitahuan tahunan pajak penghasilan di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Karanganyar: Tabel III.3 Rincian Penerimaan SPT Tahunan Wajib Pajak Penghasilan Orang Pribadi di KPP Pratama Karanganyar tahun 2008-2009 Tahun Nihil Kurang Bayar Lebih Bayar Jumlah 2008 10.044 2.111 27 12.182 2009 26.112 2.324 39 28.475 Sumber: Seksi Pengolahan Data dan InformasiSIDJP Dari tabel di atas dapat dilihat bahwa penerimaan surat pemberitahuan tahunan pajak penghasilan pada tahun 2008 sebesar 12.182. Pada tahun 2009 menjadi sebesar 28.475, jumlah penerimaan surat pemberitahuan tahunan pajak penghasilan naik sebesar 16.293, dalam persentase sebesar 133,75, nilai ini didapat dari: 100 2008 OP PPh SPT Penerimaan 2008 - 2009 OP PPh Tahunan SPT Penerimaan x commit to user Tabel III.4 Presentase Penerimaan SPT Tahunan Orang Pribadi di KPP Pratama Karanganyar berdasarkan WP Terdaftar tahun 2008 dan 2009 Tahun Wajib Pajak OP Terdaftar Penerimaan SPT Tahunan Presentase penerimaan SPT 2008 30.815 12.182 39,53 2009 36.356 28.475 78,32 Berdasarkan data yang diperoleh di atas, jumlah Wajib Pajak Orang Pribadi yang melaporkanmenyampaikan SPT Tahunannya pada tahun 2008 mencapai angka 12.182 atau sebesar 39,53 dari jumlah Wajib Pajak Orang Pribadi Terdaftar. Kemudian pada tahun 2009 mencapai angka 28.475 atau sebesar 78,32 dari jumlah Wajib Pajak Orang Pribadi yang terdaftar. Pada tahun 2009 terjadi kenaikan penerimaan SPT tahunan di KPP Pratama Karanganyar sebesar 38,79 Penerimaan SPT tahunan berdasarkan Wajib Pajak Orang Pribadi yang terdaftar tersebut dapat diperoleh dari perhitungan dengan rumus, sebagai berikut: Sedangkan, penerimaan SPT tahunan orang pribadi di atas tampak pada grafik dibawah ini: 100 Terdaftar pribadi Orang Pajak Wajib tahunan SPT Penerimaan x commit to user Gambar III.3 Grafik Penerimaan Surat PemberitahuanTahunan Wjain Pjak Orang Pribadi di KPP Pratama Karanganyar 20 40 60 80 100 2008 2009 penerimaan spt berdasarkan wp terdaftar di KPP Pratama Karanganyar 39,53 78,32 Berdasarkan grafik di atas, dapat kita lihat bahwa dari tahun 2008 ke tahun 2009 pelaporan surat pemberitahuan tahunan pajak penghasilan mengalami kenaikan yang besar. Dengan adanya kenaikan tingkat kepatuhan wajib pajak atas pelaporan surat pemberitahuan pajak tahunan penghasilan pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Karanganyar diharapkan penerimaan pajak di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Karanganyar juga akan meningkat. Peningkatan penerimaan Surat Pemberitahuan tersebut berpengaruh terhadap penerimaan pajak penghasilan pasal 2529 orang pribadi di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Karanganyar. Pada tahun 2008 penerimaan pajak penghasilan pasal 2529 orang pribadi sebesar Rp2.135.053.661 dan tahun 2009 mengalami kenaikan sebesar Rp2.401.448.190, atau mengalami kenaikan sebesar 12,47. Peningkatan penerimaan pajak tersebut dapat kita lihat pada tabel berikut ini: commit to user Tabel III.5 Realisasi Penerimaan Pajak Pengahsilan Pasal 2529 Badan dan Orang Pribadi pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Karanganyar Keterangan 2008 Rp 2009 Rp PPh Pasal 2529 Badan 36.227.625.327 48.271.901.497 PPh Pasal 2529 Orang Pribadi 2.135.053.661 2.401.448.190 J U M L A H 38.362.678.998 51.062.994.090 Sumber: Seksi Pengolahan Data dan Informasi Dari tabel di atas dapat dilihat bahwa penerimaan Pajak Penghasilan Pasal 2529 untuk wajib pajak badan dan wajib pajak orang pribadi pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Karanganyar tahun 2009 mengalami peningkatan. Yang semula Rp38.362.678.998 pada tahun 2008, menjadi Rp51.062.994.090 pada tahun 2009. Nilai tersebut mengalami kenaikan sebesar Rp12.700.315.092 atau sebesar 33,11. Nilai ini didapat dari membandingkan selisih antara penerimaan pada tahun 2008 dan 2009 dengan penerimaan pada tahun 2008. Kenaikan penerimaan pajak di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Karanganyar = Atau jika menggunakan nilai adalah sebagai berikut: 100 2008 PPh tahun Pajak Penerimaan 2008 - 2009 PPh tahun Pajak Penerimaan Selisih x 11 , 33 100 78.998 Rp38.362.6 78.998 Rp38.362.6 - 94.090 Rp51.062.9 = x commit to user Kenaikan penerimaan Pajak Penghasilan Pasal 2529 menunjukkan bahwa penerimaan tersebut dipengaruhi oleh banyaknya Surat Pemberitahuaan tahunan yang dilaporkan oleh wajib pajak. Dengan meningkatnya kesadaran wajib pajak dalam melaporkan SPT maka penerimaan pajak pun akan naik.

2. Apa saja hambatan sehubungan dengan penyampaian SPT tahunan

Dokumen yang terkait

Evaluasi Penyuluhan dalam Upaya Meningkatkan Pelaporan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) Wajib Pajak Orang Pribadi di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Medan Timur

4 114 58

Analisis Data Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Badan Dalam Melaporkan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Di Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Medan Polonia

3 68 66

Pelaksanaan Pengawasan Penerimaan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) Orang Pribadi di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Binjai

1 59 110

Tatacara Penyampaian Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan Orang Pribadi Di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Binjai

0 55 56

Pelaksanaan Pembayaran dan Pelaporan Pajak Penghasilan (PPh) Orang Pribadi pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Medan Belawan

0 64 63

Tata Cara Penyampaian Surat Pemberitahuan (SPT) Masa Pajak Pertambahan Nilai (PPN) Pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Medan Timur

1 37 70

EVALUASI TINGKAT KEPATUHAN PELAPORAN SPT TAHUNAN WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI TAHUN 2008 DI KANTO

0 6 57

PROSEDUR PENERIMAAN DAN PENGOLAHAN SURAT PEMBERITAHUAN(SPT)TAHUNAN PAJAK PENGHASILAN (PPh) WAJIB PAJAK BADAN DI KANTOR PELAYANAN PAJAK PRATAMA KARANGANYAR.

0 0 14

EVALUASI TINGKAT KEPATUHAN WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI DALAM PELAPORAN SPT TAHUNAN PPh TAHUN PAJAK 2013-2014 DI KANTOR PELAYANAN PAJAK PRATAMA SLEMAN.

0 0 1

ANALISIS KESALAHAN DALAM PENGISIAN SPT TAHUNAN PPH WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI DI KANTOR PELAYANAN PAJAK PRATAMA PALEMBANG ILIR BARAT TAHUN 2011

0 0 7