Surat Pemberitahuan SPT TINJAUAN PUSTAKA

commit to user mendaftarkan diri ke KPP yang wilayah kerjanya meliputi tempat tinggalnya, juga diwajibkan mendaftarkan diri ke KPP yang wilayah kerjanya meliputi tempat kegiatan usaha. 3. Kewajiban yang harus dilaksanakan oleh wajib pajak setelah memperoleh NPWP a. Kewajiban sehubungan dengan Pajak Penghasilan PPh, b. Kewajiban sehubungan dengan Pajak Pertambahan, c. NilaiPajak Penjualan atas Barang Mewah PPN PPnBM, d. PembukuanPencatatan. 4. Kewajiban Wajib Pajak sehubungan dengan Pajak Penghasilan: a. SPT Masa, b. SPT Tahunan BadanOrang PribadiPasal 21, c. Pelunasan utang pajak yang tercantum dalam Surat Ketetapan Pajakā€ dan surat keputusan lainnya.

G. Surat Pemberitahuan SPT

1. Pengertian SPT Pengertian SPT Surat Pemberitahuan Pajak menurut Undang- Undang no 16 tahun 2000 Pasal 1 poin 10 yaitu surat yang oleh wajib pajak digunakan untuk melaporkan perhitungan atau pembayaran pajak, objek pajak atau bukan objek pajak dan atau harta dan kewajiban, menurut ketentuan peraturan perundang-undangan perpajakan Waluyo, 2007 commit to user 2. Fungsi SPT Adapun fungsi SPT Surat Pemberitahuan Pajak dapat dilihat dari subjek pajaknya yaitu wajib pajak pribadi, pengusaha kena pajak atau pemotong pemungut pajak, antara lain: Fungsi SPT Surat Pemberitahuan Pajak bagi wajib pajak penghasilan a. Sarana melapor dan mempertanggung jawabkan perhitungan pajak yang sebenarnya terutang. b. Melaporkan pembayaran atau pelunasan pajak yang telah dilaksanakan sendiri atau melalui pemotongan atau pemungutan pihak lain dalam satu tahun pajak atau bagian tahun pajak. c. Melaporkan pembayaran dari pemotongan atau pemungut tentang pemotongan atau pemungutan pajak orang pribadi atau badan lain satu masa pajak, sesuai peraturan perundang-undangan perpajakan yang berlaku. Fungsi SPT Surat Pemberitahuan Pajak bagi pengusaha kena pajak a. Sarana melapor dan mempertanggung jawabkan perhitungan jumlah Pajak Pertambahan Nilai dan Pajak Penjualan atas Barang Mewah yang sebenarnya terutang. b. Melaporkan pengkreditan Pajak Masukan terhadap Pajak Keluaran. c. Melaporkan pembayaran atau pelunasan pajak yang telah dilaksanakan dan atau melalui pihak lain dalam satu masa pajak, sesuai dengan ketentuan peraturan dengan perundang-undangan perpajakan yang berlaku. commit to user 3. Pengisian dan Penyampaian SPT Wajib pajak harus mengambil sendiri formulir SPT pada Kantor Pelayanan Pajak setempat dengan menunjukkan NPWP dan mengisi formulir SPT dengan benar, jelas,dan lengkap serta mendatangani sesuai dengan petunjuk yang diberikan. Pengisian formulir SPT yang tidak benar yang mengakibatkan pjak yang tertutang kurrang dibayar, akan dikenakan sanksi perpajakan. SPT yang telah diisi diserahkan kembali di Kantor Pelayanan Pajak yang bersangkutan dalam batas waktu yang bersangkutan dalam batas waktu yang ditetapkan, dan meminta bukti penerimaan SPT. Apabila SPT dikirim melalui PT Pos Indonesia harus dilakukan secaara tercatat, dan bukti serta taggal pengiriman dianggap sebagai tanda bukti dan tanggal penerimaan. 4. Pembayaran dan Pelaporan Setelah melakukan pendaftaran dan mendapatkan NPWP, Wajib Pajak mempunyai kewajiban untuk menghitung dan membayar pajak yang selanjutnya melaporkan pajak terutangnya dalam bentuk Surat Pemberitahuan SPT. Batas waktu pembayaran dan pelaporan SPT masa dan SPT tahunan adalah sebagai berikut : commit to user Tabel 2.1 Batas waktu pembayaran dan pelaporan SPT Tahunan No Jenis SPT Batas waktu Pembayaran Batas Waktu Pelaporan Masa 1 PPh Pasal 2126 Tgl 10 bulan berikut setelah masa pajak berakhir 20 hari setelah masa pajak berakhir 2 PPh Pasal 25 Tgl 15 bulan berikut setelah masa pajak berakhir 20 setelah masa pajak berakhir Tahunan 1 PPh OP Tgl 25 bulan ketiga setelah berakhirnya tahun atau bagian tahun pajak Akhir bulan ketiga setelah berakhirnya tahun atau bagian tahun pajak 2 PBB 6 enam bulan sejak tanggal diterimanya SPPT - 3 BPHTB Dilunasi pada saat terjadinya perolehan hak atas tanah dan atau bangunan - Apabila dalam menghitung dan membayar pajak tersebut ditemukan ketidakbenaran dalam pengisian SPT atau karena ditemukannya data fiskal berdasarkan hasil pemeriksaan yang tidak dilaporkan oleh WP, Direktorat Jenderal Pajak akan menerbitkan Surat Ketetapan Pajak SKP kepada WP tersebut. commit to user 19

BAB III PEMBAHASAN

Dokumen yang terkait

Evaluasi Penyuluhan dalam Upaya Meningkatkan Pelaporan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) Wajib Pajak Orang Pribadi di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Medan Timur

4 114 58

Analisis Data Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Badan Dalam Melaporkan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Di Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Medan Polonia

3 68 66

Pelaksanaan Pengawasan Penerimaan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) Orang Pribadi di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Binjai

1 59 110

Tatacara Penyampaian Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan Orang Pribadi Di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Binjai

0 55 56

Pelaksanaan Pembayaran dan Pelaporan Pajak Penghasilan (PPh) Orang Pribadi pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Medan Belawan

0 64 63

Tata Cara Penyampaian Surat Pemberitahuan (SPT) Masa Pajak Pertambahan Nilai (PPN) Pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Medan Timur

1 37 70

EVALUASI TINGKAT KEPATUHAN PELAPORAN SPT TAHUNAN WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI TAHUN 2008 DI KANTO

0 6 57

PROSEDUR PENERIMAAN DAN PENGOLAHAN SURAT PEMBERITAHUAN(SPT)TAHUNAN PAJAK PENGHASILAN (PPh) WAJIB PAJAK BADAN DI KANTOR PELAYANAN PAJAK PRATAMA KARANGANYAR.

0 0 14

EVALUASI TINGKAT KEPATUHAN WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI DALAM PELAPORAN SPT TAHUNAN PPh TAHUN PAJAK 2013-2014 DI KANTOR PELAYANAN PAJAK PRATAMA SLEMAN.

0 0 1

ANALISIS KESALAHAN DALAM PENGISIAN SPT TAHUNAN PPH WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI DI KANTOR PELAYANAN PAJAK PRATAMA PALEMBANG ILIR BARAT TAHUN 2011

0 0 7