Rumusan Masalah Tujuan Manfaat Metode Penelitian

commit to user lampiran-lampirannya dan harus disampaikan sesuai dengan batas waktu yang telah menurut ketentuan peraturan perundang-undangan. Surat Pemberitahuan SPT berfungsi untuk mengawasi penerimaan pajak dari para wajb pajak. Untuk memaksimalkan penerimaan pajak, maka dibutuhkan kesadaran dari masyrakat dalam melaporkan SPT tersebut. Selain itu juga dibutuhkan penanganan dari pihak KPP dalam melayani dan memberi pengarahan kepada Wajib pajak. Untuk mengetahui lebih mendalam mengenai bagaimana penerimaan SPT tahunan di KPP Pratama Karanganyar dari gambaran umum tersebut, maka penulis ingin mengangkat tugas akhir dengan judul “EVALUASI PENERIMAAN SPT TAHUNAN WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI TAHUN 2008-2009 DI KANTOR PELAYANAN PAJAK PRATAMA KARANGANYAR ”.

B. Rumusan Masalah

Berdasarkan gambaran umum objek penelitian di atas maka penulis mengambil perumusan masalah sebagai berikut: 1. Bagaimanakah penerimaan SPT tahunan orang pribadi di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Karanganyar dan bagaimana dampaknya terhadap penerimaan pajak penghasilan? 2. Apa saja hambatan sehubungan dengan penyampaian SPT tahunan pajak penghasilan orang pribadi di KPP Pratama Karanganyar? 3. Bagaimana upaya yang dilakukan KPP Karanganyar untuk meningkatkan penerimaan SPT? commit to user

C. Tujuan

1. Untuk mengetahui seberapa besar penerimaan SPT tahunan di KPP Pratama Karanganyar dan dampaknya terhadap penerimaan pajak penghasilan 2. Untuk mengetahui upaya dan hambatan yang yang dihadapi KPP Pratama Karanganyar dalam meningkatkan penerimaan SPT Tahunan Orang pribadi. 3. Untuk mengetahui upaya yang telah dilakukan KPP Pratama Karanganyar untuk meningkatkan penerimaan SPT.

D. Manfaat

Dengan hasil penelitian ini penulis mengharapkan dapat memberi manfaat seluas-luasnya kepada semua pihak. Adapun manfaat yang ingin diambil dari penelitian ini adalah : 1. Dapat memberi pengetahuan kepada penulis tentang hal-hal perpajakan. 2. Memberikan informasi kepada pembaca sehubungan dengan penerimaan SPT di KPP Pratama Karanganyar 3. Sebagai bahan referensi pihak lain yang membutuhkan 4. Bagi objek penelitian, penelitian ini diharapkan dapat dijadikan bahan pertimbangan dalam menentukan kebijakan di kantor KPP Pratama untuk meningkatkan pelayanan bagi wajib pajak sehubungan dengan pelaporan SPT tahunannya commit to user

E. Metode Penelitian

Metode-metode yang digunakan dalam penelitian adalah dengan mengumpulkan keterangan dan informasi yang diperlukan guna penyusunan Tugas Akhir. 1. Ruang Lingkup Penelitian Penelitian ini dilakukan di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Karangayar. Hal yang ingin dikaji yaitu mengenai besarnya penerimaan Surat Pemberitahuan SPT tahunan di KPP Pratama Karanganyar tersebut. 2. Jenis dan Sumber Data a. Jenis data Jenis data yang digunakan penulis pada penelitian ini adalah : 1 Data Kualitatif yaitu data yang dinyatakan dalam bentuk kata, kalimat, dan gambar 2 Data Kuantitatif yaitu data yang dinyatakan dalam bentuk angka atau data kuantitatif yang diangkakan. b. Sumber Data berasal dari: 1 Data Primer yaitu data yang didapat melalui observasi pengamatan dan wawancara secara langsung di lapangan atau penulis bertanya langsung kepada karyawan mengenai data dari objek yang diteliti yang berhubungan denagan penerimaan SPT di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Karanganyar. 2 Data Sekunder yaitu data yang diperoleh dari literatur, makalah, Undang-Undang Perpajakan yang berlaku, atau sumber-sumber commit to user lainnya yang dituangkan dalam bentuk laporan, selebaran dan lain- lain 3. Teknik Pengumpulan Data Beberapa teknik pengumpulan data yang digunakan oleh penulis, yaitu: a. Metode Penelitian Kepustakaan Penulis mempelajari dan mengumpulkan informasi dari berbagai literatur seperti peraturan perundang-undangan perpajakan dan peraturan pelaksananya serta buku-buku dan diktat yang berkaitan dengan bahasan dalam penulisan ini. b. Metode Observasi Penulis mengamati dan mengumpulkan data serta informasi yang berkaitan secara langsung di lapangan, yaitu di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Karanagnyar. c. Metode Wawancara Penulis melakukan wawancara atau tanya jawab secara langsung dengan pihak-pihak di KPP Pratama Karanganyar mengenai informasi yang dibutuhkan. d. Metode Pengolahan Data Metode pengolahan data dapat dibagi menjadi dua, yaitu: 1 Metode Deduksi Metode deduksi adalah metode penarikan simpulan dengan cara menentukan terlebih dahulu simpulan yang didapat kemudian menjabarkan faktor-faktor masalah yang mempengaruhi simpulan tersebut. commit to user 2 Metode Induksi Metode induksi adalah metode penarikan simpulan dengan cara terlebih dahulu menjabarkan faktor-faktor masalah-masalah yang diperoleh dari uraian bab yang ada kemudian menarik simpulan dari faktor-faktor tersebut. commit to user 9

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Dokumen yang terkait

Evaluasi Penyuluhan dalam Upaya Meningkatkan Pelaporan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) Wajib Pajak Orang Pribadi di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Medan Timur

4 114 58

Analisis Data Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Badan Dalam Melaporkan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Di Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Medan Polonia

3 68 66

Pelaksanaan Pengawasan Penerimaan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) Orang Pribadi di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Binjai

1 59 110

Tatacara Penyampaian Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan Orang Pribadi Di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Binjai

0 55 56

Pelaksanaan Pembayaran dan Pelaporan Pajak Penghasilan (PPh) Orang Pribadi pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Medan Belawan

0 64 63

Tata Cara Penyampaian Surat Pemberitahuan (SPT) Masa Pajak Pertambahan Nilai (PPN) Pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Medan Timur

1 37 70

EVALUASI TINGKAT KEPATUHAN PELAPORAN SPT TAHUNAN WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI TAHUN 2008 DI KANTO

0 6 57

PROSEDUR PENERIMAAN DAN PENGOLAHAN SURAT PEMBERITAHUAN(SPT)TAHUNAN PAJAK PENGHASILAN (PPh) WAJIB PAJAK BADAN DI KANTOR PELAYANAN PAJAK PRATAMA KARANGANYAR.

0 0 14

EVALUASI TINGKAT KEPATUHAN WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI DALAM PELAPORAN SPT TAHUNAN PPh TAHUN PAJAK 2013-2014 DI KANTOR PELAYANAN PAJAK PRATAMA SLEMAN.

0 0 1

ANALISIS KESALAHAN DALAM PENGISIAN SPT TAHUNAN PPH WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI DI KANTOR PELAYANAN PAJAK PRATAMA PALEMBANG ILIR BARAT TAHUN 2011

0 0 7