PAN w Tabel XLIV Pewarisan Inovasi Konsonan w PAN t Tabel XLV Pewarisan Inovasi Konsonan t PAN d Tabel XLVI Pewarisan Inovasi Konsonan d

68 Seperti yang terlihat pada data di atas, konsonan b terwaris mengalami perubahan dalam BJ. Konsonan b hambat, bilabial pada posisi awal mengalami perubahan → konsonan w semivokal, labio-dental dan konsonan l lateral, apiko-alveolar dalam BJ, konsonan b pada posisi tengah mengalami perubahan → konsonan w dan konsonan k hambat, dorso-velar dalam BJ, dan pewarisan inovasi konsonan b pada posisi akhir tidak ditemukan dalam BJ.

4.2.2.2.3. PAN w Tabel XLIV Pewarisan Inovasi Konsonan w

Posisi PAN BJ GLOS Awal - - - Tengah sawah lawalawa sawah semah laba-laba semah istri laba-laba suami Akhir - - - Seperti yang terlihat pada data di atas, konsonan w terwaris mengalami perubahan dalam BJ. Pewarisan inovasi konsonan w pada posisi awal dan akhir kata tidak ditemukan dalam BJ, sedangkan konsonan w semivokal, bilabial pada posisi tengah mengalami perubahan → konsonan m nasal, bilabial dan konsonan b hambat, bilabial dalam BJ.

4.2.2.2.4. PAN t Tabel XLV Pewarisan Inovasi Konsonan t

Posisi PAN BJ GLOS Awal t’ilih tutu ŋ t ǝŋuk mili mutu ŋ d ǝlok alir bakar lihat Universitas Sumatera Utara 69 t ǝpak tula ŋ g ǝpok balu ŋ pukul tulang Tengah ituh but ǝk iku buj ǝl itu tumpul Akhir k ǝkǝt c ǝkǝl pegang Seperti yang terlihat pada data di atas, konsonan t terwaris mengalami perubahan dalam BJ. Konsonan t hambat, alveolar pada posisi awal mengalami perubahan → konsonan m nasal, bilabial, konsonan d hambat, apiko-dental, konsonan g hambat, dorso-velar, dan konsonan b hambat, bilabial dalam BJ, konsonan t pada posisi tengah mengalami perubahan → konsonan k hambat, dorso-velar dan konsonan j hambat, medio-palatal dalam BJ, dan konsonan t pada posisi akhir mengalami perubahan → konsonan l lateral, apiko-alveolar dalam BJ.

4.2.2.2.5. PAN d Tabel XLVI Pewarisan Inovasi Konsonan d

Posisi PAN BJ GLOS Awal d’jahit njaet menjahit Tengah hudip pand’a ŋ urip panja ŋ hidup panjang Akhir - - - Seperti yang terlihat pada data di atas, konsonan d terwaris mengalami perubahan dalam BJ. Konsonan d hambat, alveolar pada posisi awal mengalami perubahan → konsonan n nasal, apiko-alveolar dalam BJ, konsonan d pada posisi tengah mengalami perubahan → konsonan r getar, apiko-alveolar dan Universitas Sumatera Utara 70 konsonan j hambat, medio-palatal dalam BJ, dan pewarisan inovasi konsonan d pada posisi akhir kata tidak ditemukan dalam BJ.

4.2.2.2.6. PAN n Tabel XLVII Pewarisan Inovasi Konsonan n