Lokasi dan Waktu Penelitian Bentuk dan Strategi Penelitian

commit to user 76 BAB III METODE PENELITIAN

A. Lokasi dan Waktu Penelitian

1. Lokasi Penelitian Lokasi penelitian adalah SDN IV Wonogiri Kecamatan Wonogiri yang terletak di Jalan Jenderal Sudirman No.204 Kelurahan Giritirto Kecamatan Wonogiri Kabupaten Wonogiri .Lokasi yang menjadi tempat SDN IV Wonogiri sangat strategis karena berada di pinggir Jalan Raya Kota dan berdekatan dengan kantor Polres Wonogiri juga gedung perkantoran-perkantoran yang lain ,meskipun demikian suasana tersebut tidak mengganggu dalam proses pembelajaran ,justru cukup kondusif dan nyaman . 2. Waktu Penelitian Pelaksanaan penelitian dilaksanakan pada semester 1 tahun 2012 dengan tahapan-tahapan dan jadwal pelaksanaan sebagai berikut : 1 Tahap pertama adalah meliputi penyusunan proposal ,pembuatan instrument penelitian,pengambilan sampel ,perijinan ,dan penyempurnaan proposal mulai bulan Mei d Juli 2012. 2 Tahap pelaksanaan penelitian lapangan serta analisis data dilakukan pada bulan Agustus 2012 sd Oktober 2012 3 Tahap penulisan laporan penelitian dilaksanakan pada bulan Oktober 2012 commit to user 77

B. Bentuk dan Strategi Penelitian

Jenis penelitian ini adalah penelitian kualitatif deskriptif yang memiliki karakteristik naturalistik ,yaitu penelitian yang menghasilkan data deskriptif dengan menggambarkan perilaku-perilaku subjek yang ditelitiRobert Bogdan, Steven J .Tylor, edisi terjemahan Arief Furchan, 1992:21 . Penelitian ini berfokus pada proses terjadinya suatu peristiwa yang digambarkan secara rinci. Karakteristik penelitian kualitatif diantaranya : NO RENCANA BULAN Mei Juni Juli Ags Sept Okt Nop 1 Observasi awal X 2 Persiapan dan ijin penelitian a. Perijinan X d. Menyusun Proposal X 3 Pengumpulan Data a. Pengumpulan Data X X X b. Coding Data X X 4 Analisa dan Verivikasi data a. Analisa Data X b. Merumuskan X c. Kesimpulan X 5 Penyusunan Laporan Penelitian a. Penyusunan X Laporan Awal b. Review Laporan X c. Perbaikan Laporan X d.Perbanyakan Laporan X commit to user 78 1. Natura l Setting , artinya keadaan lingkungan suatu peristiwa terjadi secara alami tanpa ada campur tangan dari peneliti. Setting yang dimaksud adalah pelaksanaan proses pembelajaran di SDN IV Wonogiri Kecamatan Wonogiri. 2. Human instrument , yang dijadikan narasumber untuk memperoleh data adalah manusia dengan teknik pengumpulan data berupa wawancara dan pengamatan narasumber yang peneliti temui adalah kepala sekolah, guru kelas, siswa pada SDN IV Wonogiri . Teori yang dibangun adalah teori yang berdasarkan azas analisis induktif, artinya penarikan kesimpulan terhadap suatu gejala baru dapat dilakukan setelah mengadakan pengamatan dari gejala tersebut. Jika gejala yang diteliti sangat luas dapat digunakan sampel. 3. Purposive sampling , sampling tidak diambil secara acak melainkan mengambil narasumber yang dipandang mengetahui permasalahan yang diteliti, yaitu guru kelas yang mengelola pembelajaran dengan menggunakan komputer, kepala sekolah, dan siswa SD Negeri IV Wonogiri. 4. Hasil penelitian harus dinegosiasikan dengan responden atau narasumber yang mendukung sehingga keabsahan dan keakuratan data dapat dipertanggungjawabkan secara ilmiah artinya peneliti setelah menyusun hasil laporan penelitian dikonfirmasikan kepada kepala sekolah, guru, dan siswa .Dengan demikian responden atau narasumber hasil laporan peneliti tentang keakuratan data yang sebenarnya . commit to user 79

C. Data dan Sumber Data