Metode Penelitian Lokasi Penelitian Data dan Sumber Data

27

BAB III METODE PENELITIAN

3.1 Metode Penelitian

Metode penelitian adalah cara yang digunakan oleh peneliti dalam mengumpulkan data penelitiannya. Menurut Suharsimi Arikunto 2002:160 Penentuan dan pemilihan metode yang tepat digunakan dalam suatu penelitian sangat berguna bagi peneliti, karena dapat membantu dalam mencapai tujuan penelitian. Dari tujuan yang ingin dicapai dalam penelitian ini, maka metode yang digunakan adalah metode asosiatif. Menurut Sedarmayanti dan Syarifudin Hidayat 2002 : 34 mengatakan bahwa metode asosiatif adalah, suatu penelitian yang mencari hubungan antara satu variabel dengan variabel lain, yaitu simetris, kausal, dan interaktif.

3.2 Lokasi Penelitian

Penelitian ini dilaksanakan di SMK Negeri 5 Bandung tepatnya di Jalan Bojong Koneng No.37 A.

3.3 Variabel dan Paradigma Penelitian

3.3.1 Variabel Penelitian

Variabel penelitian merupakan suatu atribut atau sifat atau nilai dari orang, objek atau kegiatan yang mempunyai variasi tertentu yang ditetapkan oleh peneliti untuk dipelajari dan ditarik kesimpulannya. Sugiyono 2008 : 3. Jumlah variabel 28 dalam penelitian tergantung pada luas dan sempitnya penelitian yang akan dilakukan. Dalam penenelitian ini terdapat dua variabel yaitu : 1. Variabel bebas X adalah keterampilan belajar peserta diklat dalam mata diklat praktek kerja plambing 2. Variabel terikat Y adalah kesiapan kerja praktek di workshop

3.3.2 Paradigma Penelitian

Paradigma menurut Sedarmayanti dan syarifudin Hidayat 2002 : 46 dapat diartikan sebagai : a. Keseluruhan konstelasi dari kepercayaan, nilai, teknologi, dan sebagainya yang dimiiki bersama oleh anggota dari suatu kelompok tertentu. b. Suatu citra dasar dibidang kajian dalam suatu ilmu c. Suatu model Model dan pola pikir yang digunakan dalam penelitian ini, diperjelas dalam paradigma penelitian sebagai berikut : 29 4 5 6 Gambar 3.2. Paradigma Penelitian

3.4 Data dan Sumber Data

Data penelitian adalah segala fakta dan angka yang dapat dijadikan bahan untuk menyusun suatu informasi. Menurut Suharsimi Arikunto 2002:107, “Sumber data dalam penelitian adalah subjek darimana data dapat diperoleh”. Sumber data yang dipergunakan dalam penelitian ini adalah a. Data primer Data primer merupakan data yang diperoleh langsung dari subjek yang berhubungan dengan objek penelitian. Sumber data primer dalam penelitian ini diperoleh dari teknik penelitian langsung ke lapangan, melalui penyebaran angket kepada subjek penelitian, yaitu peserta diklat kelas I semester 1 Jurusan Teknik Konstruksi Batu Beton TKBB dan Teknik Gambar Bangunan TGB SMK Negeri 5 Bandung, dengan mengambil sampel sebanyak 57 peserta diklat, dari 4 kelas yaitu TKBB, TGB 1, TGB 3, TGB 5 tahun pelajaran 20082009. Temuan Penelitian Kesimpulan dan Saran Keterampilan Belajar Peserta Diklat dalam Mata Diklat Praktek Kerja Plambing Variabel X Kesiapan Kerja Praktek diworkshop Variabel Y Peserta Diklat Kelas 1 Semester 1 Bidang Keahlian Teknik Bangunan SMKN 5 Bandung 30 b. Data Sekunder Data sekunder merupakan data yang diperoleh dari subjek yang tidak berhubungan langsung dengan objek penelitian tetapi sifatnya membantu dan memberikan informasi untuk bahan penelitian. Data sekunder didapat dari literatur dan studi kepustakaan yang mempunyai keterkaitan dengan penelitian ini.

3.5 Populasi dan Sampel

Dokumen yang terkait

Sistem informasi registrasi peserta diklat berbasis web di SEAMEO Regional Center for QITEP in Science : laporan kerja praktek

0 10 1

Perancangan sistem informasi diklat di Pusdiklat PT.Pindad : laporan kerja praktek

1 19 73

KOMPETENSI ROOM SECTION PADA PRAKTEK KERJA INDUSTRI DI HOTEL OLEH PESERTA DIDIK SMKN 9 BANDUNG.

0 3 10

PENGARUH MANAJEMEN PRAKTEK KERJA INDUSTRI PRAKERIN TERHADAP MUTU PRAKTEK KERJA DI SMK BINA WARGA BANDUNG.

0 3 51

HUBUNGAN PERSEPSI PESERTA DIKLAT TERHADAP PELAKSANAAN PROGRAM DIKLAT TEKNIK PENGUKURAN DAN KALIBRASI DENGAN PRESTASI BELAJAR PESERTA DIKLAT : Studi Deskriptif Korelasional Terhadap Peserta Diklat di Balai Pengembangan Instrumentasi LIPI Bandung.

1 1 48

PENGARUH PROGRAM PRAKTEK KERJA INDUSTRI (PRAKERIN) TERHADAP KESIAPAN KERJA SISWA KOMPETENSI KEAHLIAN ADMINISTRASI PERKANTORAN DI SMKN 11 BANDUNG.

1 2 66

PENGARUH PRAKTIK KERJA INDUSTRI TERHADAP KESIAPAN KERJA SISWA KELAS XII SMKN 5 BANDUNG.

0 8 55

KONTRIBUSI KETERAMPILAN SOSIAL DALAM PEMBELAJARAN IPS TERHADAP KESIAPAN KERJA PRAKTIK KERJA NDUSTRI: Studi Pada Peserta Didik Kelas XI SMKN Kota Bandung.

0 0 67

(ABSTRAK) PENGARUH KELENGKAPAN PERALATAN PRAKTEK SEKOLAH TERHADAP PEMBOBOTAN NILAI KERJA PRAKTEK PADA MATA DIKLAT PRAKTEK DASAR INSTALASI LISTRIK KELAS X SMK NEGERI SE-KOTA SEMARANG TAHUN PELAJARAN 2009/2010.

0 0 2

PENGARUH KELENGKAPAN PERALATAN PRAKTEK SEKOLAH TERHADAP PEMBOBOTAN NILAI KERJA PRAKTEK PADA MATA DIKLAT PRAKTEK DASAR INSTALASI LISTRIK KELAS X SMK NEGERI SE-KOTA SEMARANG TAHUN PELAJARAN 2009/2010.

0 0 91