Pedoman Observasi Instrumen Penelitian 1. Pedoman Tes

42

2. Pedoman Observasi

Pedoman ini dipergunakan agar dalam melakukan observasi lebih dapat diolah dan dilakukan pembahasan. Pedoman observasi ini dirinci sesuai dengan kegiatan yang dirancang dalam penelitian. Pedoman observasi ini dipergunakan pada saat pelaksanaan intervensi treatment dilakukan dengan metode Glenn Doman. Validasi yang digunakan pada observasi yaitu validasi logis. Pedoman observasi ini menggunakan checklist sekaligus berisikan catatan lapangan. Hasil pengamatan dilakukan dengan memberikan tanda centang dan keterangan agar mendapatkan hasil yang maksimal. Langkah-langkah penyusunan instrumen observasi: 1 Mendefinisikan pengertian partisispasi subjek Partisipasi subjek dalam pembelajaran membaca fungsional dengan menggunakan metode Glenn Doman adalah keaktifan subjek selama proses pembelajaran. Aspek yang diamati adalah menirukan dan mencoba membaca kata menggunakan metode Glenn Doman 2 Menentukan indikator dalam observasi a Menirukan membaca dengan bantuan guru dan bantuan gambar dalam flashcard b Membaca sendiri dengan bantuan guru dan gambar dalam flashcard 43 c Menirukan membaca dengan bantuan guru namun tanpa bantuan gambar dalam flashcard d Membaca sendiri tanpa bantuan guru dan tanpa bantuan gambar dalam flashcard 3 Menyusun butir-butir observasi 4 Menyusun kisi-kisi panduan observasi, berikut adalah kisi-kisi panduan observasi dalam penelitian ini: Tabel 3 . Kisi-kisi Pedoman Observasi Penerapan Metode Glenn Doman dalam Pembelajaran Membaca Fungsional No Definisi penerapan metode Glenn Doman dalam membaca fungsional Indikator Pengamatan No Butir 1. 1 Definisi penerapan metode Glenn Doman dalam membaca fungsional adalah pembelajaran membaca yang berkaitan dengan kehidupan sehari- hari dengan bantuan flashcard a. Anak mampu membaca kata dalam flashcard mengikuti kata yang dibacakan guru dengan bantuan gambar b. Anak mampu membaca kata dalam flashcard mengikuti kata yang dibacakan guru tanpa bantuan gambar c. Anak mampu membaca kata dalam flashcard secara mandiri dengan bantuan gambar d. Anak mampu membaca kata dalam flashcard secara mandiri dan tanpa bantuan gambar 1 2 3. 4 44

3. Pedoman Wawancara