Uji Multikolinearitas Uji Normalitas

34 Tabel 4.8 Hasil Uji Heterokedastisitas Model Unstandardized Coefficients Standardized Coefficients t Sig. B Std. Error Beta 1 Const ant 1.377 .677 2.035 .049 EE -.009 .133 -.010 -.065 .948 QWL -.275 .154 -.279 -1.782 .082

4.3.2 Uji Multikolinearitas

Uji asumsi multikolinearitas artinya antar variabel independen tidak boleh ada korelasi. Untuk menguji adanya kolinearitas ganda digunakan uji VIF dan tolerance . Berdasarkan hasil perhitungan nampak pada Tabel 4.9. Tabel 4.9 Hasil Uji Multikolinearitas Variabel Tolerance VIF QWL .939 1.064 EE .731 1.361 Sumber: Data primer diolah 2016 Dari hasil diatas dapat dilihat bahwa semua nilai tolerance untuk masing-masing variabel bebas 0,10, artinya tidak terjadi multikolinearitas pada penelitian ini. Disamping itu, dari hasil uji VIF, untuk setiap variabel bebas 10. Maka variabel bebas dalam penelitian ini bebas dari multikolinearitas, yang berarti dapat dipercaya dan objektif. 35

4.3.3 Uji Normalitas

Uji normalitas digunakan untuk menguji apakah nilai residual terdistribusi secara normal atau tidak. Kenormalan data dapat diuji dengan Kolmogorov-Smirnov . Table 4.9 Hasil Uji Normalitas Quality Of Work Life Employee Engagement Loyalitas N 43 43 43 Normal Parameters a Mean 97.8605 39.9302 11.2326 Std. Deviatio n 4.34019 2.19735 .97192 Most Extreme Differences Absolute .092 .129 .227 Positive .092 .103 .153 Negative -.071 -.129 -.227 Kolmogorov-Smirnov Z .602 .844 1.239 Asymp. Sig. 2-tailed .861 .475 .094 Dalam uji normalitas di atas dengan menggunakan One- Sample Kolmogorov-Smirnov Test , diperoleh signifikansi untuk ketiga variabel dengan 2-tailed P  = 0,05, kaidahnya apabila signifikansi hitung lebih kecil dari 0,05 berarti tidak signifikan, apabila signifikan maka datanya dikatakan tidak normal, sebaliknya 36 apabila lebih besar dari 0,05 dikatakan signifikan, kalau signifikan maka datanya dikatakan normal. Berdasarkan tabel diatas dapat dilihat bahwa nilai P-value yaitu Asymp.Sig 2-tailed untuk residual Quality Of Work Life bernilai 0,861 0,05. sehingga disimpulkan bahwa residual telah memenuhi asumsi distribusi normal. Residual Employee Engagement sebesar 0,475 0,05, sehingga disimpulkan bahwa residual telah memenuhi asumsi distribusi normal. Residual variabel Loyalitas sebesar 0,094 0,05, berarti bahwa residual telah memenuhi asumsi distribusi normal.

4.4 Pengujian Hipotesis