Rubrik Presentasi Kebersihan dan penataan alat :

116 Skor 2 : Jika sebagian kecil data hasil pengamatan dapat dituliskan dengan benar. Skor 1 : Jika tidak ada data hasil pengamatan yang dapat dituliskan dengan benar.

3. Kebersihan dan penataan alat :

Skor 4 : Jika seluruh alat dibersihkan dan ditata kembali dengan benar. Skor 3 : Jika sebagian besar alat dibersihkan dan ditata kembali dengan benar. Skor 2 : Jika sebagian kecil alat dibersihkan dan ditata kembali dengan benar. Skor 1 : Jika tidak ada hasil alat dibersihkan dan ditata kembali dengan benar.

d. Rubrik Presentasi

No Aspek Penilaian 4 3 2 1 1 Kejelasan presentasi 2 Pengetahuan 3 Penampilan Kriteria 1. Kejelasan presentasi Skor 4 : Sistematika penjelasan logis dengan bahasa dan suara yang sangat jelas. Skor 3: Sistematika penjelasan logis dan bahasa sangat jelas tetapi suara kurang jelas. Skor 2: Sistematika penjelasan tidak logis meskipun menggunakan bahasa dan suara cukup jelas. Skor 1: Sistematika penjelasan tidak logis meskipun menggunakan bahasa dan suara cukup jelas. Di unduh dari : Bukupaket.com 117

2. Pengetahuan

Skor 4: Menguasai materi presentasi dan dapat menjawab pertanyaan dengan baik dan kesimpulan mendukung topik yang dibahas. Skor 3: Menguasai materi presentasi dan dapat menjawab pertanyaan dengan baik dan kesimpulan mendukung topik yang dibahas. Skor 2: Penguasaan materi kurang meskipun bisa menjawab seluruh pertanyaan dan kesimpulan tidak berhubungan dengan topik yang dibahas. Skor 1: Materi kurang dikuasai serta tidak bisa menjawab seluruh pertanyaan dan kesimpulan tidak mendukung topik.

3. Penampilan

Skor 4: Penampilan menarik, sopan dan rapi, dengan penuh percaya diri serta menggunakan alat bantu Skor 3: Penampilan cukup menarik, sopan, rapih dan percaya diri menggunakan alat bantu Skor 2: Penampilan kurang menarik, sopan, rapi tetapi kurang percaya diri serta menggunakan alat bantu Skor 1: Penampilan kurang menarik, sopan, rapi tetapi tidak percaya diri dan tidak menggunakan alat bantu Di unduh dari : Bukupaket.com 118 Penilaian Laporan Observasi : No Aspek Skor 4 3 2 1 1 Sistematika Laporan Sistematika laporan mengandung tujuan, masalah, hipotesis, prosedur, hasil pengamatan dan kesimpulan. Sistematika laporan mengandung tujuan, masalah, hipotesis prosedur, hasil pengamatan dan kesimpulan Sistematika laporan mengandung tujuan, masalah, prosedur hasil pengamatan dan kesimpulan Sistematika laporan hanya mengandung tujuan, hasil pengamatan dan kesimpulan 2 Data Pengamatan Data pengamatan ditampilkan dalam bentuk table, grafik dan gambar yang disertai dengan bagian- bagian dari gambar yang lengka[ Data pengamatan ditampilkan dalam bentuk table, gambar yang disertai dengan beberapa bagian-bagian dari gambar Data pengamatan ditampilkan dalam bentuk table, gambar yang disertai dengan bagian yang tidak lengkap Data pengamatan ditampilkan dalam bentuk gambar yang tidak disertai dengan bagian- bagian dari gambar 3 Analisis dan kesimpulan Analisis dan kesimpulan tepat dan relevan dengan data-data hasil pengamatan Analisis dan kesimpulan dikembangkan berdasarkan data-data hasil pengamatan Analisis dan kesimpulan dikembangka n berdasarkan data-data hasil pengamatan tetapi tidak relevan Analisis dan kesimpulan tidak dikembangk an berdasarkan data-data hasil pengamatan 4 Kerapihan Laporan Laporan ditulis sangat rapih, mudah dibaca dan disertai dengan data kelompok Laporan ditulis rapih, mudah dibaca dan tidak disertai dengan data kelompok Laporan ditulis rapih, susah dibaca dan tidak disertai dengan data kelompok Laporan ditulis tidak rapih, sukar dibaca dan disertai dengan data kelompok Di unduh dari : Bukupaket.com 119 Kegiatan Pembelajaran 2. Pengemasan produk ikan segar, ikan beku dan produk olahan lainnya standar ekspor

A. Deskripsi

Kegiatan pembelajaran ini berisi tentang konsep, prinsip, prosedur dan metakognitif tentang pengemasan pengolahan ikan segar, ikan beku dan produk olahan lainnya dengan standar ekspor.

B. Kegiatan Pembelajaran

1. Tujuan pembelajaran

 Siswa mampu mengemas produk ikan segar standar ekspor  Siswa mampu mengemas produk ikan beku standar ekspor  Siswa mampu mengemas produk olahan lainnya standar ekspor

2. Uraian Materi

a. Definisi Kemasan

Pengemasan atau pewadahan diperkirakan telah ada sejak beberapa ratus tahun sebelum masehi. Bahan kemasan yang berasal dari alam seperti dedaunan, kulit binatang dan tanah liat telah banyak digunakan sebagai wadah penyimpanan atau pengemasan. Kemasan adalah kegiatan penempatan produksi ke dalam wadah dengan segala jenis material lainnya yang dilakukan oleh produsen atau pemasar untuk disampaikan kepada konsumen. Pengemasan Menurut WTO : Suatu sistem yang terpadu untuk mengawetkan, menyiapkan produk hingga siap untuk didistribusikan ke konsumen akhir dengan cara yang murah dan efisien. Di unduh dari : Bukupaket.com