Tidak Baik 52.00 84.00 HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

35 Berdasarkan hasil perhitungan, persentase skor total untuk Citra Merek adalah sebesar 74,23 yang terletak antara rentang 68.01 – 84.00. Dengan demikian, Citra Merek berada pada tingkat baik. Untuk mengetahui tanggapan responden secara keseluruhan untuk variabel Citra Merek X 2 , maka dibuat pengkategorian terlebih dahulu. Berikut ini adalah tabel rekap skor untuk setiap pertanyaan variabel Citra Merek 4.3.3 Tanggapan Responden Mengenai Variabel Keputusan Pembelian Konsumen Keputusan pembelian dari konsumen merupakan sesuatu yang sangat diharapkan oleh setiap perusahaan. Dalam keputusan pembelian ada beberapa indikator yang digunakan antara lain: Pengenalan Masalah, Pencarian Informasi, Evaluasi Alternatif, Keputusan Pembelian, dan Perilaku Pasca Pembelian.  Indikator Pengenalan Masalah Pengenalan masalah merupakan tahap pertama proses keputusan pembelian dimana konsumen mengenali permasalahan atau kebutuhan. Dalam kuesioner ini penulis menggunakan dua pertanyaan untuk indikator pengenalan masalah dengan hasil sebagai berikut : Tabel 4.31 Membeli produk AHA Broadband sesuai dengan kebutuhan Tanggapan Bobot Skor F Jumlah Skor Sangat Setuju 5 5 5.00 25 Setuju 4 90 90.00 360 Kurang setuju 3 4 4.00 12 Tidak Setuju 2 1 1.00 2 Sangat Tidak Setuju 1 0.00 Total 100 100.00 399 36 Tabel di atas menggambarkan tanggapan responden mengenai pernyataan “Membeli produk AHA Broadband sesuai dengan kebutuhan”. Dari tabel di atas dapat dilihat bahwa dari 100 orang yang ditelili ternyata sebanyak 5 orang 5,00 menyatakan sangat setuju, 90 orang 90,00 menyatakan setuju, 4 orang 4,00 menyatakan Kurang setuju dan 1 orang 1,00 menyatakan tidak setuju. Hal ini mengindikasikan bahwa hampir seluruh responden menyatakan setuju bahwa mereka Membeli produk AHA Broadband sesuai dengan kebutuhan. Dimana sebagian besar responden membeli Modem AHA sesuai dengan kebutuhan masing – masing. Tabel 4.32 Membeli produk AHA Broadband untuk membantu pemecahan masalah yang anda hadapi dalam berinternet Tanggapan Bobot Skor F Jumlah Skor Sangat Setuju 5 1 1.00 5 Setuju 4 93 93.00 372 Kurang setuju 3 6 6.00 18 Tidak Setuju 2 0.00 Sangat Tidak Setuju 1 0.00 Total 100 100.00 395 Tabel di atas menggambarkan tanggapan responden mengenai pernyataan “Membeli produk AHA Broadband untuk membantu pemecahan masalah yang anda hadapi dalam berinternet”. Dari tabel di atas dapat dilihat bahwa dari 100 orang yang ditelili ternyata sebanyak 1 orang 1,00 menyatakan sangat setuju, 93 orang 93,00 menyatakan setuju dan 6 orang 6,00 menyatakan Kurang setuju. Hal ini mengindikasikan bahwa hampir seluruh responden menyatakan setuju bahwa mereka Membeli produk AHA Broadband untuk membantu pemecahan masalah yang anda hadapi dalam berinternet. Dengan kemampuan modem AHA melakukan pemecahan masalah 37 konsumennya dalam berinternet maka akan memberikan kepuasan kepada konsumen AHA dalam menggunakan modem AHA.  Indikator Pencarian Informasi Pencarian informasi merupakan tahap proses pengambilan keputusan pembeli dimana konsumen tergerak untuk mencari informasi tambahan, konsumen mungkin sekedar meningkatkan perhatian atau mungkin pula mencari informasi secara aktif. Dalam kuesioner ini penulis menggunakan dua pertanyaan untuk indikator pencarian informasi dengan hasil sebagai berikut : Tabel 4.33 Mencari informasi terlebih dahulu sebelum membeli produk AHA Broadband Tanggapan Bobot Skor F Jumlah Skor Sangat Setuju 5 18 18.00 90 Setuju 4 78 78.00 312 Kurang setuju 3 2 2.00 6 Tidak Setuju 2 2 2.00 4 Sangat Tidak Setuju 1 0.00 Total 100 100.00 412 Tabel di atas menggambarkan tanggapan responden mengenai pernyataan “Mencari informasi terlebih dahulu sebelum membeli produk AHA Broadband”. Dari tabel di atas dapat dilihat bahwa dari 100 orang yang ditelili ternyata sebanyak 18 orang 18,00 menyatakan sangat setuju, 78 orang 78,00 menyatakan setuju, 2 orang 2,00 masing- masing menyatakan Kurang setuju dan tidak setuju. Hal ini mengindikasikan bahwa hampir seluruh responden menyatakan setuju bahwa mereka Mencari informasi terlebih dahulu sebelum membeli produk AHA Broadband. Dengan hal ini dapat dilihat bahwa 78 dari 100 responden memperoleh informasi yang cukup 38 untuk membeli modem AHA. Dengan informasi yang cukup konsumen akan merasa yakin untuk membeli suatu produk. Tabel 4.34 Informasi tentang Produk AHA Broadband sangat mudah dicari Tanggapan Bobot Skor F Jumlah Skor Sangat Setuju 5 5 5.00 25 Setuju 4 89 89.00 356 Kurang setuju 3 6 6.00 18 Tidak Setuju 2 0.00 Sangat Tidak Setuju 1 0.00 Total 100 100.00 399 Tabel di atas menggambarkan tanggapan responden mengenai pernyataan “Informasi tentang Produk AHA Broadband sangat mudah dicari”. Dari tabel di atas dapat dilihat bahwa dari 100 orang yang ditelili ternyata sebanyak 5 orang 5,00 menyatakan sangat setuju, 89 orang 89,00 menyatakan setuju dan 6 orang 2,00 menyatakan Kurang setuju. Hal ini mengindikasikan bahwa hampir seluruh responden menyatakan setuju bahwa Informasi tentang Produk AHA Broadband sangat mudah dicari.  Indikator Evaluasi Alternatif Evaluasi alternatif merupakan tahap proses keputusan pembeli dimana konsumen menggunakan informasi untuk mengevaluasi berbagai merek alternatif di dalam serangkaian pilihan. Dalam kuesioner ini penulis menggunakan dua pertanyaan untuk indikator evaluasi alternaif dengan hasil sebagai berikut : Tabel 4.35 Membandingkan terlebih dahulu produk AHA dengan produk yang lain terlebih Dahulu Tanggapan Bobot Skor f Jumlah Skor Sangat Setuju 5 20 20.00 100 39 Setuju 4 75 75.00 300 Kurang setuju 3 3 3.00 9 Tidak Setuju 2 2 2.00 4 Sangat Tidak Setuju 1 0.00 Total 100 100.00 413 Tabel di atas menggambarkan tanggapan responden mengenai pernyataan “Membandingkan terlebih dahulu produk AHA dengan produk yang lain terlebih dahulu”. Dari tabel di atas dapat dilihat bahwa dari 100 orang yang ditelili ternyata sebanyak 20 orang 20,00 menyatakan sangat setuju, 75 orang 75,00 menyatakan setuju, 3 orang 3,00 menyatakan Kurang setuju dan 2 orang 2,00 menyatakan tidak setuju. Hal ini mengindikasikan bahwa hampir seluruh responden menyatakan setuju bahwa mereka Membandingkan terlebih dahulu produk AHA dengan produk yang lain terlebih dahulu. Dengan adanya perbandingan yang dilakukan terhadap sebuah produk maka konsumen akan mengetahui kelebihan dan kekurangan dari suatu produk sehingga akan mempengaruhi konsumen dalam proses pengambilan keputusan. Tabel 4.36 Mengevaluasi terlebih dahulu informasi yang didapatkan sebelum membeli produk Tanggapan Bobot Skor f Jumlah Skor Sangat Setuju 5 25 25.00 125 Setuju 4 72 72.00 288 Kurang setuju 3 1 1.00 3 Tidak Setuju 2 2 2.00 4 Sangat Tidak Setuju 1 0.00 Total 100 100.00 420 Tabel di atas menggambarkan tanggapan responden mengenai pernyataan “Mengevaluasi terlebih dahulu informasi yang didapatkan sebelum membeli produk”. Dari tabel di atas dapat dilihat bahwa dari 100 orang yang ditelili ternyata sebanyak 25 orang 40 25,00 menyatakan sangat setuju, 72 orang 72,00 menyatakan setuju, 1 orang 1,00 menyatakan Kurang setuju dan 2 orang 2,00 menyatakan tidak setuju. Hal ini mengindikasikan bahwa sebagian besar responden atau menyatakan setuju bahwa mereka Mengevaluasi terlebih dahulu informasi yang didapatkan sebelum membeli produk. Setelah melakukan evaluasi terhadap informasi yang didapatkan maka konsumen akan mulai memutuskan produk mana yang akan dibelinya.  Indikator Keputusan Pembelian merupakan tahap proses keputusan dimana konsumen secara aktual melakukan pembelian produk. Secara umum, keputusan pembelian konsumen akan membeli merek yang paling disukai. Dalam kuesioner ini penulis menggunakan dua pertanyaan untuk indikator keputusan pembelian dengan hasil sebagai berikut: Tabel 4.37 Memutuskan membeli produk AHA ketika ada penawaran harga yang menarik Tanggapan Bobot Skor f Jumlah Skor Sangat Setuju 5 29 29.00 145 Setuju 4 63 63.00 252 Kurang setuju 3 7 7.00 21 Tidak Setuju 2 1 1.00 2 Sangat Tidak Setuju 1 0.00 Total 100 100.00 420 Tabel di atas menggambarkan tanggapan responden mengenai pernyataan “Memutuskan membeli produk AHA ketika ada penawaran harga yang menarik”. Dari tabel di atas dapat dilihat bahwa dari 100 orang yang ditelili ternyata sebanyak 29 orang 29,00 menyatakan sangat setuju, 63 orang 63,00 menyatakan setuju, 7 orang 7,00 menyatakan Kurang setuju dan 1 orang 1,00 menyatakan tidak setuju. Hal ini mengindikasikan bahwa sebagian besar responden atau 63 dari 100 responden menyatakan Memutuskan membeli produk AHA ketika ada penawaran harga yang menarik. 41 Dengan adanya penawaran menarik akan memberikan pertimbangan yang mendukung konsumen untuk mengambil keputusan terhadap pembelian suatu produk. Tabel 4.38 Membeli produk AHA karna dorongan teman Tanggapan Bobot Skor f Jumlah Skor Sangat Setuju 5 14 14.00 70 Setuju 4 41 41.00 164 Kurang setuju 3 17 17.00 51 Tidak Setuju 2 21 21.00 42 Sangat Tidak Setuju 1 7 7.00 7 Total 100 100.00 334 Tabel di atas menggambarkan tanggapan responden mengenai pernyataan “Membeli produk AHA karna dorongan teman”. Dari tabel di atas dapat dilihat bahwa dari 100 orang yang ditelili ternyata sebanyak 14 orang 14,00 menyatakan sangat setuju, 41 orang 41,00 menyatakan setuju, 17 orang 17,00 menyatakan Kurang setuju, 21 orang 21,00 menyatakan tidak setuju dan 7 orang 7,00 menyatakan sangat tidak setuju. Hal ini mengindikasikan bahwa sebagian kecil responden menyatakan setuju bahwa Membeli produk AHA karna dorongan teman. Dorongan dari orang terdekat merupakan salah satu factor yang dapat mempengaruhi keputusan dari seseorang untuk membeli suatu produk. Dimana bila konsumen AHA puas dengan modem AHA yang dibelinya akan membuatnya memberikan informasi tentang kepuasannya menggunakan modem AHA sehingga secara tidak langsung konsumen tersebut menjadi alat promosi bagi konsumen lain.  Indikator Perilaku Pasca Pembelian 42 Perilaku pasca pembelian merupakan tahap proses keputusan pembeli konsumen melakukan tindakan lebih lanjut setelah pembelian berdasarkan pada kepuasan atau ketidak puasan mereka terhadap produk yang telah digunakannya. Dalam kuesioner ini penulis menggunakan dua pertanyaan untuk indikator perilaku pasca pembelian dengan hasil sebagai berikut: Tabel 4.39 Tidak ada penyesalan setelah saya membeli dan menggunakan produk AHA Broadband Tanggapan Bobot Skor F Jumlah Skor Sangat Setuju 5 19 19.00 95 Setuju 4 74 74.00 296 Kurang setuju 3 6 6.00 18 Tidak Setuju 2 1 1.00 2 Sangat Tidak Setuju 1 0.00 Total 100 100.00 411 Tabel di atas menggambarkan tanggapan responden mengenai pernyataan “Tidak ada penyesalan setelah saya membeli dan menggunakan produk AHA Broadband”. Dari tabel di atas dapat dilihat bahwa dari 100 orang yang ditelili ternyata sebanyak 19 orang 19,00 menyatakan sangat setuju, 74 orang 74,00 menyatakan setuju, 6 orang 6,00 menyatakan Kurang setuju dan 1 orang 1,00 menyatakan tidak setuju. Hal ini mengindikasikan bahwa sebagian besar responden menyatakan setuju bahwa Tidak ada penyesalan setelah saya membeli dan menggunakan produk AHA Broadband. Dengan kata lain konsumen merasa puas dan tidak menyesal membeli dan menggunakan modem AHA sehingga hal ini merupakan keuntungan bagi perusahaan. Tabel 4.40 Setelah menggunakan Modem AHA Broadband saya yakin dan setia untuk selalu menggunakan AHA Broadband 43 Tanggapan Bobot Skor F Jumlah Skor Sangat Setuju 5 16 16.00 80 Setuju 4 64 64.00 256 Kurang setuju 3 17 17.00 51 Tidak Setuju 2 3 3.00 6 Sangat Tidak Setuju 1 0.00 Total 100 100.00 393 Tabel di atas menggambarkan tanggapan responden mengenai pernyataan “Setelah menggunakan Modem AHA Broadband saya yakin dan setia untuk selalu menggunakan AHA Broadband”. Dari tabel di atas dapat dilihat bahwa dari 100 orang yang ditelili ternyata sebanyak 16 orang 16,00 menyatakan sangat setuju, 64 orang 64,00 menyatakan setuju, 17 orang 17,00 menyatakan Kurang setuju dan 3 orang 3,00 menyatakan tidak setuju. Hal ini mengindikasikan bahwa sebagian besar responden menyatakan setuju bahwa Setelah menggunakan Modem AHA Broadband saya yakin dan setia untuk selalu menggunakan AHA Broadband. Untuk mengetahui tanggapan responden secara keseluruhan untuk variabel Keputusan Pemberlian Konsumen Y , maka dibuat pengkategorian terlebih dahulu. Berikut ini adalah tabel rekap skor untuk setiap pertanyaan variabel Keputusan Pemberlian Konsumen. Tabel 4.41 44 Jumlah Skor Tanggapan Responden Mengenai Variabel Keputusan Pemberlian Konsumen No Pertanyaan SKOR 1 Anda membeli produk AHA Broadband sesuai dengan kebutuhan 399 2 Anda membeli produk AHA Broadbanduntuk membantu pemecahan masalah yang anda hadapi dalam berinternet 395 3 Anda mencari informasi terlebih dahulu sebelum membeli produk AHA Broadband 412 4 Informasi tentang Produk AHA Broadband sangat mudah dicari 399 5 Saya membandingkan terlebih dahulu produk AHA dengan produk yang lain terlebih dahulu 413 6 Saya mengevaluasi terlebih dahulu informasi yang didapatkan sebelum membeli produk 420 7 Saya memutuskan membeli produk AHA ketika ada penawaran harga yang menarik 420 8 Saya membeli produk AHA karna dorongan teman 334 9 Tidak ada penyesalan setelah saya membeli dan menggunakan produk AHA Broadband 411 10 Setelah menggunakan Modem AHA Broadband saya yakin dan setia untuk selalu menggunakan AHA Broadband 393 Total 3996 Untuk mengkategorikan penilaian responden terhadap Keputusan Pembelian Konsumen secara umum, maka dibuat pengkategorian sebagai berikut: Skor Ideal = Skor Maksimum x Jumlah Pertanyaan x Respondenn = 5 x 10 x 100 = 5000 100 SkorAktual Skor x SkorIdeal  3996 100 5000 Skor x  = 79,92 Selanjutnya perhitungan dan skor disajikan dalam gambar sebagai berikut: 45 Gambar Jumlah Skor Tanggapan Responden Mengenai Variabel Keputusan Pembelian Berdasarkan hasil perhitungan, persentase skor total untuk Keputusan Pemberlian Konsumen adalah sebesar 79,92 yang terletak antara rentang 68.01 – 84.00. Dengan demikian, Keputusan Pemberlian Konsumen berada pada tingkat baik.

4.4 Analisis Verifikatif

4.4.1 Model Regresi Linier Berganda

Untuk mengetahui sejauh mana pengaruh Diferensiasi Produk X1, dan Citra Merek X2 terhadap Keputusan Pembelian Konsumen Y digunakanlah model regresi linier berganda. Semua variabel bebas dimasukkan dalam persamaan regresi linier berganda yaitu Diferensiasi Produk X1, dan Citra Merek X2. Hal ini ditujukan untuk mengetahui persamaan persamaan regresi linier. Untuk melihat pengaruh Diferensiasi Produk X1 dan Citra Merek X2 terhadap keputusan pembelian konsumen Y, maka digunakan analisis regresi linier berganda dengan persamaan sebagai berikut :

20.00 Tidak Baik

36.00 52.00

68.00 84.00

100 79,92 Kurang Baik Cukup Baik Sangat Baik Ŷ = 0 +  1 X 1 +  2 X 2 46 Dimana : Ŷ = Keputusan pembelian X 1 = Diferensiasi Produk X 2 = Citra merek β = Konstanta  1 ,  2 = Koefisien Regresi

Dokumen yang terkait

Pengaruh Kualitas Produk Dan Citra Merek Terhadap Keputusan Pembelian Smartphone Samsung Di Medan

17 132 126

Pengaruh Citra Merek dan Reputasi Perusahaan Terhadap Keputusan Pembelian Smartphone Samsung pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sumatera Utara

13 138 97

Pengaruh Citra Merek (Brand Image ) Terhadap Keputusan Pembelian Produk Sophie Martin Pada Mahasiswa Lembaga Pendidikan Politeknik MBP Medan

12 65 106

Analisis pengaruh quality product dan brand image (citra merek) serta marketing strategic terhadap keputusan pembelian processor intel

2 9 162

Pengaruh Citra Merek, Kualitas Produk Dan Promosi Terhadap Keputusan Pembelian (Studi Kasus Pengguna Produk Pepsodent Di Wilayah Jakarta Timur)

6 44 162

The Analysis of Influence Product Differentiation, Image Differentiation and Word of Mouth to Purchase Decision "Maichi" (Study Case: Consumer of Maichi Around UIN Syarif Hidayatullah Jakarta)

0 4 131

Analisis faktor-faktor yang mempengaruhi konsumen dalam pengambilan keputusan pembelian sepeda motor Honda (studi kasus pengguna sepeda motor Honda di wilayah kelurahan Bintaro Jakarta Selatan)

0 11 190

PENGARUH DIFERENSIASI PRODUK,CITRA MEREK,DAN HARGA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN HANDPHONE NOKIA DI SEMARANG.

0 4 12

PENGARUH HARGA, KUALITAS PRODUK DAN CITRA MEREK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA PRODUK CITRA Pengaruh Harga, Kualitas Produk Dan Citra Merek Terhadap Keputusan Pembelian Pada Produk Citra Handbody Lotion (Studi Kasus Pada Mahasiswa Universitas Muhammad

0 3 16

PENGARUH CITRA MEREK DAN KESADARAN MEREK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK PADA PT. ASURANSI SINARMAS YOGYAKARTA.

0 2 121