Uji coba Instrumen Validitas Instrumen

67 Faizal Nur Iman, 2014 Pengaruh Model Pembelajaran Peer Teaching Terhadap Kerjasama dan Hasil Belajar Kata Beregu Heian Shodan Pada Pembelajaran Karate di SMA Negeri 1 Baleendah Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu 5. Ekspresi saat menampilkan kata 1 Jumlah Skor Ketercapaian Kriteria D 5 TOTAL SKOR 20

3. Uji coba Instrumen

Sebelum menggunakan instrumen penelitian, instrumen tersebut diuji coba terlebih dahulu. Uji coba dilakukan kepada 12 orang siswa SMAN 1 Baleendah kelas X IPS yang tidak termasuk ke dalam sampel penelitian. Hal ini dilakukan karena kelas X IPS mempunyai karakteristik dan kurikulum yang sama. Instrumen yang diujicobakan berjumlah 64 item untuk instrument kerjasama. Setelah dilakukan uji coba, kemudian dilakukan penyeleksian item dengan cara melihat nilai validitas dan reliabilitas hasil instrumen. Instrumen yang baik haruslah memenuhi dua persyaratan penting yaitu validitas dan reliabilitas Arikunto, 2006:168.

4. Validitas Instrumen

Validitas adalah keadaan yang menggambarkan tingkat instrumen yang bersangkutan mampu mengukur apa yang akan diukur Arikunto, 2007:167. Penilaian validitas dilakukan dengan membandingkan atau mengkorelasikan antara hal yang dinilai dengan kriterianya. Pada pengujian alat ukur penggunaan penelitian dapat menunjukkan seberapa besar alat untuk penelitian mampu mengukur variabel yang terdapat dalam suatu penelitian. Dengan kata lain, validitas merupakan suatu ukuran yang dapat menunjukkan tingkatan akurasi suatu alat ukur. Suatu alat akur yang salah memiliki validitas rendah, begitupun sebaliknya. Terdapat dua cara dalam pengujian validitas Sugiyono, 2008 yaitu: a. Validitas Isi Content Validity Untuk menguji validitas isi, digunakan pendapat dari ahli judgement expert. Yaitu berdasarkan aspek-aspek yang akan diukur berlandaskan pada teori tertentu. Instrumen yang telah dijudgement dan mendapatkan penilain 68 Faizal Nur Iman, 2014 Pengaruh Model Pembelajaran Peer Teaching Terhadap Kerjasama dan Hasil Belajar Kata Beregu Heian Shodan Pada Pembelajaran Karate di SMA Negeri 1 Baleendah Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu ] ][ [ 2 2 2 2 y y x x y x xy n r xy            cukup baik oleh para ahli di bidangnya maka dapat digunakan dalam melakukan penelitian. b. Validitas Item Item Validity Setelah dilakukan judgement oleh para ahli, maka instrument tersebut divalidasi item dengan cara diujicobakan. Dalam menguji validitas item, maka dapat dilakukan dengan membandingkan antara isi instrumen dengan materi yang telah diajarkan. Pada setiap instrument baik tes maupun non tes terdapat butir-butir item pertanyaan atau pernyataan. Uji validitas dimaksudkan untuk mengetahui tingkat kevalidan atau kebenaran ítem-item soal dalam suatu instrumen sehingga layak digunakan untuk mengukur apa yang diinginkan serta dapat mengungkapkan data dari variabel yang diteliti secara tepat. Formula yang akan digunakan untuk mengukur validitas instrumen dalam penelitian ini adalah product moment coefficient dari Karl Pearson. Bluman, 2001:468 Keterangan: r = koefisien korelasi X = skor tiap item Y = skor total seluruh item n = jumlah responden Melalui bantuan program SPSS 17 for windows diperoleh hasil uji validitas instrumen penelitian sebagaimana ditampilkan tabel 3.3 berikut: Tabel 3.4 Hasil Uji Validitas Item Kerjasama No Item r Hitung r Tabel Keterangan 1 0.402 0.375 Valid 2 0.751 0.375 Valid 69 Faizal Nur Iman, 2014 Pengaruh Model Pembelajaran Peer Teaching Terhadap Kerjasama dan Hasil Belajar Kata Beregu Heian Shodan Pada Pembelajaran Karate di SMA Negeri 1 Baleendah Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu No Item r Hitung r Tabel Keterangan 3 0.509 0.375 Valid 4 0.484 0.375 Valid 5 0.751 0.375 Valid 6 0.402 0.375 Valid 7 0.540 0.375 Valid 8 0.121 0.375 In Valid 9 0.845 0.375 Valid 10 0.699 0.375 Valid 11 0.359 0.375 In Valid 12 0.540 0.375 Valid 13 0.837 0.375 Valid 14 0.546 0.375 Valid 15 0.540 0.375 Valid 16 0.502 0.375 Valid 17 0.845 0.375 Valid 18 0.751 0.375 Valid 19 0.494 0.375 Valid 20 0.484 0.375 Valid 21 0.699 0.375 Valid 22 0.402 0.375 Valid 23 0.540 0.375 Valid 24 0.540 0.375 Valid 25 0.386 0.375 Valid 26 0.546 0.375 Valid 27 0.494 0.375 Valid 28 0.484 0.375 Valid 29 0.699 0.375 Valid 30 0.751 0.375 Valid 31 0.54 0.375 Valid 32 0.376 0.375 Valid 33 0.611 0.375 Valid 34 0.588 0.375 Valid 35 0.092 0.375 In Valid 36 0.741 0.375 Valid 37 0.386 0.375 Valid 38 0.699 0.375 Valid 39 0.540 0.375 Valid 70 Faizal Nur Iman, 2014 Pengaruh Model Pembelajaran Peer Teaching Terhadap Kerjasama dan Hasil Belajar Kata Beregu Heian Shodan Pada Pembelajaran Karate di SMA Negeri 1 Baleendah Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu No Item r Hitung r Tabel Keterangan 40 0.540 0.375 Valid 41 0.606 0.375 Valid 42 0.390 0.375 Valid 43 0.394 0.375 Valid 44 0.384 0.375 Valid 45 0.611 0.375 Valid 46 0.621 0.375 Valid 47 0.484 0.375 Valid 48 0.540 0.375 Valid 49 0.845 0.375 Valid 50 0.751 0.375 Valid 51 0.394 0.375 Valid 52 0.384 0.375 Valid 53 0.845 0.375 Valid 54 0.699 0.375 Valid 55 0.540 0.375 Valid 56 0.502 0.375 Valid 57 0.837 0.375 Valid 58 0.402 0.375 Valid 59 0.540 0.375 Valid 60 0.502 0.375 Valid 61 0.699 0.375 Valid 62 0.751 0.375 Valid 63 0.540 0.375 Valid 64 0.376 0.375 Valid Berdasarkan tabel 3.4 di atas di peroleh bahwa dari 64 pernyataan kemampuan kerjasama terdapat 61 item yang valid dan 3 item yang tidak valid yaitu item nomor 8, 11 dan nomor 35. Adapun kalkulasi perhitungan validitas setiap item dapat di lihat di lampiran.

5. Reliabilitas Instrumen