Kesediaan Mengikuti Kegiatan Gathering Tingkat Loyalitas Terhadap Perusahaan Tabel 4.11. Tingkat Loyalitas Terhadap

4.2.4 Loyalitas

1. Kesediaan Mengikuti Kegiatan Gathering

Tabel 4.10 Kesediaan Mengikuti Kegiatan Gathering No. Kesediaan Mengikuti Kegiatan Gathering Frekuensi f Persentase 1. Tidak bersedia 10 10,2 2. Cukp Bersedia 13 13,3 3. Bersedia 55 56,1 4. Sangat Bersedia 20 20,4 Total 98 100,0 Sumber : P 07 FC 10 Berdasarkan tabel di atas diketahui bahwa dalam hal Kesediaan Mengikuti Kegiatan Gathering, jawaban responden terbanyak yang memilih jawaban bersedia yaitu sebanyak 55 orang atau 56,1, sedangkan responden yang memilih jawaban Tidak Bersedia yaitu 10 orang atau 10. Jika dilihat dari tabel di atas hanya sebagaian kecil yang tidak bersedia tetapi sebagian besar lagi bersedia, karena kegiatan gathering tersebut dilaksanakan pada hari minggu dan hari minggu tersebut adalah hari libur, jadi kesimpulannya karyawan merelakan waktu liburnya untuk bersedia mengikuti kegiatan gathering ini. Dari tabel di atas terlihat bahwa karywan PGN cukup percaya untuk meminjamkan peralatan atau perlengkapan kerja, misalnya pada saat transmisi room daerah Kampong nippon siombak memerlukan tangga maka petugas akan meminjam tangga tersebut ditransmisi induk daerah marelan. Hal tersebut terjadi karena transmisi room Kampong nippon tidak selengkap transmisi induk Marelan. Universitas Sumatera Utara

2.. Tingkat Loyalitas Terhadap Perusahaan Tabel 4.11. Tingkat Loyalitas Terhadap

Perusahaan No. Tingkat Loyalitas Terhadap Perusahaan Frekuensi f Persentase 1. Rendah 5 5,1 2. Cukup Tinggi 8 8,2 3. Tinggi 64 65,3 4. Sangat Tinggi 21 21,4 Total 98 100,0 Sumber : P 08 FC 11 Berdasarkan tabel di atas diketahui bahwa dalam hal Tingkat Loyalitas Terhadap Perusahaan, jawaban responden terbanyak yang memilih jawaban Tinggi yaitu sebanyak 64 orang atau 65,3, sedangkan responden yang memilih jawaban Rendah yaitu 5 orang atau 5,1. Hal ini terbukti melihat kesedian karyawan dalam mengikuti kegiatan gathering tersebut. Walaupun kegiatan ini dilaksanakan pada hari libur. Universitas Sumatera Utara

3. Kecintaan Terhadap Pekerjaan Saat ini Tabel 4.12. Kecintaan terhadap Pekerjaan Saat ini