Document Flow Desain Sistem

19 4 Kemudian pegawai pelayanan melaporkan mutasi kepada bagian pembinaan untuk selanjutnya dievaluasi oleh bagian pembinaan. Dalam pembuatan aplikasi yang meliputi proses bisnis diatas maka berikut akan dibuat desain sistem dan implementasi aplikasinya.

4.2 Desain Sistem

Desain sistem merupakan tahap pengembangan setelah analisis sistem dilakukan. Desain sistem dilakukan mulai dari merancang System Flow, Context Diagram, Hierarchy Input Output HIPO, Data Flow Diagram DFD, Entity Relational Diagram ERD, dan struktur table. Kemudian mendesain input output untuk dibuat aplikasi selanjutnya.

4.2.1 Document Flow

Document Flow sistem informasi histori pekerjaan petugas teknis mempunyai dua proses, yaitu sebagai berikut : 1 Document Flow Proses Surat Peringatan Secara umum document flow untuk proses surat peringatan dapat dilihat pada bagan di bawah ini: 20 Docflow Surat peringatan petugas teknis Koordinator Petugas teknis Pegawai pelayanan Bagian pembinaan P h ase Start Laporan Pelanggaran petugas teknis Membuat surat peringatan Surat Peringatan 1 2 1 2 Surat Peringatan Surat Peringatan Membuat rekap histori petugas teknis selama satu periode Rekap histori petugas teknis selama satu periode Rekap histori petugas teknis selama satu periode End N Gambar 4.1 Document Flow Proses Surat Peringatan Pada gambar 4.1 dapat dilihat bahwa proses surat peringatan dimulai dari adanya laporan pelanggaran petugas teknis yang kemudian ditindak lanjuti oleh koordinator yaitu dibuatkan surat peringatan. Kemudian direkap oleh bagian pelayanan dan kemudian dilaporkan kepada bagian pembinaan. 2 Document Flow Proses Mutasi Secara umum document flow untuk proses mutasi dapat dilihat pada bagan di bawah ini: 21 Docflow mutasi petugas teknis Koordinator Petugas teknis Pegawai pelayanan Bagian Pembinaan P h ase Start Laporan TBM dan sekolah Membuat surat pindah Surat pindah Surat pindah 1 1 Pindah dan membuat data masuk TBM sekolah baru Data masuk TBM Sekolah baru 2 2 Data masuk TBM Sekolah baru Membuat rekap histori petugas teknis selama satu periode Rekap histori petugas teknis selama satu periode Rekap histori petugas teknis selama satu periode End N Gambar 4.2 Document Flow Proses Mutasi Petugas Teknis Berdasarkan gambar 4.2 diatas dimulai saat adanya laporan dari TBM dan Sekolah kemudian saat koordinator membuat keputusan untuk mutasi petugas teknis maka dibuatkan surat pindahnya. Setelah menerima surat pindah maka petugas teknis berpindah pada tempat tugas yang baru. Setelah proses pindah selesai bagian pelayanan akan merekapnya dan melaporkan kepada bagian pembinaan untuk selanjutnya dievaluasi kinerjanya.

4.2.2 System Flow