Rumusan Masalah Tujuan Penelitian

Amin Makmur, 2012 Hubungan Penggunaan Media Piranti Lunak Virtualbox Dengan Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Sistem Operasi Dasar Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu 5 Piranti lunak VirtualBox merupakan media yang berbasiskan multimedia untuk menunjang dalam pembelajaran yang dapat mensimulasikan instalasi sistem operasi di dalam sebuah sistem operasi utama. Proses intalasi sebuah sistem operasi dengan menggunakan piranti lunak VirtualBox memerlukan adanya kegiatan aplikatif, sehingga piranti lunak ini dapat dijadikan media untuk siswa dalam praktikum mengenai instalasi sistem operasi dasar. Sehubungan dengan apa yang dikemukakan oleh Sharon E. Smaldino et al. 2011:43 bahwa: Simulasi melibatkan peserta didik menghadapi situasi kehidupan nyata dalam versi diperkecil. Simulasi memungkinkan praktik realistik tanpa harus mengeluarkan biaya dan risiko. Simulasi mungkin melibatkan dialog peserta, manipulasi materi dan perlengkapan, atau interaksi dengan komputer. Dengan demikian media piranti lunak VirtualBox dapat digunakan sebagai salah satu media pembelajaran, guna untuk melibatkan perserta didik ke arah pembelajaran yang bersifat aplikatif.

B. Rumusan Masalah

Berdasarkan latar belakang yang telah dikemukakan, rumusan masalah umum yang akan ungkap dalam penelitian ini adala h “Apakah terdapat hubungan yang signifikan antara penggunaan media piranti lunak VirtualBox dengan hasil belajar siswa SMKN 4 Padalarang mengenai instalasi sistem operasi berbasis GUI pada mata pelajaran sistem operasi dasar ?” Amin Makmur, 2012 Hubungan Penggunaan Media Piranti Lunak Virtualbox Dengan Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Sistem Operasi Dasar Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu 6 Rumusan masalah di atas dijabarkan dalam beberapa pertanyaan penelitian sebagai berikut: 1. Apakah terdapat hubungan yang signifikan antara penggunaan media piranti lunak VirtualBox dengan hasil belajar aspek pengetahuan siswa SMKN 4 Padalarang mengenai instalasi sistem operasi berbasis GUI pada mata pelajaran sistem operasi dasar? 2. Apakah terdapat hubungan yang signifikan antara penggunaan media piranti lunak VirtualBox dengan hasil belajar aspek pemahaman siswa SMKN 4 Padalarang mengenai instalasi sistem operasi berbasis GUI pada mata pelajaran sistem operasi dasar? 3. Apakah terdapat hubungan yang signifikan antara penggunaan media piranti lunak VirtualBox dengan hasil belajar aspek penerapan siswa SMKN 4 Padalarang mengenai instalasi sistem operasi berbasis GUI pada mata pelajaran sistem operasi dasar?

C. Tujuan Penelitian

Sesuai dengan rumusan masalah tujuan penelitian ini untuk mengetahui apakah terdapat hubungan yang signifikan antara penggunaan media piranti lunak VirtualBox dengan hasil belajar siswa SMKN 4 Padalarang mengenai instalasi sistem operasi berbasis GUI pada mata pelajaran sistem operasi dasar. Adapun tujuan penelitian berdasarkan rumusan masalah di atas adalah sebagai berikut: Amin Makmur, 2012 Hubungan Penggunaan Media Piranti Lunak Virtualbox Dengan Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Sistem Operasi Dasar Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu 7 1. Untuk mengetahui apakah terdapat hubungan yang signifikan antara penggunaan media piranti lunak VirtualBox dengan hasil belajar aspek pengetahuan siswa SMKN 4 Padalarang mengenai instalasi sistem operasi berbasis GUI pada mata pelajaran sistem operasi dasar. 2. Untuk mengetahui apakah terdapat hubungan yang signifikan antara penggunaan media piranti lunak VirtualBox dengan hasil belajar aspek pemahaman siswa SMKN 4 Padalarang mengenai instalasi sistem operasi berbasis GUI pada mata pelajaran sistem operasi dasar. 3. Untuk mengetahui apakah terdapat hubungan yang signifikan antara penggunaan media piranti lunak VirtualBox dengan hasil belajar aspek penerapan siswa SMKN 4 Padalarang mengenai instalasi sistem operasi berbasis GUI pada mata pelajaran sistem operasi dasar.

D. Manfaat Penelitian

Dokumen yang terkait

Hubungan antara sikap siswa terhadap mata pelajaran IPS dengan hasil belajar IPS kelas X SMK Attaqwa 05 Kebalen

1 17 97

EFEKTIVITAS PENGGUNAAN MEDIA PMBELAJARAN E LEARNING BERBASIS WEB TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN FISIKA KELAS X PERSIAPAN DI SMK NEGERI 11 SEMARANG

1 9 116

HUBUNGAN KEMANDIRIAN BELAJAR DENGAN HASIL BELAJAR MATA PELAJARAN KEWIRAUSAHAAN SISWA KELAS XI SMK NEGERI 1 BERASTAGI.

0 2 24

PENGARUH STRATEGI BELAJAR MURDER TERHADAP HASIL BELAJAR MATA PELAJARAN KOSMETIKA SISWA KELAS X SMK NEGERI 8 MEDAN.

0 1 22

PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN DAN MOTIVASI TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS X SMK PADA MATA PELAJARAN AKUNTANSI DI SMK NEGERI 6 MEDAN.

0 1 17

EFEKTIVITAS PENGGUNAAN MEDIA KOMIK TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN IPS KELAS 5 Efektivitas Penggunaan Media Komik Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Ips Kelas 5 Sd Negeri 1 Kayen Tahun Pelajaran 2013-2014.

0 2 16

HUBUNGAN PENGGUNAAN SUMBER BELAJAR DENGAN HASIL BELAJAR MEMBUAT GARNISH PADA SISWA KELAS X SMK NEGERI 10 MEDAN.

0 2 20

PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN DAN KEBIASAAN BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA MATA PELAJARAN PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN DAN KEBIASAAN BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA MATA PELAJARAN EKONOMI PADA SISWA KELAS X SMA NEGERI 1 WEDI TAHUN AJARA

0 1 16

HUBUNGAN ANTARA PEMANFAATAN PERPUSTAKAAN SEBAGAI SUMBER BELAJAR DENGAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA: Studi Deskriptif Korelasional pada Siswa Kelas X di SMA Negeri 5 Bandung.

0 3 54

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF PADA MATA PELAJARAN MENGGAMBAR DENGAN PERANGKAT LUNAK SISWA SMK NEGERI 4 SUKOHARJO.

0 0 18