Populasi Sampel Penelitian Populasi dan Sampel Penelitian

Amin Makmur, 2012 Hubungan Penggunaan Media Piranti Lunak Virtualbox Dengan Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Sistem Operasi Dasar Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu 43 menemukan ada tidaknya suatu hubungan dan apabila ada, berapa eratnya hubungan serta berarti atau tidaknya hubungan tersebut.

B. Desain Penelitian

Penelitian ini terdiri dari dua variabel, yaitu variabel bebas X adalah Penggunaan media piranti lunak VirtualBox dan variabel terikat Y adalah Hasil belajar instalasi sistem operasi berbasis GUI. Adapun hubungan antara variabel X dan Y digambarkan dalam tabel berikut ini: Tabel 3.1 Hubungan Antar Variabel Penelitian X Y Penggunaan Media Piranti Lunak VirtualBox X Hasil belajar ranah kognitif aspek pengetahuan Y 1 X Y 1 Hasil belajar ranah kognitif aspek pemahaman Y 2 X Y 2 Hasil belajar ranah kognitif aspek penerapan Y 3 X Y 3

C. Populasi dan Sampel Penelitian

1. Populasi

Menurut Sugiyono 2007:117 Populasi adalah wilayah generalisasi yang teridiri atas: obyek atau subyek yang mempunyai kualitas dan karakteristik Amin Makmur, 2012 Hubungan Penggunaan Media Piranti Lunak Virtualbox Dengan Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Sistem Operasi Dasar Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu 44 tertentu yang ditetapkan oleh peneliti untuk dipelajari dan kemudian ditarik kesimpulannya. Sedangkan Riduwan 2004:54 mengatakan bahwa, populasi adalah keseluruhan dari karakteristik atau unit hasil pengukuran yang menjadi objek penelitian. Dengan demikian dapat ditarik kesimpulan bahwa populasi merupakan objek atau subjek yang berada pada suatu rumpun atau wilayah dan memenuhi kriteria tertentu berkaitan dengan masalah penelitian. Dalam penelitian ini yang menjadi populasi adalah pelajar tingkat Sekolah Menengah Kejuruan Kelas X SMK Negeri 4 Padalarang.

2. Sampel Penelitian

Menurut Sugiyono 2007:118 Sampel adalah bagian dari jumlah dan karakteristik yang dimiliki oleh populasi tersebut. Sama seperti halnya pernyataan Suharsimi Arikunto 1993:104 menyatakan bahwa Sampel adalah sebagian atau wakil populasi yang diteliti. Peneliti menggunakan teknik pengambilan sampel dengan menggunakan purposive sampling, dikarenakan peneliti akan menggunakan satu kelompok kelas yang dianggap dapat merepresentasikan populasi. Purposive sampling adalah teknik pengambilan sampel sumber data dengan pertimbangan tertentu Sugiyono, 2012:218. Pada penelitian ini, sampel yang akan digunakan untuk penelitian adalah siswa pada kelas X-A jurusan Teknik Komputer Jaringan di Sekolah Menengah Kejuruan Negeri 4 Padalarang. Amin Makmur, 2012 Hubungan Penggunaan Media Piranti Lunak Virtualbox Dengan Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Sistem Operasi Dasar Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu 45

D. Instrumen penelitian

Dokumen yang terkait

Hubungan antara sikap siswa terhadap mata pelajaran IPS dengan hasil belajar IPS kelas X SMK Attaqwa 05 Kebalen

1 17 97

EFEKTIVITAS PENGGUNAAN MEDIA PMBELAJARAN E LEARNING BERBASIS WEB TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN FISIKA KELAS X PERSIAPAN DI SMK NEGERI 11 SEMARANG

1 9 116

HUBUNGAN KEMANDIRIAN BELAJAR DENGAN HASIL BELAJAR MATA PELAJARAN KEWIRAUSAHAAN SISWA KELAS XI SMK NEGERI 1 BERASTAGI.

0 2 24

PENGARUH STRATEGI BELAJAR MURDER TERHADAP HASIL BELAJAR MATA PELAJARAN KOSMETIKA SISWA KELAS X SMK NEGERI 8 MEDAN.

0 1 22

PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN DAN MOTIVASI TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS X SMK PADA MATA PELAJARAN AKUNTANSI DI SMK NEGERI 6 MEDAN.

0 1 17

EFEKTIVITAS PENGGUNAAN MEDIA KOMIK TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN IPS KELAS 5 Efektivitas Penggunaan Media Komik Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Ips Kelas 5 Sd Negeri 1 Kayen Tahun Pelajaran 2013-2014.

0 2 16

HUBUNGAN PENGGUNAAN SUMBER BELAJAR DENGAN HASIL BELAJAR MEMBUAT GARNISH PADA SISWA KELAS X SMK NEGERI 10 MEDAN.

0 2 20

PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN DAN KEBIASAAN BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA MATA PELAJARAN PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN DAN KEBIASAAN BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA MATA PELAJARAN EKONOMI PADA SISWA KELAS X SMA NEGERI 1 WEDI TAHUN AJARA

0 1 16

HUBUNGAN ANTARA PEMANFAATAN PERPUSTAKAAN SEBAGAI SUMBER BELAJAR DENGAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA: Studi Deskriptif Korelasional pada Siswa Kelas X di SMA Negeri 5 Bandung.

0 3 54

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF PADA MATA PELAJARAN MENGGAMBAR DENGAN PERANGKAT LUNAK SISWA SMK NEGERI 4 SUKOHARJO.

0 0 18