Identifikasi Masalah Batasan Masalah

1.4. Rumusan Masalah

Berdasarkan batasan masalah, maka yang menjadi rumusan masalah pada penelitian ini adalah: 1. Bagaimana hasil belajar siswa dengan menggunakan model pembelajaran Team Assisted Individualization TAI pada Materi Sistem Ekskresi Manusia SMA Negeri 3 Kisaran Tahun Pembelajaran 20122013? 2. Bagaimana hasil belajar siswa dengan menggunakan model pembelajaran Group Investigation GI pada Materi Sistem Ekskresi Manusia SMA Negeri 3 Kisaran Tahun Pembelajaran 20122013? 3. Apakah terdapat perbedaan antara hasil belajar siswa yang diajarkan dengan menggunakan model pembelajaran Team Assisted Individualization TAI dan Group Investigation GI pada Materi Sistem Ekskresi Manusia SMA Negeri 3 Kisaran Tahun Pembelajaran 20122013? 4. Manakah model pembelajaran kooperatif yang lebih baik antara Team Assisted Individualization TAI dan Group Investigation GI pada Materi Sistem Ekskresi Manusia SMA Negeri 3 Kisaran Tahun Pembelajaran 20122013?

1.5. Tujuan Penelitian

Tujuan yang diharapkan berkaitan dengan pelaksanaan penelitian ini antara lain untuk mendapatkan data yaitu: 1. Hasil belajar siswa dengan menggunakan model pembelajaran Team Assisted Individualization TAI pada Materi Sistem Ekskresi Manusia SMA Negeri 3 Kisaran Tahun Pembelajaran 20122013. 2. Hasil belajar siswa dengan menggunakan model pembelajaran Group Investigation GI pada Materi Sistem Ekskresi Manusia SMA Negeri 3 Kisaran Tahun Pembelajaran 20122013. 3. Perbedaan antara hasil belajar siswa yang diajarkan dengan menggunakan model pembelajaran Team Assisted Individualization TAI dan Group Investigation GI pada Materi Sistem Ekskresi Manusia SMA Negeri 3 Kisaran Tahun Pembelajaran 20122013. 4. Untuk mengetahui model pembelajaran kooperatif yang lebih baik antara Team Assisted Individualization TAI dan Group Investigation GI pada Materi Sistem Ekskresi Manusia SMA Negeri 3 Kisaran Tahun Pembelajaran 20122013

1.6. Manfaat Penelitian

Penelitian diharapkan dapat memberikan manfaat sebagai berikut: 1. Bagi guru, penelitian ini dapat memberikan masukkan dalam penggunaan strategi mengajar yang sesuai dalam proses belajar mengajar. 2. Bagi siswa, penelitian ini dapat memberikan pengetahuan dan pengalaman belajar khususnya dengan model pembelajaran kooperatif tipe Team Assisted Individualizatio TAI dan Group Investigation GI sehingga dapat dimanfaatkan siswa untuk menggali dan mengembangkan pengetahuan dan keterampilan belajar dan semakin aktif dalam proses belajar yang mengarah kepada tercapainya tujuan pembelajaran. 3. Bagi masyarakat penelitian ini sebagai bahan masukan dan perbandingan bagi peneliti lain yang ingin melanjutkan penelitian ini lebih lanjut lagi.

Dokumen yang terkait

Pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe team assisted individuallization (tai) terhadap pemahaman konsep matematika siswa kelas v sdi ummul quro bekasi

0 10 221

Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Group Investigation (Gi) Untuk Meningkatkan Motivasi Belajar Matematika Siswa Kelas V Sdit Bina Insani ( Penelitian Tindakan Kelas Pada Siswa Sdit Bina Insani Kelas V Semester Ii Serang-Banten )

0 3 184

Peningkatan kemampuan berpikir kritis matematis melalui model pembelajaran kooperatif tipe Group Investigation siswa kelas IV SD Negeri Sukamaju 3 Depok

0 6 189

Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis Matematis Siswa dengan Menggunakan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Team Assisted Individualization (TAI).

6 9 167

PENGARUH PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TAI (TEAM ASSISTED INDIVIDUALIZATION) TERHADAP PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA SMA NEGERI 1 PARANGINAN.

0 2 17

EKSPERIMEN PEMBELAJARAN MATEMATIKA MELALUI STRATEGI KOOPERATIF TIPE GROUP INVESTIGATION (GI) DAN TEAM Eksperimen Pembelajaran Matematika Melalui Strategi Kooperatif Tipe Group Investigation (GI) Dan Team Assisted Individualization (TAI) Ditinjau Dari Akt

0 1 14

PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TAI (TEAM ASSISTED INDIVIDUALIZATION) Penggunaan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Tai (Team Assisted Individualization) Untuk Meningkatkan Motivasi Dan Prestasi Belajar Siswa Dalam Pembelajaran Matematika

0 2 16

PERBEDAAN HASIL BELAJAR SISWA DENGAN PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TEAM ASSISTED INDIVIDUALIZATION (TAI) DENGAN STUDENT FACILITATOR AND EXPLAINING (SFAE) PADA MATERI POKOK SISTEM EKSKRESI PADA MANUSIA DI KELAS XI IPA SMA TAMAN SISWA MEDAN.

0 4 21

PERBEDAAN HASIL BELAJAR MATERI EKOSISTEM MENGGUNAKAN MODEL KOOPERATIF TIPE STUDENT TEAM ACHIEVEMENTDIVISSIONS (STAD) DAN TIPE TEAM ASSISTED INDIVIDUALIZATION (TAI) PADA SISWA SMA SWASTA SANTU PETRUS SIDIKALANG.

0 3 20

EKSPERIMENTASI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TEAM ASSISTED INDIVIDUALIZATION (TAI), GROUP INVESTIGATION (GI), DAN PEMBELAJARAN LANGSUNG PADA MATERI PERSAMAAN GARIS LURUS DITINJAU DARI KEMANDIRIAN BELAJAR SISWA KELAS VIII SMP NEGERI SE-KOTA SURAKARTA

0 0 17