Menciptakan kesadaran pada suatu merek di dalam benak konsumen. Brand awarness yang tinggi Membuat perilaku. Artinya perilaku konsumen dapat dibentuk melalui kampanye periklanan

mengiklankan produknya adalah

1. Menciptakan kesadaran pada suatu merek di dalam benak konsumen. Brand awarness yang tinggi

merupakan kunci untuk mencapai brand equity yang kuat. Para pemasar harus menyadari bahwa tanpa Brand awarness yang tinggi akan sulit untuk mendapatkan pangsa pasar yang tinggi. 2. Mengkomunikasikan informasi kepada konsumen mengenai keunggulan suatu merek. Manfaat ini berhubungan dengan keunggulan dari sebuah produk dibanding produk lain. 3 Mengasosiasikan suatu merek dengan perasaan serta emosi tertentu. Tujuannya, agar ada hubungan emosi antara konsumen dengan suatu merek.

4. Membuat perilaku. Artinya perilaku konsumen dapat dibentuk melalui kampanye periklanan

Mengembangkan atau mengubah citra atau personalitas dari sebuah merek. Sebuah merek terkadang mengalami keterpurukan dimata konsumen sehingga perlu diperbaiki citra atau image-nya yang dilakukan melalui periklanan 5. Mengembangkan persepsi positif calon konsumen yang diharapkan kelak dapat menjadi pembeli potensial 6. Mengarahkan konsumen untuk membeli produk. Tetapi yang harus disadari adalah iklan bukan segalanya, karena keberhasilan suatu merek di pasar tidak hanya tergantung pada periklanannya tapi juga ditentukan oleh elemen pemasaran lainnya. SEJARAH PERIKLANAN MANUSIA  Iklan di kenal pertama kali melalui pengumuman pengumuman yang di sampaikan secara lisan  Kelancaran jual beli  Pesan berantai karena : mayoritas belum kenal huruf sehingga jual beli dengan cara barter  Dunia pemasaran menyebut pesan berantai dengan the word of mounth  Jangkauan sempit  Pesan disampaikan melalui tulisan sehingga pesan iklan dapat di baca berulang-ulang dan di simpan Contoh : hingga saat ini masih banyak di lihat sisa peradaban yang merupakan peninggalan,yang merupakan peninggalan yang berusia 300 tahun tentang iklan pengumuman tentang budak yang lari dari tuan nya  Berkembang menjadi relief-relief yang di ukir padadinding-dinding  Iklan pada jaman caesar : sudah memakai tanda dan simbol atau papan nama pada toko-toko dikota besar  Simbol dan tanda merupakan : media utama untuk periklanan pada masa romawi  Tahun 1450 gutenberg menemukan sistem percetakan  Munculnya sebuah SK mingguan,dan iklan semakin sering di gunakan untuk kepentingan komersial Abad ke 16 dan 17 :  Melalui iklan orang dapat mempelajari sejarah peradaban manusia  Iklan yang banyak di tampilkan tentang budak berlian,kuda karena belum ada mobil,produk-produk buku,obat-obatan dan sebagai nya Abad ke 18 :  Untuk pertama kali nya amerika mengenal iklan dan mempelopori teknik periklanan modern.  Pada abad ini,iklan-iklan media cetak di amerika di tujukan pada sasaran pembaca di eropa yang menyebutkan ada nya tanah garapan yang menantang untuk masa depan JENIS-JENIS IKLAN Bermacam-macamnya tujuan dari sebuah iklan yang dibuat oleh sebuah perusahaan maka berdampak pada berbedanya jenis- jenis dari sebuah iklan. Iklan yang sering muncul diberbagai media dan umumnya dibuat oleh perusahaan periklanan adalah sebagai berikut:

a. Iklan Komersial

Iklan komersial adalah iklan yang bertujuan untuk mendukung kampanye pemasaran suatu produk atau jasa. Iklan komersial ini sendiri terbagi menjadi beberapa macam, yaitu Lwin Aitchison. 2005:

1. Iklan Strategis