Kesimpulan Keterbatasan Saran Pengaruh Ukuran Perusahaan, Modal Kerja, Solvabilitas terhadap Profitabilitas pada Perusahaan Barang Konsumsi yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

5.1 Kesimpulan

Berdasarkan hasil analisis data dan pembahasan yang telah dikemukakan dalam Bab IV, maka kesimpulan yang dapat diambil dari penelitian ini adalah : 1. Secara simultan, hasil penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat pengaruh yang signifikan antara ukuran perusahaan, modal kerja, dan Debt to Equity Ratio DER terhadap Return On Asset ROA. 2. Secara parsial, hasil penelitian ini menunjukkan bahwa ukuran perusahaan berpengaruh positif dan signifikan terhadap Return On Asset ROA. Sedangkan modal kerja dan DER tidak berpengaruh signifikan terhadap terhadap Return On Asset ROA.

5.2 Keterbatasan

Penelitian ini masih memiliki keterbatasan yang memerlukan perbaikan dan perkembangan untuk penelitian-penelitian berikutnya. Keterbatasan-keterbatasan yang ada dalam penelitian ini, yaitu : 1. Penelitian ini hanya mengambil tiga variabel independen yaitu ukuran perusahaan, modal kerja, Debt to Equity Ratio DER, dan variabel dependen yaitu Return On Asset ROA. Sementara masih banyak rasio- rasio keuangan lain maupun faktor-faktor lainnya yang dapat digunakan untuk penelitian selanjutnya. Universitas Sumatera Utara 2. Jumlah sampel yang digunakan dalam penelitian ini hanya perusahaan- perusahaan yang bergerak dalam industri barang konsumsi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada tahun 2008 sampai 2011 dengan jumlah sampel sebanyak 28 emiten. Selain itu juga hasil penelitian ini belum dapat digeneralisasikan untuk jenis industri lain.

5.3 Saran

Berdasarkan hasil penelitian, peneliti mencoba memberikan saran maupun masukan bagi pihak perusahaan dan bagi peneliti selanjutnya. 1. Bagi perusahaan Bagi perusahaan, harus mampu memberikan masukan dan informasi khususnya di bidang keuangan dalam menilai hasil operasi dan kebijaksanaan pendanaan perusahaan untuk mencapai Return On Asset ROA melalui penggunaan variabel tersebut dalam mengambil keputusan dalam penggunaan keuangan. 2. Bagi peneliti selanjutnya Untuk peneliti selanjutnya, disarankan untuk menggunakan lebih banyak variabel independen lainnya diluar variabel ukuran perusahaan, modal kerja, dan Debt to Equity Ratio DER dan variabel dependen diluar Return On Asset ROA. Peneliti selanjutnya juga disarankan untuk menggunakan perusahaan dengan karakteristik yang lebih beragam bukan hanya perusahaan barang konsumsi. Selain itu, juga disarankan agar menambah periode pengamatan sehingga hasil yang diperoleh lebih akurat. Universitas Sumatera Utara BAB II TINJAUAN PUSTAKA

2.1 Tinjauan Teoritis

Dokumen yang terkait

Pengaruh Ukuran Perusahaan terhadap Profitabilitas pada Perusahaan Sektor Barang Konsumsi yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

72 527 91

Pengaruh modal kerja dan ukuran perusahaan terhadap profitabilitas perusahaan farmasi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia

1 19 132

Pengaruh Intensitas Modal, Ukuran Perusahaan, Dan profitabilitas Terhadap Debt Financing pada Industri Barang Konsumsi Yang Terdaftar Dalam Bursa Efek Indonesia

0 6 84

Pengaruh Ukuran Perusahaan, Modal Kerja, Solvabilitas terhadap Profitabilitas pada Perusahaan Barang Konsumsi yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

0 0 11

Pengaruh Ukuran Perusahaan, Modal Kerja, Solvabilitas terhadap Profitabilitas pada Perusahaan Barang Konsumsi yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

0 0 2

Pengaruh Ukuran Perusahaan, Modal Kerja, Solvabilitas terhadap Profitabilitas pada Perusahaan Barang Konsumsi yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

0 0 9

Pengaruh Ukuran Perusahaan, Modal Kerja, Solvabilitas terhadap Profitabilitas pada Perusahaan Barang Konsumsi yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

0 0 12

Pengaruh Ukuran Perusahaan, Modal Kerja, Solvabilitas terhadap Profitabilitas pada Perusahaan Barang Konsumsi yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

0 0 2

Pengaruh Ukuran Perusahaan, Modal Kerja, Solvabilitas terhadap Profitabilitas pada Perusahaan Barang Konsumsi yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

0 0 15

ABSTRAK PENGARUH UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP PROFITABILITAS PADA PERUSAHAAN SEKTOR BARANG KONSUMSI YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

0 0 12