Informasi Segmen Perubahan Kebijakan Akuntansi

IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANG PENTING lanjutan IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANG PENTING lanjutan

o. Perpajakan

Berdasarkan PSAK No. 46 beban pajak kini ditentukan berdasarkan laba kena pajak dalam periode yang bersangkutan dan dihitung berdasarkan tarif pajak yang berlaku. Aset dan liabilitas pajak tangguhan diakui atas perbedaan temporer antara aset dan liabilitas untuk tujuan komersial dan untuk tujuan perpajakan setiap tanggal pelaporan. Manfaat pajak di masa mendatang, seperti saldo rugi fiskal yang belum digunakan, diakui sejauh besar kemungkinan realisasi atas manfaat pajak tersebut. Aset dan liabilitas pajak tangguhan diukur dengan menggunakan tarif pajak yang akan berlaku pada saat aset dipulihkan atau liabilitas dilunasi, yaitu dengan tarif pajak peraturan pajak yang telah berlaku atau yang telah secara substantif berlaku pada tanggal laporan posisi keuangan. Amandemen atas liabilitas perpajakan dicatat ketika ketetapan pajak diterima atau, jika keberatan diajukan oleh Entitas, ketika hasil dari keberatan tersebut telah ditentukan. Peraturan perpajakan Indonesia tidak mengenal konsep pajak konsolidasi. Sedangkan saldo pajak dalam laporan keuangan konsolidasian merupakan gabungan dari posisi saldo pajak Entitas dan Entitas Anak.

p. Liabilitas Diestimasi Atas Imbalan Kerja Karyawan

Entitas mengakui liabilitas imbalan kerja karyawan yang tidak didanai sesuai dengan Undang-Undang Ketenagakerjaan No. 13 Tahun 2003 tanggal 25 Maret 2003. Sebelum 1 Januari 2005, Entitas mengakui liabilitas imbalan kerja karyawan berdasarkan penilaian aktuaris sesuai dengan PSAK No. 24, Akuntansi Biaya Manfaat Pensiun, yang diterbitkan pada tahun 1994. Berdasarkan PSAK No. 24 Revisi 2004, Imbalan Kerja, beban imbalan kerja yang harus disediakan berdasarkan peraturan- peraturan yang berlaku, dihitung dengan menggunakan metode penilaian aktuaris berdasarkan metode projected unit credit. Keuntungan dan kerugian koreksi aktuarial diakui sebagai pendapatan atau beban ketika akumulasi keuntungan atau kerugian aktuarial yang belum diakui untuk masing-masing karyawan pada akhir periode sebelumnya melebihi 10 dari nilai kini liabilitas manfaat pasti defined benefit obligation dan 10 dari nilai wajar aset program fair value of plan assets. Keuntungan dan kerugian ini diakui menggunakan metode garis lurus straight-line method atas rata-rata sisa masa kerja karyawan. Selanjutnya, beban jasa lalu past service costs atas liabilitas manfaat pasti atau perubahan dari liabilitas imbalan pasti dari program yang telah ada diamortisasi selama sisa periode sampai imbalan tersebut menjadi hak.

q. Operasi yang Dihentikan

Penghentian operasi untuk jangka waktu yang tidak ditentukan serta tidak diketahuinya rencana masa depan komponen Entitas untuk melanjutkan kegiatannya di bidang industri textile karena ketidakmampuan bersaing di pasar internasional maupun pasar lokal, meningkatnya beban transportasi, harga minyak serta bahan dasar kapas, dimana kegiatan divisi Entitas tersebut dapat dipisahkan secara operasional dan untuk tujuan penyusunan laporan keuangan dalam kegiatan Entitas dan Entitas Anak secara keseluruhan, harus dihitung sesuai dengan PSAK No. 58 Revisi 2009 mengenai Aset Tidak Lancar yang Dimiliki untuk Dijual dan Operasi yang Dihentikan. PSAK No.58 Revisi 2009 mengharuskan laporan keuangan untuk periode dimana terdapat rencana untuk pelepasan atau terjadinya pelepasan secara aktual peristiwa pengungkapan awal harus termasuk dalam informasi yang berkaitan dengan operasi yang dihentikan. Dalam rangka pengungkapan pengukuran aset, liabilitas, pendapatan, beban, laba, rugi dan arus kas atas operasi yang dihentikan sesuai dengan PSAK ini bahwa unsur-unsur laporan keuangan tersebut dapat dikaitkan secara langsung pada operasi yang dihentikan, jika unsur-unsur tersebut akan dilepaskan, ditinggalkan, dijual atau dieliminasi pada saat penghentian operasi tersebut terselesaikan. Akan tetapi unsur-unsur yang akan dilanjutkan setelah penghentian tersebut, tidak dapat dimasukkan sebagai operasi yang dihentikan.

r. Dasar Perhitungan Laba Per Saham

Sesuai dengan PSAK No. 56, Laba per Saham, laba rugi dari aktivitas normal per saham dan laba rugi bersih per saham dihitung dengan membagi laba rugi masing-masing dengan jumlah rata-rata tertimbang lembar saham yang beredar pada tahun yang bersangkutan. Perhitungan laba per saham masing-masing didasarkan atas 118.267.864 saham untuk tahun yang berakhir 31 Desember 2011 dan 98.236.000 saham untuk tahun yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2010. PT ERATEX DJAJA Tbk DAN ENTITAS ANAK CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN lanjutan Untuk tahun yang berakhir pada tanggal-tanggal 31 Desember 2011 dan 2010 Disajikan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain

s. Informasi Segmen

Sesuai PSAK No. 5 Revisi 2009, Segmen Operasi, segmen usaha menyajikan informasi produk atau jasa yang memiliki risiko dan imbalan yang berbeda dengan risiko dan imbalan segmen usaha lain. Segmen geografis menyajikan informasi produk atau jasa pada wilayah ekonomi tertentu yang memiliki risiko dan imbalan yang berbeda dengan risiko dan imbalan pada komponen yang beroperasi pada wilayah ekonomi lain. Pendapatan segmen, laba rugi usaha segmen, laba rugi bersih segmen dan aset segmen ditentukan sebelum saldo dan transaksi dalam kelompok Entitas dieliminasi dalam proses konsolidasi.

t. Perubahan Kebijakan Akuntansi

Berikut ini adalah standar, perubahan dan interpretasi yang berlaku efektif sejak tanggal 1 Januari 2011 dan relevan dengan Entitas dan Entitas Anak: - PSAK No. 1 Revisi 2009, Penyajian Laporan Keuangan. - PSAK No. 2 Revisi 2009, Laporan Arus Kas. - PSAK No. 3 Revisi 2010, Laporan Keuangan Interim. - PSAK No. 4 Revisi 2009, Laporan Keuangan Konsolidasian dan Laporan Keuangan Tersendiri. - PSAK No. 5 Revisi 2009, Segmen Operasi. - PSAK No. 7 Revisi 2010, Pengungkapan Pihak-pihak Berelasi. - PSAK No. 8 Revisi 2010, Peristiwa Setelah Akhir Periode Pelaporan. - PSAK No. 19 Revisi 2010, Aset Tak Berwujud. - PSAK No. 23 Revisi 2010, Pendapatan. - PSAK No. 25 Revisi 2009, Kebijakan Akuntansi, Perubahan Estimasi Akuntansi dan Kesalahan. - PSAK No. 48 Revisi 2009, Penurunan nilai Aset. - PSAK No. 58 Revisi 2009, Aset Tidak Lancar yang Dimiliki untuk Dijual dan Operasi yang Dihentikan. - ISAK No. 14 Revisi 2010, Aset Tak Berwujud. - ISAK No. 17 , Laporan Keuangan Interim dan Penurunan Nilai. Dampak dari perubahan kebijakan akuntansi Entitas dan Entitas Anak sehubungan dengan implementasi dari standar akuntansi baru diatas tidak signifikan kecuali untuk area berikut ini: Penyajian Laporan Keuangan Entitas dan Entitas Anak mengimplementasikan PSAK No 1 Revisi 2009, Penyajian Laporan Keuangan, yang berlaku efektif sejak tanggal 1 Januari 2011. Perubahan signifikan dari standar akuntansi tersebut terhadap Entitas dan Entitas Anak adalah sebagai berikut: - Laporan keuangan konsolidasian terdiri dari laporan posisi keuangan konsolidasian, laporan laba rugi komprehensif konsolidasian, laporan perubahan ekuitas konsolidasian defisiensi modal, laporan arus kas konsolidasian dan catatan atas laporan keuangan konsolidasian. Sedangkan sebelumnya, laporan keuangan konsolidasian terdiri dari neraca konsolidasian, laporan laba rugi konsolidasian, laporan perubahan ekuitas konsolidasian defisiensi modal, laporan arus kas konsolidasian dan catatan atas laporan keuangan konsolidasian. - Kepentingan non-pengendali sebagai bagian ekuitas, dimana sebelumnya hak minoritas disajikan terpisah diantara liabilitas dan ekuitas. PT ERATEX DJAJA Tbk DAN ENTITAS ANAK CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN lanjutan Untuk tahun yang berakhir pada tanggal-tanggal 31 Desember 2011 dan 2010 Disajikan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain 02 02 065 064 Laporan Tahunan 2011 Annual Report 2011 Laporan Tahunan 2011 Annual Report 2011 PT. ERATEX DJAJA Tbkoup PT. ERATEX DJAJA Tbk OPERASI YANG DIHENTIKAN 03 SUMBER ESTIMASI KETIDAKPASTIAN Pertimbangan Penyusunan laporan keuangan mengharuskan manajemen untuk membuat pertimbangan, estimasi dan asumsi yang mempengaruhi jumlah yang dilaporkan dari pendapatan, beban, aset dan liabilitas, dan pengungkapan atas liabilitas kontijensi, pada akhir periode pelaporan. Ketidakpastian mengenai asumsi dan estimasi tersebut dapat mengakibatkan penyesuaian material terhadap nilai tercatat pada aset dan liabilitas dalam periode pelaporan berikutnya. Pertimbangan berikut ini dibuat oleh manajemen dalam rangka penerapan kebijakan akuntansi yang memiliki pengaruh paling signifikan atas jumlah yang diakui dalam laporan keuangan. Klasifikasi aset dan liabilitas keuangan Entitas menetapkan klasifikasi atas aset dan liabilitas tertentu sebagai aset keuangan dan liabilitas keuangan dengan mempertimbangkan bila definisi yang ditetapkan PSAK No. 55 Revisi 2006 dipenuhi. Dengan demikian, aset keuangan dan liabilitas keuangan diakui sesuai dengan kebijakan akuntansi Entitas seperti diungkapkan pada Catatan 2.g. Pajak penghasilan Pertimbangan signifikan dilakukan dalam menentukan provisi atas pajak penghasilan badan. Terdapat transaksi dan perhitungan tertentu yang penentuan pajak akhirnya adalah tidak pasti sepanjang kegiatan usaha normal. Entitas mengakui liabilitas atas pajak penghasilan badan berdasarkan estimasi apakah akan terdapat tambahan pajak penghasilan badan. Estimasi dan Asumsi Asumsi utama masa depan dan sumber utama estimasi ketidakpastian lain pada tanggal pelaporan yang memiliki risiko signifikan bagi penyesuaian yang material terhadap nilai tercatat aset dan liabilitas untuk periodetahun berikutnya diungkapkan di bawah ini. Entitas mendasarkan asumsi dan estimasi pada parameter yang tersedia pada saat laporan keuangan disusun. Asumsi dan situasi mengenai perkembangan masa depan mungkin berubah akibat perubahan pasar atau situasi di luar kendali Entitas. Perubahan tersebut dicerminkan dalam asumsi terkait pada saat terjadinya. Pensiun dan imbalan kerja Penentuan liabilitas dan biaya pensiun dan liabilitas imbalan kerja Entitas bergantung pada pemilihan asumsi yang digunakan oleh aktuaris independen dalam menghitung jumlah-jumlah tersebut. Asumsi tersebut termasuk antara lain: tingkat diskonto, tingkat kenaikan gaji tahunan, tingkat pengunduran diri karyawan tahunan, tingkat kecacatan, umur pensiun dan tingkat kematian. Hasil aktual yang berbeda dari asumsi yang ditetapkan Entitas langsung diakui dalam laba rugi komprehensif pada saat terjadinya. Sementara Entitas berkeyakinan bahwa asumsi tersebut adalah wajar dan sesuai, perbedaan signifikan pada hasil aktual atau perubahan signifikan dalam asumsi yang ditetapkan Entitas dapat mempengaruhi secara material liabilitas diestimasi atas pensiun dan imbalan kerja dan beban imbalan kerja neto. Nilai tercatat atas liabilitas aset diestimasi atas imbalan kerja Entitas pada tanggal 31 Desember 2011 sebesar Rp 10.893.257, 31 Desember 2010 sebesar Rp 10.755.350 dan 1 Januari 2010 sebesar Rp 10.194.583. Catatan 22. Penyusutan aset tetap Biaya perolehan aset tetap disusutkan dengan menggunakan metode garis lurus berdasarkan taksiran masa manfaat ekonomisnya. Manajemen mengestimasi masa manfaat ekonomis aset tetap antara 10 sampai dengan 25 tahun. Ini adalah umur yang secara umum diharapkan dalam industri dimana Entitas menjalankan bisnisnya. Perubahan tingkat pemakaian dan perkembangan teknologi dapat mempengaruhi masa manfaat ekonomis dan nilai sisa aset, dan karenanya biaya penyusutan masa depan mungkin direvisi. Nilai tercatat neto atas aset tetap Entitas pada tanggal 31 Desember 2011 sebesar Rp 33.638.279, 31 Desember 2010 sebesar Rp 31.628.427 dan 1 Januari 2010 sebesar Rp 34.330.004. Catatan 12. Instrumen keuangan Entitas mencatat aset dan liabilitas keuangan tertentu pada nilai wajar, yang mengharuskan penggunaan estimasi akuntansi. Sementara komponen signifikan atas pengukuran nilai wajar ditentukan menggunakan bukti objektif yang dapat diverifikasi, jumlah perubahan nilai wajar dapat berbeda bila Entitas menggunakan metodologi penilaian yang berbeda. Perubahan nilai wajar aset dan liabilitas keuangan tersebut dapat mempengaruhi secara langsung laba rugi komprehensif Entitas. Nilai tercatat dari liabilitas keuangan pada nilai wajar dalam laporan posisi keuangan konsolidasian pada tanggal 31 Desember 2011 sebesar US 7.000 atau setara dengan Rp 63.476.000, 31 Desember 2010 dan 1 Januari 2010 sebesar nihil Catatan 19. ASET Piutang usaha - pihak ketiga, bersih Catatan 6 - - Piutang lain-lain - pihak ketiga, bersih Catatan 7 - 25.440 Persediaan, bersih Catatan 8 157.632 157.632 Aset pajak tangguhan Catatan 21d 103.668 104.011 Aset tetap, bersih Catatan 12 7.022.795 7.022.795 Aset tak berwujud, bersih Catatan 13 - 279 Uang jaminan 250.000 250.000 Jumlah 7.534.095 7.560.157 LIABILITAS Hutang usaha - pihak ketiga Catatan 15 - 191.793 Hutang lain-lain - pihak ketiga Catatan 16 - 13.636 Jumlah - 205.429 HASIL USAHA Beban usaha Catatan 30 - 26.401 Rugi usaha - 26.401 PENDAPATAN BEBAN LAIN-LAIN Pendapatan bunga - 477 Laba selisih kurs, bersih 6.709 5.121 Laba penjualan aset tetap - 55.900 Penyisihan penurunan nilai piutang 25.440 8.155 Lainnya, bersih - 20.000 Pendapatan lain-lain, bersih 18.731 33.343 Laba sebelum pajak penghasilan 18.731 6.941 Beban pajak penghasilan tangguhan - 218.811 31 Des 2011 31 Des 2010 LABA RUGI BERSIH 18.731 211.869 04 PT ERATEX DJAJA Tbk DAN ENTITAS ANAK CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN lanjutan Untuk tahun yang berakhir pada tanggal-tanggal 31 Desember 2011 dan 2010 Disajikan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain PT ERATEX DJAJA Tbk DAN ENTITAS ANAK CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN lanjutan Untuk tahun yang berakhir pada tanggal-tanggal 31 Desember 2011 dan 2010 Disajikan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain 067 066 Laporan Tahunan 2011 Annual Report 2011 Laporan Tahunan 2011 Annual Report 2011 Berdasarkan Circular Resolutions in Lieu of Board of Commissioners Meeting PT Eratex Djaja Tbk tanggal 14 Juli 2008, memberikan kuasa kepada Direktur Utama Entitas untuk menutup operasional divisi textil dan menyatakan pengumuman atau pernyataan mengenai penutupan tersebut. Divisi tekstil telah dihentikan seluruh kegiatannya untuk jangka waktu yang tidak ditentukan, sehubungan memburuknya kondisi usaha dan prospek usaha di masa yang akan datang dan mempertimbangkan kerugian yang dialami dalam kegiatan operasional divisi tekstil yang mengarah pada kerugian operasional Entitas secara keseluruhan. Kegiatan divisi tekstil secara resmi dihentikan pada bulan Agustus 2008. Kelompok utama aset dan liabilitas dari operasi yang dihentikan adalah sebagai berikut: PT. ERATEX DJAJA Tbkoup PT. ERATEX DJAJA Tbk KAS DAN SETARA KAS PIUTANG USAHA - PIHAK KETIGA lanjutan Rincian piutang usaha kepada pihak ketiga adalah sebagai berikut: Penggolongan umur piutang usaha - pihak ketiga dihitung sejak tanggal faktur adalah sebagai berikut: PT ERATEX DJAJA Tbk DAN ENTITAS ANAK CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN lanjutan Untuk tahun yang berakhir pada tanggal-tanggal 31 Desember 2011 dan 2010 Disajikan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain PT ERATEX DJAJA Tbk DAN ENTITAS ANAK CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN lanjutan Untuk tahun yang berakhir pada tanggal-tanggal 31 Desember 2011 dan 2010 Disajikan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain 05 OPERASI YANG DILANJUTKAN Kas 91.675 149.662 Setara kas - pihak ketiga: Rupiah: The Hongkong and Shanghai Banking Corporation Ltd 1.914.336 149.277 PT Bank Mandiri Persero Tbk 17.925 47.601 PT Bank Tabungan Pensiunan Nasional Tbk 10.370 - PT Bank Central Asia Tbk 676 10.960 US Dollar: The Hongkong and Shanghai Banking Corporation Ltd 12.160 12.396 PT Bank Mandiri Persero Tbk 7.236 464.760 Lainnya 107 PT Bank DBS Indonesia - 11.947 Euro: The Hongkong and Shanghai Banking Corporation Ltd 2.403 105.239 HK Dollar: The Hongkong and Shanghai Banking Corporation Ltd 290.175 - Jumlah saldo setara kas 2.255.388 802.180 JUMLAH SALDO KAS DAN SETARA KAS 2.347.063 951.842 Tidak terdapat saldo kas dan setara kas kepada pihak-pihak berelasi. 31 Des 2011 31 Des 2010 06 PIUTANG USAHA - PIHAK KETIGA Akun ini merupakan piutang kepada pihak ketiga yang terdiri dari: 06 OPERASI YANG DILANJUTKAN Penjualan ekspor 42.583.191 17.140.303 Penjualan lokal 201.689 277.984 Jumlah piutang usaha - pihak ketiga 42.784.880 17.418.287 Dikurangi: Penyisihan penurunan nilai piutang - - Jumlah piutang usaha - pihak ketiga, bersih 42.784.880 17.418.287 OPERASI YANG DIHENTIKAN Penjualan lokal 615.107 615.107 Jumlah piutang usaha - pihak ketiga 615.107 615.107 Dikurangi: Penyisihan penurunan nilai piutang 615.107 615.107 Jumlah piutang usaha - pihak ketiga, bersih Catatan 4 - - 31 Des 2011 31 Des 2010 OPERASI YANG DILANJUTKAN Pelanggan ekspor 42.138.534 17.140.303 PT Dwi Putra Sakti 201.689 224.605 Pelanggan lainnya masing-masing di bawah Rp 500.000 444.657 53.379 Jumlah 42.784.880 17.418.287 OPERASI YANG DIHENTIKAN Mr. Deddy 606.952 606.952 Pelanggan lainnya masing-masing di bawah Rp 500.000 8.155 8.155 Jumlah Catatan 4 615.107 615.107 31 Des 2011 31 Des 2010 069 068 Laporan Tahunan 2011 Annual Report 2011 Laporan Tahunan 2011 Annual Report 2011 OPERASI YANG DILANJUTKAN Kurang dari 1 bulan 30.405.166 12.135.134 1 - kurang dari 3 bulan 12.379.714 4.743.309 3 - kurang dari 6 bulan - 539.844 Jumlah 42.784.880 17.418.287 OPERASI YANG DIHENTIKAN 1 - kurang dari 3 bulan - - 3 - kurang dari 6 bulan - - Lebih dari 12 bulan 615.107 615.107 Jumlah Catatan 4 615.107 615.107 31 Des 2011 31 Des 2010 31 Des 2011 31 Des 2010 Penggolongan piutang usaha kepada pihak ketiga berdasarkan mata uang adalah sebagai berikut: OPERASI YANG DILANJUTKAN Rupiah 201.690 277.984 Mata uang asing 42.583.190 17.140.303 Jumlah 42.784.880 17.418.287 OPERASI YANG DIHENTIKAN Rupiah 615.107 615.107 Jumlah Catatan 4 615.107 615.107 31 Des 2011 31 Des 2010 PT. ERATEX DJAJA Tbkoup PT. ERATEX DJAJA Tbk PIUTANG USAHA - PIHAK KETIGA lanjutan Mutasi penyisihan penurunan nilai piutang adalah sebagai berikut: Pada tanggal 31 Desember 2011, piutang tidak dijaminkan untuk pinjaman apapun. Sedangkan pada tanggal 31 Desember 2010 piutang digunakan sebagai jaminan untuk pinjaman bank Catatan 19. Manajemen berkeyakinan bahwa penyisihan penurunan nilai piutang cukup untuk menutupi kemungkinan kerugian akibat tidak tertagihnya piutang usaha di kemudian hari. PERSEDIAAN Akun ini terdiri dari: 06 OPERASI YANG Saldo awal tahun 615.107 606.952 Ditambah: Penyisihan tahun berjalan - 8.155 Dikurangi: Pelunasan piutang - - Saldo pada akhir tahun Catatan 4 615.107 615.107 31 Des 2011 31 Des 2010 DIHENTIKAN PIUTANG LAIN-LAIN - PIHAK KETIGA Akun ini terdiri dari: 07 OPERASI YANG DILANJUTKAN Uang muka sementara 123.965 473.293 Lainnya 610.718 442.440 Jumlah piutang lain-lain - pihak ketiga 734.683 915.733 Dikurangi dengan penyisihan penurunan nilai piutang: Saldo awal tahun 335.401 320.505 Ditambah: Penyisihan tahun berjalan 52.349 28.797 Ditambah dikurangi: Revaluasi kurs 2.617 13.902 Saldo akhir tahun 390.367 335.400 Jumlah piutang lain-lain - pihak ketiga, bersih 344.316 580.333 OPERASI YANG DIHENTIKAN Lainnya 25.440 25.440 Jumlah piutang lain-lain - pihak ketiga 25.440 25.440 Saldo awal tahun - - Ditambah: Penyisihan tahun berjalan 25.440 - Dikurangi: Penghapusan piutang - - Saldo akhir tahun 25.440 - Jumlah piutang lain-lain - pihak ketiga Catatan 4 25.440 Manajemen berkeyakinan bahwa penyisihan penurunan nilai piutang cukup untuk menutup kemungkinan kerugian akibat tidak tertagihnya piutang lain-lain di kemudian hari. 31 Des 2011 31 Des 2010 08 PT ERATEX DJAJA Tbk DAN ENTITAS ANAK CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN lanjutan Untuk tahun yang berakhir pada tanggal-tanggal 31 Desember 2011 dan 2010 Disajikan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain PT ERATEX DJAJA Tbk DAN ENTITAS ANAK CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN lanjutan Untuk tahun yang berakhir pada tanggal-tanggal 31 Desember 2011 dan 2010 Disajikan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain OPERASI YANG DILANJUTKAN Barang jadi 21.724.580 10.756.124 Barang dalam proses 15.746.340 5.401.156 Bahan baku 31.307.079 19.869.451 Bahan pembantu dan suku cadang 10.493.412 8.099.231 Barang dalam perjalanan 3.090.413 10.829.496 Jumlah persediaan 82.361.824 54.955.458 Dikurangi: Penyisihan penurunan nilai 3.927.511 4.491.308 Jumlah persediaan, bersih 78.434.313 50.464.150 OPERASI YANG DIHENTIKAN Bahan pembantu dan suku cadang 297.232 297.232 Jumlah persediaan 297.232 297.232 Dikurangi: Penyisihan penurunan nilai 139.600 139.600 Jumlah persediaan, bersih Catatan 4 157.632 157.632 31 Des 2011 31 Des 2010 Mutasi penyisihan penurunan nilai persediaan adalah sebagai berikut: Rincian penyisihan penurunan nilai persediaan pada tanggal laporan posisi keuangan adalah sebagai berikut: OPERASI YANG DILANJUTKAN Bahan baku 1.944.546 2.556.866 Barang jadi 1.982.965 1.934.442 Jumlah penyisihan penurunan nilai persediaan 3.927.511 4.491.308 OPERASI YANG DIHENTIKAN Bahan pembantu dan suku cadang 139.600 139.600 Jumlah penyisihan penurunan nilai persediaan Catatan 4 139.600 139.600 31 Des 2011 31 Des 2010 OPERASI YANG DILANJUTKAN Saldo awal tahun 4.491.308 203.356 Ditambah: Penyisihan tahun berjalan 768.308 4.287.952 Dikurangi: Realisasi 1.332.105 - Saldo akhir tahun 3.927.511 4.491.308 OPERASI YANG DIHENTIKAN Saldo awal tahun 139.600 139.600 Ditambah: Penyisihan tahun berjalan - - Dikurangi: Realisasi - - Saldo pada akhir tahun Catatan 4 139.600 139.600 31 Des 2011 31 Des 2010 071 070 Laporan Tahunan 2011 Annual Report 2011 Laporan Tahunan 2011 Annual Report 2011 PT. ERATEX DJAJA Tbkoup PT. ERATEX DJAJA Tbk PERSEDIAAN lanjutan Persediaan pada tanggal 31 Desember 2011 telah diasuransikan terhadap risiko kebakaran dan risiko lainnya dengan nilai pertanggungan sebesar Rp 38 Milyar Rupiah penuh pada tahun 2011 dan Rp 35 Milyar Rupiah penuh pada tahun 2010. Manajemen berkeyakinan bahwa asuransi tersebut cukup memadai untuk menutup kemungkinan kerugian yang timbul. Pada tanggal 31 Desember 2011, piutang tidak dijaminkan untuk pinjaman apapun. Sedangkan pada tanggal 31 Desember 2010 piutang digunakan sebagai jaminan untuk pinjaman bank Catatan 19. Manajemen berkeyakinan bahwa penyisihan penurunan nilai persediaan adalah cukup memadai untuk menutup kemungkinan kerugian atas penurunan nilai persediaan. INVESTASI JANGKA PANJANG Saldo investasi jangka panjang pada tanggal-tanggal 31 Desember 2011 dan 2010 adalah sebagai berikut: 08 BEBAN DIBAYAR DIMUKA Akun ini terdiri dari: 10 UANG MUKA Akun ini terdiri dari: 09 OPERASI YANG DILANJUTKAN Bahan baku dan bahan penolong 1.823.739 114.642 Mesin 1.068.942 - Lain-lain 631.414 552.209 Jumlah uang muka 3.524.095 666.851 31 Des 2011 31 Des 2010 OPERASI YANG DILANJUTKAN Asuransi 82.368 48.565 Lain-lain 837.580 940.223 Jumlah beban dibayar dimuka 919.948 988.788 31 Des 2011 31 Des 2010 11 Investasi dengan metode biaya PT Pasifik Marketama kurang dari 20 277.500 277.500 Dikurangi: Penyisihan penurunan nilai investasi 277.500 277.500 Jumlah investasi jangka panjang - - Entitas memiliki saham pada PT Pasifik Marketama, Entitas yang bergerak dalam bidang penjualan produk pakaian jadi. 31 Des 2011 31 Des 2010 PT ERATEX DJAJA Tbk DAN ENTITAS ANAK CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN lanjutan Untuk tahun yang berakhir pada tanggal-tanggal 31 Desember 2011 dan 2010 Disajikan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain PT ERATEX DJAJA Tbk DAN ENTITAS ANAK CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN lanjutan Untuk tahun yang berakhir pada tanggal-tanggal 31 Desember 2011 dan 2010 Disajikan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain ASET TETAP 12 OPERASI YANG DILANJUTKAN PERUBAHAN DALAM TAHUN 2011 NILAI PEROLEHAN: Kepemilikan langsung: Tanah 8.857 - - - 8.857 Bangunan dan sarana 8.508.164 126.000 - - 8.634.164 Mesin dan peralatan 38.752.829 4.554.325 - - 43.307.154 Kendaraan bermotor 2.825.729 - 108.500 - 2.717.229 Perabot dan perlengkapan kantor 7.903.224 344.384 - - 8.247.608 Sub jumlah 57.998.803 5.024.709 108.500 - 62.915.012 Jumlah nilai perolehan 57.998.803 5.024.709 108.500 - 62.915.012 AKUMULASI PENYUSUTAN: Kepemilikan langsung: Tanah 3.834 - - - 3.834 Bangunan dan sarana 3.358.982 340.747 - - 3.699.729 Mesin dan peralatan 15.028.668 2.077.263 - - 17.105.932 Kendaraan bermotor 1.978.087 157.129 108.500 - 2.026.715 Perabot dan perlengkapan kantor 6.000.805 439.718 - - 6.440.523 Jumlah akumulasi penyusutan 26.370.376 3.014.857 108.500 - 29.276.733 NILAI BUKU 31.628.427 33.638.279 OPERASI YANG DIHENTIKAN PERUBAHAN DALAM TAHUN 2011 NILAI PEROLEHAN: Tanah 47.663 - - - 47.663 Bangunan dan sarana 10.557.306 - - - 10.557.306 Mesin dan peralatan 7.625.470 - - - 7.625.470 Kendaraan bermotor 1.292.986 - - - 1.292.986 Perabot dan perlengkapan kantor 1.144.663 - - - 1.144.663 Sub jumlah 20.668.088 - - - 20.668.088 Jumlah nilai perolehan 20.668.088 - - - 20.668.088 AKUMULASI PENYUSUTAN: Tanah 20.633 - - - 20.633 Bangunan dan sarana 5.182.642 - - - 5.182.642 Mesin dan peralatan 6.185.970 - - - 6.185.970 Kendaraan bermotor 1.155.340 - - - 1.155.340 Perabot dan perlengkapan kantor 1.100.708 - - - 1.100.708 Jumlah akumulasi penyusutan 13.645.293 - - - 13.645.293 NILAI BUKU Catatan 4 7.022.795 7.022.795 Saldo Reklasifikasi Saldo 1 Jan 2011 Penambahan Pelepasan koreksi 31 Des 2011 Saldo Reklasifikasi Saldo 1 Jan 2011 Penambahan Pelepasan koreksi 31 Des 2011 073 072 Laporan Tahunan 2011 Annual Report 2011 Laporan Tahunan 2011 Annual Report 2011 PT. ERATEX DJAJA Tbkoup PT. ERATEX DJAJA Tbk ASET TETAP lanjutan 12 OPERASI YANG DILANJUTKAN PERUBAHAN DALAM TAHUN 2010 NILAI PEROLEHAN: Kepemilikan langsung: Tanah 289.068 - 280.211 - 8.857 Bangunan dan sarana 9.373.468 29.050 894.354 - 8.508.164 Mesin dan peralatan 38.157.144 595.685 - - 38.752.829 Kendaraan bermotor 2.829.069 - 3.340 - 2.825.729 Perabot dan perlengkapan kantor 7.904.358 110.826 111.960 - 7.903.224 Sub jumlah 58.553.107 735.561 1.289.865 - 57.998.803 Jumlah nilai perolehan 58.553.107 735.561 1.289.865 - 57.998.803 AKUMULASI PENYUSUTAN: Kepemilikan langsung: Tanah 111.642 - 107.808 - 3.834 Bangunan dan sarana 3.722.995 354.361 718.374 - 3.358.982 Mesin dan peralatan 13.038.692 1.989.976 - - 15.028.668 Kendaraan bermotor 1.798.465 182.962 3.340 - 1.978.087 Perabot dan perlengkapan kantor 5.551.309 558.292 108.796 - 6.000.805 Jumlah akumulasi penyusutan 24.223.103 3.085.591 938.318 - 26.370.376 NILAI BUKU 34.330.004 31.628.427 OPERASI YANG DIHENTIKAN PERUBAHAN DALAM TAHUN 2010 NILAI PEROLEHAN: Tanah 47.663 - - - 47.663 Bangunan dan sarana 10.557.306 - - - 10.557.306 Mesin dan peralatan 7.625.470 - - - 7.625.470 Kendaraan bermotor 1.409.823 - 116.837 - 1.292.986 Perabot dan perlengkapan kantor 1.144.663 - - - 1.144.663 Sub jumlah 20.784.925 - 116.837 - 20.668.088 Jumlah nilai perolehan 20.784.925 - 116.837 - 20.668.088 AKUMULASI PENYUSUTAN: Tanah 20.633 - - - 20.633 Bangunan dan sarana 5.182.642 - - - 5.182.642 Mesin dan peralatan 6.185.970 - - - 6.185.970 Kendaraan bermotor 1.270.577 - 115.237 - 1.155.340 Perabot dan perlengkapan kantor 1.100.708 - - - 1.100.708 Jumlah akumulasi penyusutan 13.760.530 - 115.237 - 13.645.293 NILAI BUKU Catatan 4 7.024.395 7.022.795 Saldo Reklasifikasi Saldo 1 Jan 2010 Penambahan Pelepasan koreksi 31 Des 2010 Saldo Reklasifikasi Saldo 1 Jan 2010 Penambahan Pelepasan koreksi 31 Des 2010 ASET TETAP lanjutan 12 PT ERATEX DJAJA Tbk DAN ENTITAS ANAK CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN lanjutan Untuk tahun yang berakhir pada tanggal-tanggal 31 Desember 2011 dan 2010 Disajikan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain PT ERATEX DJAJA Tbk DAN ENTITAS ANAK CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN lanjutan Untuk tahun yang berakhir pada tanggal-tanggal 31 Desember 2011 dan 2010 Disajikan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain Pelepasan merupakan penjualan aset tetap dengan rincian sebagai berikut: Beban penyusutan untuk tahun yang berakhir pada tanggal-tanggal 31 Desember 2011 dan 2010 masing-masing sebesar Rp 3.014.857 dan Rp 3.085.591 dengan alokasi sebagai berikut: ASET TAK BERWUJUD Akun ini terdiri dari: 13 OPERASI YANG DILANJUTKAN NILAI PEROLEHAN: Software 1.820.959 1.820.959 Hak atas tanah 113.140 112.861 Jumlah nilai perolehan 1.934.099 1.933.820 AKUMULASI AMORTISASI: Software 742.976 617.485 Hak atas tanah 31.065 25.407 Jumlah akumulasi amortisasi 774.040 642.892 NILAI BUKU 1.160.058 1.290.928 31 Des 2011 31 Des 2010 OPERASI YANG DILANJUTKAN Nilai buku pelepasan - 351.547 Harga jual 37.500 12.729.973 Laba atas pelepasan aset tetap 37.500 12.378.426 OPERASI YANG DIHENTIKAN Nilai buku pelepasan - 1.600 Harga jual - 57.500 Rugi atas pelepasan aset tetap Catatan 4 - 55.900 31 Des 2011 31 Des 2010 OPERASI YANG DILANJUTKAN Beban pokok penjualan 2.555.776 2.500.614 Beban umum dan administrasi 459.081 584.977 Jumlah 3.014.857 3.085.591 Aset tetap pada tanggal 31 Desember 2011 dan 2010 telah diasuransikan terhadap risiko kebakaran dan risiko lainnya dengan nilai pertanggungan sebesar Rp 75 Milyar Rupiah penuh pada tahun 2011 dan Rp 84 Milyar Rupiah penuh pada tahun 2010. Manajemen berkeyakinan bahwa asuransi tersebut cukup memadai untuk menutup kemungkinan kerugian yang timbul. Aset tetap tanah dan bangunan pabrik dijaminkan untuk pinjaman jangka panjang pada PT Ungaran Sari Garment pihak berelasi Catatan 20. 31 Des 2011 31 Des 2010 075 074 Laporan Tahunan 2011 Annual Report 2011 Laporan Tahunan 2011 Annual Report 2011 PT. ERATEX DJAJA Tbkoup PT. ERATEX DJAJA Tbk ASET TAK BERWUJUD lanjutan Akun ini terdiri dari: PT ERATEX DJAJA Tbk DAN ENTITAS ANAK CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN lanjutan Untuk tahun yang berakhir pada tanggal-tanggal 31 Desember 2011 dan 2010 Disajikan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain PT ERATEX DJAJA Tbk DAN ENTITAS ANAK CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN lanjutan Untuk tahun yang berakhir pada tanggal-tanggal 31 Desember 2011 dan 2010 Disajikan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain 13 OPERASI YANG DIHENTIKAN NILAI PEROLEHAN: Hak atas tanah 22.382 22.661 Jumlah nilai perolehan 22.382 22.661 AKUMULASI AMORTISASI: Hak atas tanah 22.382 22.382 Jumlah akumulasi amortisasi 22.382 22.382 NILAI BUKU Catatan 4 - 279 31 Des 2011 31 Des 2010 PINJAMAN JANGKA PENDEK Akun ini terdiri dari: The Hongkong and Shanghai Banking Corporation Limited The Hongkong and Shanghai Banking Corporation Limited Cabang Jakarta HSBC memberikan fasilitas pembiayaan untuk perdagangan dan modal kerja yang kemudian memperoleh persetujuan restrukturisasi fasilitas kredit pada tanggal 25 Juni 2010. Perpanjangan atas restrukturisasi fasilitas kredit tersebut tercatat dalam Amendment to Corporate Facility Agreement No: JAK110197U110223 yang berlaku sampai 31 Mei 2011 untuk peninjauan kembali atas fasilitas yang diberikan HSBC. Dalam Amendment atas restrukturisasi fasilitas kredit No: JAK110197U110223, Entitas memperoleh fasilitas pinjaman jangka pendek sebagai berikut: • Overdraft I dengan plafon US 600 dengan tingkat suku bunga pinjaman yang berlaku dikurangi 7,75. • Overdraft III dengan plafon US 700 dengan tingkat suku bunga pinjaman yang berlaku dikurangi 5. • Combined Limit CBL I dengan plafon US 8.400 dengan tingkat suku bunga pinjaman yang berlaku dikurangi 5. • Exposure Risk Limit dengan plafon US 400. • Irregular Installment Loan 4 dengan plafon US 1.800 dengan tingkat suku bunga pinjaman yang berlaku dikurangi 5. 14 The Hongkong and Shanghai Banking Corp Ltd 62.383.824 95.657.136 Gillespie International Limited 27.204.000 - PT Bank DBS Indonesia - 23.972.564 Jumlah pinjaman jangka pendek 89.587.824 119.629.700 31 Des 2011 31 Des 2010 PT Bank DBS Indonesia Pada tahun 2006, PT Bank DBS Indonesia memberikan fasilitas pembiayaan perdagangan dengan plafon sebesar US 6.000, saldo pada tanggal 31 Desember 2010 sebesar US 2.316 atau setara dengan Rp 20.826.961. Entitas juga memperoleh fasilitas revolving loan dari PT Bank DBS Indonesia dengan plafon US 3.000, saldo pada tanggal 31 Desember 2010 sebesar US 349 atau setara dengan Rp 3.145.603. Tingkat bunga pinjaman PT Bank DBS Indonesia berkisar 8. Pada tanggal 28 Juni 2011, PT Bank DBS Indonesia telah mengalihkan seluruh pinjaman, termasuk semua hak, kepentingan, dan setiap manfaat yang timbul kepada The Hongkong and Shanghai Banking Corporation Limited dengan nilai pokok terhutang US 2.666 dan beban bunga terhutang US 783, sehingga jumlah pinjaman yang dialihkan sebesar US 3.449. PINJAMAN JANGKA PENDEK lanjutan 14 The Hongkong and Shanghai Banking Corporation Limited lanjutan Berdasarkan Transfer Notice Letter tertanggal 14 November 2011 The Hongkong and Shanghai Banking Corporation Limited telah mengalihkan pinjaman sebesar US 24.427 dan US 3.449 yang diambil alih dari PT Bank DBS Indonesia, termasuk semua hak, kepentingan, dan setiap manfaat yang timbul kepada Gillespie International Limited. The Hongkong and Shanghai Banking Corporation Limited masih memberikan fasilitas kredit pada Entitas yang semuanya dijamin oleh PT Ungaran Sari Garments sesuai Agreement Jaminan dan Kesanggupan Penggantian Kerugian Jumlah Terbatas tertanggal 20 Juni 2011. Berdasarkan Agreement di atas, The Hongkong and Shanghai Banking Corporation Limited memberikan limit fasilitas kredit kepada Entitas sampai jumlah maksimum US 5.000. Atas Credit Facility Agreement No JAK110288U101216 dari The Hongkong and Shanghai Banking Corporation Limited, PT Citra Abadi Sejati dan PT Ungaran Sari Garments mengajukan permohonan pengalihan sementara fasilitas modal kerja Combined Limit atas Agreement tersebut senilai US 3.500 kepada Entitas. Penggunaan fasilitas ini oleh Entitas juga dijamin dengan Agreement Jaminan dan Kesanggupan Penggantian Kerugian di atas. Tingkat suku bunga pinjaman atas fasilitas kredit baru tersebut sebesar tingkat suku bunga pinjaman yang berlaku dikurangi 5. Tingkat suku bunga pinjaman yang berlaku yang ditetapkan HSBC sebesar 10,65 per tahun, tetapi dapat berubah sesuai dengan kebijakan HSBC. Gillespie International Limited Atas pengalihan kredit dari The Hongkong and Shanghai Banking Corporation Limited dengan jumlah nilai sebesar US 27.876, Gillespie International Limited membuat Perjanjian Utama Restrukturisasi Hutang dengan Entitas yang ditandatangani pada tanggal 24 November 2011. Dalam Perjanjian Utama Restrukturisasi Hutang tersebut, Entitas memperoleh fasilitas sebagai berikut : • Gillespie International Limited memberikan penghapusan pinjaman sejumlah US 9.876. • Pinjaman porsi A sebesar US 8.000 dengan tingkat bunga LIBOR+3. Jangka waktu pinjaman selama 6 tahun dan jatuh tempo pada tanggal 30 November 2017. Jaminan pinjaman porsi A : a. Hak tanggungan atas tanah dan bangunan pabrik di Jl.Soekarno Hatta no 23 Probolinggo, Jawa Timur - Indonesia, dengan sertifikat HGB No 1 Curahgrinting dan HGB No 1 Kanigaran senilai US 15.000 atas nama PT Eratex Djaja Tbk. b. Jaminan fiducia atas Mesin dan Peralatan seperti yang tercantum dalam daftar Fix Asset peminjam dalam Laporan Tahunan Diaudit tanggal 31 Desember 2010 senilai US 5.000. • Pinjaman porsi B sebesar US 3.000 convertible loan tanpa bunga. Jangka waktu pinjaman selama 1 tahun dan jatuh tempo pada tanggal 20 November 2012. • Pinjaman porsi C sebesar US 7.000 convertible loan tanpa bunga. Jangka waktu pinjaman selama 5 tahun dan jatuh tempo pada tanggal 20 November 2016 Catatan 19. Saldo pinjaman jangka pendek Gillespie International Limited pada tanggal-tanggal 31 Desember 2011 dan 2010 masing-masing sebesar US 3.000 atau setara dengan Rp 27.204.000 dan nihil. Pada tanggal 14 Desember 2011, Gillespie mengadakan Perjanjian Jual Beli terkait pinjaman porsi A Entitas dengan PT Ungaran Sari Garments Catatan 20. Tidak ada jaminan yang diberikan Entitas atas pinjaman porsi B dan porsi C. 077 076 Laporan Tahunan 2011 Annual Report 2011 Laporan Tahunan 2011 Annual Report 2011 PT. ERATEX DJAJA Tbkoup PT. ERATEX DJAJA Tbk HUTANG USAHA - PIHAK KETIGA lanjutan HUTANG USAHA - PIHAK KETIGA Akun ini merupakan hutang sehubungan dengan pembelian bahan baku dan pembantu dengan rincian sebagai berikut: Penggolongan hutang usaha kepada pihak ketiga berdasarkan mata uang adalah sebagai berikut: Tidak ada jaminan yang diberikan Entitas atas hutang usaha kepada pihak ketiga. Rincian hutang usaha kepada pihak ketiga adalah sebagai berikut: 15 OPERASI YANG DILANJUTKAN Winnitex Investment Co Ltd 6.002.531 428.203 Sierradale Pte Ltd 5.179.813 - Far East 3.598.237 - Lai Tak 1.246.745 - YKK Zipper Indonesia 1.146.705 654.691 Coats Rejo Indonesia 1.088.597 555.573 China Dyeing 372.415 681.391 CV. Surya Jaya 160.204 577.711 Avery Dennisson 20.773 2.336.169 SML Jakarta 16.678 651.493 Perfecta HK Ltd - 2.433.373 Brothers Machine - 1.006.101 Duerkopp China - 660.839 MS Abadi etc - 579.453 Surya Sinar Indah - 569.926 Suntex Co Ltd - 567.519 Pemasok lainnya masing-masing dibawah Rp 500.000 5.661.681 17.070.586 Jumlah 24.494.379 28.773.028 OPERASI YANG DIHENTIKAN Pemasok lainnya masing-masing dibawah Rp 500.000 - 191.793 Jumlah Catatan 4 - 191.793 31 Des 2011 31 Des 2010 15 PT ERATEX DJAJA Tbk DAN ENTITAS ANAK CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN lanjutan Untuk tahun yang berakhir pada tanggal-tanggal 31 Desember 2011 dan 2010 Disajikan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain PT ERATEX DJAJA Tbk DAN ENTITAS ANAK CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN lanjutan Untuk tahun yang berakhir pada tanggal-tanggal 31 Desember 2011 dan 2010 Disajikan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain HUTANG LAIN-LAIN - PIHAK KETIGA 16 17 BEBAN MASIH HARUS DIBAYAR OPERASI YANG DILANJUTKAN Titipan sementara 254.658 17.110 Dividen 178.694 178.693 Lainnya - 1.862.450 Jumlah hutang lain-lain - pihak ketiga 433.352 2.058.253 OPERASI YANG DIHENTIKAN Lainnya - 13.636 Jumlah hutang lain-lain - pihak ketiga Catatan 4 - 13.636 31 Des 2011 31 Des 2010 OPERASI YANG DILANJUTKAN Rupiah 3.258.215 6.313.426 Mata uang asing 21.236.164 22.459.602 Jumlah 24.494.379 28.773.028 OPERASI YANG DIHENTIKAN Rupiah - 191.793 Jumlah Catatan 4 - 191.793 31 Des 2011 31 Des 2010 OPERASI YANG DILANJUTKAN Upah dan tunjangan 4.067.121 2.122.163 Beban bunga 874.810 12.343.042 Asuransi 162.835 775.581 Beban maklon 174.762 163.804 Lainnya 1.156.494 1.559.512 Jumlah beban masih harus dibayar 6.436.022 16.964.102 31 Des 2011 31 Des 2010 OPERASI YANG DILANJUTKAN Giro mundur 799.360 5.735.179 Pemasok dalam negeri 5.813.902 4.810.420 Pemasok luar negeri 17.881.117 18.227.429 Jumlah hutang usaha - pihak ketiga 24.494.379 28.773.028 OPERASI YANG DIHENTIKAN Pemasok dalam negeri - 191.793 Jumlah hutang usaha - pihak ketiga Catatan 4 - 191.793 31 Des 2011 31 Des 2010 079 078 Laporan Tahunan 2011 Annual Report 2011 Laporan Tahunan 2011 Annual Report 2011 PT. ERATEX DJAJA Tbkoup PT. ERATEX DJAJA Tbk HUTANG PEMBIAYAAN KONSUMEN PINJAMAN JANGKA PANJANG PT ERATEX DJAJA Tbk DAN ENTITAS ANAK CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN lanjutan Untuk tahun yang berakhir pada tanggal-tanggal 31 Desember 2011 dan 2010 Disajikan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain PT ERATEX DJAJA Tbk DAN ENTITAS ANAK CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN lanjutan Untuk tahun yang berakhir pada tanggal-tanggal 31 Desember 2011 dan 2010 Disajikan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain 18 Jumlah pembiayaan 205.590 19.316 Dikurangi : beban bunga 29.587 3.253 Nilai pembiayaan saat ini 176.003 16.063 Bagian yang jatuh tempo dalam satu tahun 64.001 16.063 Bagian jangka panjang, bersih 112.002 - Entitas memperoleh pinjaman dari PT Astra Sedaya Finance untuk pembelian kendaraan sebesar Rp 205.590 dengan tingkat bunga pinjaman sebesar 5,6 per tahun. Pembiayaan ini akan habis pada September 2014. 31 Des 2011 31 Des 2010 19 Gillespie International Limited Nilai tercatat US 7.000 63.476.000 - Dikurangi: biaya diskonto yang belum diamortisasi US 962 8.721.961 - Nilai wajar US 6.038 54.754.039 - The Hongkong and Shanghai Banking Corp Ltd - 113.950.909 Jumlah pinjaman 54.754.039 113.950.909 31 Des 2011 31 Des 2010 PINJAMAN KEPADA PIHAK-PIHAK YANG BERELASI 20 081 080 Laporan Tahunan 2011 Annual Report 2011 Laporan Tahunan 2011 Annual Report 2011 Eastern Cotton Mills Ltd dan Genaire Enterprises Inc menjual pinjamannya kepada Radmet Concept Investment Limited berdasarkan Sale and Purchase and Assignment Agreement tertanggal 15 Juni 2011. Pinjaman yang dijual kepada Radmet Concept Investment Limited terdiri dari: • Pinjaman Eastern Cotton Mills Ltd sebesar US 1.000 • Pinjaman Genaire Enterprises Inc sebesar US 1.816 Berdasarkan Akta no 107 tanggal 23 Agustus 2011, Rapat Umum Pemegang Saham Entitas menyetujui konversi hutang pada Radmet Concept Investment Limited sebesar US 2.816 atau setara dengan Rp 24.083.237 menjadi modal saham Catatan 24. PT Ungaran Sari Garments Pada tanggal 14 Desember 2010, PT Ungaran Sari Garments mengambil alih pinjaman porsi A Entitas pada Gillespie International Limited. Atas pengalihanpinjaman tersebut, Entitas menandatangani Perjanjian Kredit dengan PT Ungaran Sari Garments pada tanggal 27 Desember 2011. Dalam perjanjian tersebut, Entitas memperoleh pinjaman sebesar US 8.000 dengan tingkat bunga LIBOR+3. Jangka waktu pinjaman selama 6 tahun dan jatuh tempo pada tanggal 30 November 2017. Sesuai jadwal pembayaran, angsuran dibayar per tahun dan dimulai pada 30 November 2013 dengan nilai angsuran tiap tahunnya sebesar US 1.600. Jaminan atas pinjaman ini berupa: • Hak tanggungan atas tanah dan bangunan pabrik di Jl. Soekarno Hatta No 23 Probolinggo, Jawa Timur - Indonesia, dengan sertifikat HGB No 1 Curahgrinting dan HGB No 1 Kanigaran senilai US 15.000 atas nama PT Eratex Djaja Tbk. Saldo pinjaman jangka panjang PT Ungaran Sari Garments pada tanggal-tanggal 31 Desember 2011 dan 2010 masing-masing sebesar US 8.000 atau setara dengan Rp 72.544.000 dan nihil. PT Buana Indah Garments Pinjaman jangka pendek: Pada tanggal 21 Desember 2011, PT Buana Indah Garments memberikan pinjaman sebesar US 700 dengan tingkat bunga sebesar 4,5. Pinjaman ini akan jatuh tempo pada 20 Februari 2012. Saldo pinjaman jangka pendek PT Buana Indah Garments pada tanggal-tanggal 31 Desember 2011 dan 2010 masing-masing sebesar US 700 atau setara dengan Rp 6.347.600 dan nihil. The Hong Kong and Shanghai Banking Corporation Limited Entitas memperoleh pinjaman berdasarkan perjanjian kredit dengan The Hongkong and Shanghai Banking Corporation Limited Cabang Jakarta. Pada tahun 2006 Entitas mengadakan perjanjian dengan The Hongkong and Shanghai Banking Corporation Limited Cabang Jakarta HSBC untuk penjadwalan kembali pembayaran Club Deal Loan kepada HSBC dan untuk memasukkan PT Eratex Garment, Entitas Anak sebagai peminjam baru. Entitas memperoleh persetujuan restrukturisasi fasilitas kredit pada tanggal 25 Juni 2010 dan perpanjangan atas restrukturisasi fasilitas kredit tersebut tercatat dalam Amendment to Corporate Facility Agreement No: JAK110197U110223 dengan jumlah sebesar US 12.027. Pinjaman ini telah dialihkan pada Gillespie International Limited pada tanggal 14 November 2011. Saldo pinjaman HSBC pada tanggal 31 Desember 2011 dan 2010 masing-masing sebesar nihil dan US 12.673 atau setara dengan Rp 113.950.909. Gillespie International Limited Gillespie International Limited memberikan pinjaman jangka panjang porsi C sebesar US 7.000 yang akan jatuh tempo pada 20 November 2016. Berdasarkan jadwal pembayaran, pinjaman porsi C di atas mulai diangsur pada tanggal 20 November 2014 sebesar US 1.000, maka tidak ada bagian pinjaman jangka panjang yang jatuh tempo dalam satu tahun serta tidak dibebani bunga. Empat kali angsuran selanjutnya dibayar tiap 6 bulan sekali, masing-masing sebesar US 1.500. Saldo pinjaman jangka panjang Gillespie International Limited pada tanggal-tanggal 31 Desember 2011 dan 2010 masing-masing sebesar US 6.038 atau setara dengan Rp 54.754.038 setelah dikurangi biaya diskonto yang belum diamortisasi dan nihil. Asumsi atas biaya diskonto yang digunakan didasarkan pada pinjaman yang sejenis, yaitu pinjaman porsi A yang telah diambil alih oleh PT Ungaran Sari Garments. Tingkat bunga diskonto yang digunakan sebesar LIBOR+3. Tidak ada jaminan yang diberikan Entitas atas pinjaman ini. PINJAMAN JANGKA PENDEK: PT Buana Indah Garments 6.347.600 Sub jumlah 6.347.600 - PINJAMAN JANGKA PANJANG: PT Ungaran Sari Garments 72.544.000 - PT Buana Indah Garments 1.800.000 - Eastern Cotton Mills Ltd - 8.991.000 Genaire Enterprises Inc - 16.331.530 Direktur - 1.785.949 Sub jumlah 74.344.000 27.108.479 Jumlah pinjaman 80.691.600 27.108.479 Pada tahun 2010, Entitas memiliki pinjaman dari pemegang saham, yaitu Eastern Cotton Mills Ltd dan Genaire Enterprises Inc. dengan jumlah masing-masing sebesar US 1.000 dan US 1.816. 31 Des 2011 31 Des 2010 PT. ERATEX DJAJA Tbkoup PT. ERATEX DJAJA Tbk PINJAMAN KEPADA PIHAK-PIHAK YANG BERELASI lanjutan 20 Pinjaman jangka panjang: Entitas juga memperoleh pinjaman jangka panjang dari PT Buana Indah Garments berdasarkan Loan Agreement tertanggal 30 November 2011. Pinjaman sebesar Rp 1.800.000 dengan tingkat bunga sebesar 8. Jangka waktu pinjaman selama 3 tahun dan akan jatuh tempo pada 29 November 2014. Saldo pinjaman jangka panjang PT Buana Indah Garments pada tanggal-tanggal 31 Desember 2011 dan 2010 masing- masing sebesar Rp 1.800.000 dan nihil. Tidak ada jaminan yang diberikan Entitas atas pinjaman di atas. PT ERATEX DJAJA Tbk DAN ENTITAS ANAK CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN lanjutan Untuk tahun yang berakhir pada tanggal-tanggal 31 Desember 2011 dan 2010 Disajikan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain PT ERATEX DJAJA Tbk DAN ENTITAS ANAK CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN lanjutan Untuk tahun yang berakhir pada tanggal-tanggal 31 Desember 2011 dan 2010 Disajikan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain PERPAJAKAN 21

a. PAJAK DIBAYAR DIMUKA