Tujuan Pengaruh pemberian kredit terhadap peningkatan pendapatan pada usaha tani padi.

kredit sebagai pemberian uang atau barangjasa kepada pihal lain, tanpa menerima imbalan pembayaran yang langsungbersamaan tetapi dengan “percaya”, bahwa pihak yang menerima uangbarang tersebut akan mengembalikanmelunasi hutangnya sesudah jangka waktu tertentu. Prosedur pemberian kredit Gilarso, 2004:268 Dalam melakukan pemberian kredit, ada beberapa prosedur yang harus diperhatikan. Prosedur tersebut antara lain adalah:

1. Persiapan Kredit

Pemohon mengajukan permohonan kredit secara tertulis dan melengkapi permohonan kredit dengan menyertakan berkas-berkas yang diperlukan.

2. Penilaian Kredit

Atas dasar informasi yang diperoleh dan dilengkapi dengan pemeriksaan setempat oleh petugas, barulah dimasuki tahap penilaian kredit. Setiap pemohon kredit perlu diteliti apakah memenuhi persyaratan kelayakan. Salah satu pertimbangan penting adalah penilaian apakah pemohon kredit akan sanggup melunasi pinjaman itu pada waktunya dan membayar bunganya. Segi-segi manajemen, pemasaran, produksi dan administrasinya juga menjadi bahan pertimbangan.

3. Pelaksanaan

Bila pemohon kredit dapat dikabulkan, maka mulailah tahap pelaksanaan kredit. Dalam tahap ini akan ditetapkan jumlah kredit yang diberikan dan tujuan penggunaannya, jangka waktu kapan mulai dan kapan harus lunas, besarnya suku bunga, besarnya jaminan, cara pelunasan kredit yang ditandatangani oleh kedua belah pihak. Baru setelah itu pemhon dapat mulai menarik kredit yang dimintanya.

4. Pengawasan

Setelah itu pihak kreditur masih perlu mengadakan pengawasan, yaitu memantau penggunaan kredit dan jalannya perusahaan. Pihak kreditur harus waspada jangan sampai timbul kemacetan dalam jalannya perusahaan atau adanya penyalahgunaan kredit oleh pemohon. Dalam hal ini seharusnya pihak kreditur sering mengadakan pemeriksaan langsung untuk mencocokkan antara laporan dan kenyataan. Bila timbul masalah, maka segera diambil tindakan penyelamatan. Untuk melihat bonafit tidaknya debitur, ukurancriteria yang bisa dipakai adalalah analisa 5 C.

1. Character watak

Bagaimana wataksifat pribadi, cara hidup dan tingkah laku orang yang mengajukan permohonan kredit.

2. Capacity kemampuan

Bagaimana kemampuannya dalam mengelola perusahaannya dengan baik sehingga mendatangkan hasil.

3. Capital modal

Berapa modalkekayaan yang dimiliki perusahaan, apakah nantinya mampu melunasi hutangnya atau tidak mampu melunasinya.

4. Collateral jaminan

Dicerminkan oleh aktiva dari langganan yang diikatkan, atau dijadikan jaminan bagi keamanan kredit yang diberikan kepada langganan tersebut.

5. Condition of the economiy kondisi ekonomi

Keadaan atau iklim ekonomi, kemungkinan pengembangan, peraturan- peraturan perkreditan yang berlaku. Misalnya, dalam masa inflasi proyek- proyek tertentu tidak boleh dilayani, usaha-usaha tertentu harus diberi prioritas. Menurut Suyatno Koe, 2003:15 fungsi kredit secara umum dalam kehidupan perekonomian dan perdagangan sebagai berikut.

1. Kredit pada hakikatnya dapat menimbulkan daya guna uang

a. Para pemilik uangmodal dapat secara langsung meminjam uangnya kepada para pengusaha yang memerlukan, untuk meningkatkan produksi atau usahanya. b. Para pemilik uangmodal dapat menyimpan uangnya pada lembaga- lembaga keuangan. Uang tersebut diberikan sebagai pinjaman kepada perusahaan-perusahaan untuk meningkatkan usahanya.

Dokumen yang terkait

PENDAHULUAN Manfaat Pemberian Kredit Program Usaha Agribisnis Pedesaan Manunggal Tani Terhadap Peningkatan Pendapatan Kelompok Tani Desa Sentono Kecamatan Karangdowo Kabupaten Klaten.

0 2 7

DAFTAR PUSTAKA Manfaat Pemberian Kredit Program Usaha Agribisnis Pedesaan Manunggal Tani Terhadap Peningkatan Pendapatan Kelompok Tani Desa Sentono Kecamatan Karangdowo Kabupaten Klaten.

0 1 10

NASKAH PUBLIKASI Manfaat Pemberian Kredit Program Usaha Agribisnis Pedesaan Manunggal Tani Terhadap Peningkatan Pendapatan Kelompok Tani Desa Sentono Kecamatan Karangdowo Kabupaten Klaten.

1 9 19

ANALISA PENGARUH PEMBERIAN KREDIT TERHADAP PENINGKATAN PENDAPATAN PENGUSAHA Analisa Pengaruh Pemberian Kredit Terhadap Peningkatan Pendapatan Pengusaha Mikro Di Surakarta (Pada Koperasi Simpan Pinjam Lumbung Artha).

0 4 13

PENGARUH PEMBERIAN KREDIT TERHADAP PENINGKATAN PENDAPATAN USAHA MIKRO KECIL DAN MENENGAH PADA Pengaruh Pemberian Kredit Terhadap Peningkatan Pendapatan Usaha Mikro Kecil Dan Menengah Pada Koperasi Kartika Wijaya Di Kelurahan Wirun Kecamatan Mojolaban Ta

1 2 15

PENGARUH PEMBERIAN KREDIT TERHADAP PENINGKATAN PENDAPATAN USAHA MIKRO KECIL DAN MENENGAH PADA Pengaruh Pemberian Kredit Terhadap Peningkatan Pendapatan Usaha Mikro Kecil Dan Menengah Pada Koperasi Kartika Wijaya Di Kelurahan Wirun Kecamatan Mojolaban Ta

1 1 15

PENGARUH PEMBERIAN KREDIT USAHA TANI TERHADAP PENINGKATAN PENDAPATAN PETANI KUD MASARAN AKUR SRAGEN.

0 0 7

ANALISIS PENGARUH PEMBERIAN KREDIT TERHADAP PENINGKATAN PENDAPATAN PEDAGANG KECIL ANALISIS PENGARUH PEMBERIAN KREDIT TERHADAP PENINGKATAN PENDAPATAN PEDAGANG KECIL PADA PD. BPR BKK TAWANGMANGU KABUPATEN KARANGANYAR.

0 0 13

PERANAN KELOMPOK TANI DALAM PENINGKATAN PENDAPATAN USAHA TANI PADI SAWAH ( ORIZA SATIV )

1 4 12

PENGARUH PEMBERIAN KREDIT TERHADAP PENINGKATAN PENDAPATAN PADA USAHA TANI PADI

0 1 114