Batasan Masalah Rumusan Masalah Tujuan Penelitian

c. Bagi Koperasi Credit Union CU KARSANI

Hasil penelitian ini diharapkan mampu memberikan sumbangan secara umum kepada Credit Union mengenai peran sertanya dalam membangun perekonomian rakyat kecil terutama petani, dan secara khusus mampu digunakan sebagai bahan pertimbangan dalam menentukan kebijakan kredit terhadap petani.

2. Manfaat Akademik

Hasil penelitian ini diharapkan mampu memberikan tambahan referensi bagi Universitas Sanata Dharma mengenai penelitian tentang koperasi kreditCredit Union yang selama ini referensinya masih sedikit. Selain itu, penelitian ini diharapkan mampu menunjukkan peran Credit Union dalam meningkatkan usaha pertanian dan membangun perekonomian rakyat. PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

BAB II KAJIAN PUSTAKA

Koperasi bukanlah perkumpulan yang mengutamakan keuntungan, akan tetapi suatu perkumpulan yang mengutamakan kepentingan para anggota Widayati Sunindhia, 2003:162. Menurut mereka, koperasi bukanlah usaha untuk mencari laba tetapi yang utama adalah untuk menghidupi anggotanya. Penulis lain mengatakan bahwa koperasi merupakan badan usaha yang beranggotakan orang-orang atau badan hukum koperasi dengan melandaskan kegiatannya berdasarkan prinsip koperasi sekaligus sebagai gerakan ekonomi rakyat yang berdasarkan atas asas kekeluargaan Hendar Kusnadi, 2002:191. Pernyataan Hendar dan Kusnadi menitikberatkan bahwa koperasi sebagai badan usaha yang berbadan hukum dengan melandaskan kegiatannya pada prinsip koperasi sebagai gerakan ekonomi rakyat. Pernyataan mereka pada dasarnya sama mengenai inti tujuan koperasi, yaitu untuk mensejahterakan anggota. Dalam Pasal 33 UUD 1945 tercantum jelas dasar demokrasi ekonomi, produksi dikerjakan oleh semua untuk semua dibawah pimpinan atau penilaian anggota masyarakat. Kemakmuran masyarakatlah yang diutamakan, bukan kemakmuran individu. Sebab itu perekonomian disusun sebagai usaha bersama atas asas kekeluargaan. Perusahaan yang sesuai dengan itu adalah Koperasi Widiyati Sunindhia, 2003:160. Kesimpulannya adalah koperasilah yang memang cocok diterapkan untuk membangun perekonomian rakyat Indonesia. 6 PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

Dokumen yang terkait

PENDAHULUAN Manfaat Pemberian Kredit Program Usaha Agribisnis Pedesaan Manunggal Tani Terhadap Peningkatan Pendapatan Kelompok Tani Desa Sentono Kecamatan Karangdowo Kabupaten Klaten.

0 2 7

DAFTAR PUSTAKA Manfaat Pemberian Kredit Program Usaha Agribisnis Pedesaan Manunggal Tani Terhadap Peningkatan Pendapatan Kelompok Tani Desa Sentono Kecamatan Karangdowo Kabupaten Klaten.

0 1 10

NASKAH PUBLIKASI Manfaat Pemberian Kredit Program Usaha Agribisnis Pedesaan Manunggal Tani Terhadap Peningkatan Pendapatan Kelompok Tani Desa Sentono Kecamatan Karangdowo Kabupaten Klaten.

1 9 19

ANALISA PENGARUH PEMBERIAN KREDIT TERHADAP PENINGKATAN PENDAPATAN PENGUSAHA Analisa Pengaruh Pemberian Kredit Terhadap Peningkatan Pendapatan Pengusaha Mikro Di Surakarta (Pada Koperasi Simpan Pinjam Lumbung Artha).

0 4 13

PENGARUH PEMBERIAN KREDIT TERHADAP PENINGKATAN PENDAPATAN USAHA MIKRO KECIL DAN MENENGAH PADA Pengaruh Pemberian Kredit Terhadap Peningkatan Pendapatan Usaha Mikro Kecil Dan Menengah Pada Koperasi Kartika Wijaya Di Kelurahan Wirun Kecamatan Mojolaban Ta

1 2 15

PENGARUH PEMBERIAN KREDIT TERHADAP PENINGKATAN PENDAPATAN USAHA MIKRO KECIL DAN MENENGAH PADA Pengaruh Pemberian Kredit Terhadap Peningkatan Pendapatan Usaha Mikro Kecil Dan Menengah Pada Koperasi Kartika Wijaya Di Kelurahan Wirun Kecamatan Mojolaban Ta

1 1 15

PENGARUH PEMBERIAN KREDIT USAHA TANI TERHADAP PENINGKATAN PENDAPATAN PETANI KUD MASARAN AKUR SRAGEN.

0 0 7

ANALISIS PENGARUH PEMBERIAN KREDIT TERHADAP PENINGKATAN PENDAPATAN PEDAGANG KECIL ANALISIS PENGARUH PEMBERIAN KREDIT TERHADAP PENINGKATAN PENDAPATAN PEDAGANG KECIL PADA PD. BPR BKK TAWANGMANGU KABUPATEN KARANGANYAR.

0 0 13

PERANAN KELOMPOK TANI DALAM PENINGKATAN PENDAPATAN USAHA TANI PADI SAWAH ( ORIZA SATIV )

1 4 12

PENGARUH PEMBERIAN KREDIT TERHADAP PENINGKATAN PENDAPATAN PADA USAHA TANI PADI

0 1 114