Karyawan Keanggotaan Pengaruh pemberian kredit terhadap peningkatan pendapatan pada usaha tani padi.

d. Tujuan keanggotaan anak-anak di bawah umur adalah: fungsitujuan simpanan saham. Dalam fungsi ini akan diberikan modal sekaligus warisan kepadanya apabila ia sudah dewasa dan berpenghasilan dan dapat melanjutkan sendiri, e. Syarat-syarat menjadi anggota Koperasi Kredit “CU KARSANI” Minggir adalah: 1 mengisi formulir permohonan masuk menjadi anggota; 2 memperoleh jawaban resmi dari pengurus perihal diterimanya sebagai anggota; 3 membayar lunas uang pangkal Rp 10.000,00 uang simpanan pokok Rp 50.000,00 dan simpanan wajib Rp 5.000,00 atau kelipatannya; 4 menandatangani buku daftar anggota. f. Pemberhentian menjadi anggota Pemberhentian keanggotaan Koperasi kredit “CU KARSANI” Minggir dapat terjadi apabila: 1 meninggal dunia; 2 permintaan sendiri; 3 diberhentikan oleh pengurus karena tidak aktif selama jangka waktu 6 bulan berturut-turut, setelah yang bersangkutan menyelesaikan kewajiban membayar sisa pinjaman bila ada; 4 anggota yang berhenti baik atas permintaan sendiri atau diberhentikan pengurus kecuali meninggal dunia dikenakan biaya administrasi Rp 5.000,00.

2. Simpanan

a. Simpanan Saham 1 Simpanan pokok Rp 50.000,00 2 Simpanan wajib Rp 5.000,00 atau kelipatannya 3 Simpanan swakarsa 12 per tahun 4 Simpanan wajib pinjaman 4 dari nominal pinjaman yang dikabulkan 5 Bunga simpanan saham 12 pertahun b. Simpanan Non Saham 1 Simpanan Bunga Harian SIBUHAR. Pembukaan rekening SIBUHAR minimal Rp 10.000,00 dan untuk simpanan selanjutnya dihitung dengan kelipatan Rp 1.000,00. Terhadap simpanan ini koprasi memberikan bunga sebagai berikut: a kurang dari Rp 5.000.000,00 bunga 5 pertahun; b antara Rp 5.000.000,00 s.d Rp 10.000.000,00 bunga 8 pertahun; c lebih dari atau sama dengan Rp 10.000.000,00 bunga 12 pertahun. PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI 2 Simpanan Khusus Berjangka SIKUJANG. a Besarnya simpanan minimal Rp 500.000,00. b Penyimpanan minimal 3 tahun dan kelipatannya 3, 6, 9 tahun. c Suku bunga pertahun adalah 12. d Simpanan yang ditarik sebelum jatuh tempo tidak mendapatkan bunga dan dikenakan pinalti 5 dari nominal simpanan. e Bunga simpanan berjangka secara otomatis akan masuk ke rekening SIBUHAR dan apabila dikehendaki dapat diambil sewaktu-waktu. 3 Simpanan Pendidikan SIMPENDIK. a Besarnya simpanan minimal Rp 100.000,00. b Bunga pertahun 12. c Simpanan ini hanya dapat diambil satu kali setahun setiap bulan Juni. 4 Simpanan Bunga Hari Raya SIBURAYA a Besarnya simpanan minimal Rp 100.000,00. b Bunga pertahun 12. c Simpanan ini hanya dapat diambil satu kali setahun setiap hari raya Idul Fitri, Idul Adha, Natal, Paskah dan hari besar lainya.

3. Pinjaman

a. Pinjaman Biasa non usahakesejahteraan 1 Plafon pinjaman maksimal Rp 1.000.000,00 2 Suku bunga pinjaman 2 perbulan dan perhitungan bunga dengan menggunakan metode bunga tetapflat. 3 Jangka waktu pengambilan per angsuran 12 bulan 12 kali. b. Pinjaman Khusus Usaha 1 Pinjaman khusus non kelompok a Plafon pinjaman maksimal Rp 2.000.000,00. b Suku bunga pinjaman 2,5 perbulan dan perhitungan bunga dengan menggunakan metode bunga tetapflat. c Jangka waktu pengembalian per angsuran 10 bulan 10 kali. 2 Pinjaman khusus kelompok a Plafon pinjaman maksimal Rp 10.000.000,00. b Suku bunga pinjaman 2,5 perbulan dan perhitungan bunga dengan menggunakan metode bunga tetapflat. c Jangka waktu pengembalian per angsuran 12 bulan 12 kali dan bersifat tanggung renteng. 3 Pinjaman khusus petani, peternak dan perikanan Untuk petani, peternak dan perikanan dengan bunga 2,5 per bulan tetap dengan sistem potong bunga di depan dan bulan ke 4 akhir harus lunas. a Khusus Petani Plafon pinjaman Rp 3.750.000,00 untuk luas lahan 1 hektar. Bunga 2,5 potong bunga di depan.

Dokumen yang terkait

PENDAHULUAN Manfaat Pemberian Kredit Program Usaha Agribisnis Pedesaan Manunggal Tani Terhadap Peningkatan Pendapatan Kelompok Tani Desa Sentono Kecamatan Karangdowo Kabupaten Klaten.

0 2 7

DAFTAR PUSTAKA Manfaat Pemberian Kredit Program Usaha Agribisnis Pedesaan Manunggal Tani Terhadap Peningkatan Pendapatan Kelompok Tani Desa Sentono Kecamatan Karangdowo Kabupaten Klaten.

0 1 10

NASKAH PUBLIKASI Manfaat Pemberian Kredit Program Usaha Agribisnis Pedesaan Manunggal Tani Terhadap Peningkatan Pendapatan Kelompok Tani Desa Sentono Kecamatan Karangdowo Kabupaten Klaten.

1 9 19

ANALISA PENGARUH PEMBERIAN KREDIT TERHADAP PENINGKATAN PENDAPATAN PENGUSAHA Analisa Pengaruh Pemberian Kredit Terhadap Peningkatan Pendapatan Pengusaha Mikro Di Surakarta (Pada Koperasi Simpan Pinjam Lumbung Artha).

0 4 13

PENGARUH PEMBERIAN KREDIT TERHADAP PENINGKATAN PENDAPATAN USAHA MIKRO KECIL DAN MENENGAH PADA Pengaruh Pemberian Kredit Terhadap Peningkatan Pendapatan Usaha Mikro Kecil Dan Menengah Pada Koperasi Kartika Wijaya Di Kelurahan Wirun Kecamatan Mojolaban Ta

1 2 15

PENGARUH PEMBERIAN KREDIT TERHADAP PENINGKATAN PENDAPATAN USAHA MIKRO KECIL DAN MENENGAH PADA Pengaruh Pemberian Kredit Terhadap Peningkatan Pendapatan Usaha Mikro Kecil Dan Menengah Pada Koperasi Kartika Wijaya Di Kelurahan Wirun Kecamatan Mojolaban Ta

1 1 15

PENGARUH PEMBERIAN KREDIT USAHA TANI TERHADAP PENINGKATAN PENDAPATAN PETANI KUD MASARAN AKUR SRAGEN.

0 0 7

ANALISIS PENGARUH PEMBERIAN KREDIT TERHADAP PENINGKATAN PENDAPATAN PEDAGANG KECIL ANALISIS PENGARUH PEMBERIAN KREDIT TERHADAP PENINGKATAN PENDAPATAN PEDAGANG KECIL PADA PD. BPR BKK TAWANGMANGU KABUPATEN KARANGANYAR.

0 0 13

PERANAN KELOMPOK TANI DALAM PENINGKATAN PENDAPATAN USAHA TANI PADI SAWAH ( ORIZA SATIV )

1 4 12

PENGARUH PEMBERIAN KREDIT TERHADAP PENINGKATAN PENDAPATAN PADA USAHA TANI PADI

0 1 114