Uji Validitas Dan Reliabilitas

4. Kuisioner pelayanan persalinan tenaga kesehatan profesional Instrument status pelayanan persalinan tenaga kesehatan profesional diberikan dua pertanyaan yaitu ditolong oleh tenaga kesehatan profesional atau bukan tenaga kesehatan paraji, yaitu a. Tenaga kesehatan profesional : 0 b. Bukan tenaga kesehatanparaji : 1

G. Uji Validitas Dan Reliabilitas

Agar diperoleh data yang valid dan reliabel, maka kuisioner diuji terlebih dahulu dengan uji validitas dan reliabilitas, yaitu sebagai berikut : 1. Uji Validitas a. Validitas isi Validitas isi dari kuisioner dinilai dengan cara memeriksa apakah item-item pertanyaan di dalam kuisioner memang sudah sesuai dengan isi content dari masing-masing variabel yang diteliti,. Isi dari masing-masing variabel tersebut dinilai kesesuaiannya dengan definisi variabel sebagai hasil sintesis dari teori-teori yang relevan, yang umumnya digunakan oleh penelitian dalam penelitian serupa sebelumnya dari pakar di bidang penelitian tersebut. Berdasarkan dari sintesis teori, penggunaan definisi variabel menurut penelitian sebelumnya dan pakar, selanjutnya isi dari masing- masing variabel dijabarkan dalam sejumlah kisi-kisi.Selanjutnya kisi- perpustakaan.uns.ac.id commit to user kisi tersebut dituangkan dalam pertanyaan-pertanyaan kuisioner. Sebuah kuisioner memiliki validitas isi yang tinggi, jika semua item pertanyaa kuisioner relevan dan meliputi semua aspek isi variebel yang akan diukur. b. Validitas muka Penelitian ini menggunakan alat ukur kuisioner, dengan memperhatikan tata bahasa, susunan item-item pertanyaan, sehingga masing-masing item pertanyaan dapat dipahami oleh subjek penelitian dengan benar. Pada prinsipnya untuk memastikan validitas muka, peneliti mengkaji sejauh mana item-item pertanyaan dalam kuisioner telah disusun dengan kalimat yang baik, jelas, tidak terlalu panjang, dan setiap item pertanyaan hanya menanyakan sebuah pertanyaan.Dengan demikian masing-masing item pertanyaan tidak menimbulkan multi tafsir dan jawaban yang diperoleh adalah jawaban yang sesungguhnya. c. Validitas konstruk Berdasarkan dari tinjauan sejumlah teori, penelitian ini memastikan bahwa variabel-variabel yang diteliti diukur dengan benar sesuai dengan toeri yang relevan concurrent validity , perpustakaan.uns.ac.id commit to user

H. Rencana Jalannya Penelitian