Pendidikan Dasar DIKDAS Lembaga PAUD

RENSTRA DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN OGAN ILIR TAHUN 2016-2021 60 Grafik 2.1 Angka Partisipasi Kasar PAUD Kabupaten Ogan Ilir Tahun 2011 – 2015 45,37 43,31 39,62 43,57 53,07 10 20 30 40 50 60 2011 2012 2013 2014 2015 Tahun P e rs e n ta s e

b. Pendidikan Dasar DIKDAS

Jenjang Pendidikan Dasar DIKDAS merupakan program prioritas dalam rangka menuntaskan wajib belajar 9 tahun di Kabupaten Ogan Ilir. Sasaran Dikdas adalah anak usia 7-12 tahun untuk jenjang SDSDLBMI dan anak usia 13-15 tahun untuk jenjang SMPSMPLBMTs. 1 Angka Partisipasi Kasar APK Angka Partisipasi Kasar APK Dikdas di Kabupaten Ogan Ilir selama kurun waktu 2011-2015 telah memenuhi capaian nasional sebesar 99,47. Kondisi ini menunjukkan bahwa Kabupaten Ogan Ilir sudah berhasil memenuhi Program Wajib Belajar Pendidikan Dasar 9 Tahun, selengkapnya dapat dilihat sebagaimana Grafik 2.2 RENSTRA DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN OGAN ILIR TAHUN 2016-2021 61 Grafik 2.2 Angka Partisipasi Kasar Wajar Dikdas Kabupaten Ogan Ilir Tahun 2011 – 2015 109,48 106,39 104,94 104,45 104,67 101 102 103 104 105 106 107 108 109 110 2011 2012 2013 2014 2015 Tahun P e rs e n ta s e 2 Perkembangan SDSDLBMI Dengan memperhatikan penduduk usia 7-12 tahun di Kabupaten Ogan Ilir dan karena adanya regrouping SDSDLBMI secara umum terlihat perkembangan SDSDLBMI di Kabupaten Ogan Ilir tahun 2011-2015 mengalami penurunan. Data perkembangan SDSDLBMI di Kabupaten Ogan Ilir tahun 2011-2015 dapat dilihat sebagaimana tabel berikut ini : Tabel 2.3 Data Perkembangan SDSDLBMI di Kabupaten Ogan Ilir Tahun 2011 – 2015. No Komponen 2011 2012 2013 2014 2015 1. Sekolah 301 274 275 279 277 2. Siswa 51.188 50.194 50.188 50.435 49.613 3. Rombel 2.143 2.127 2.116 2.126 2.178 4. Guru 3.608 3.617 3.978 3.934 3.729 RENSTRA DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN OGAN ILIR TAHUN 2016-2021 62 3 Perkembangan SMPMTs Data perkembangan SMPMTs di Kabupaten Ogan Ilir tahun 2011- 2015 diuraikan sebagaimana tabel berikut ini : Tabel 2.4 Data Perkembangan SMPMTs di Kabupaten Ogan Ilir Tahun 2011 – 2015. No Komponen 2011 2012 2013 2014 2015 1. Sekolah 116 116 117 116 118 2. Siswa 21.085 21.144 22.014 22.699 23.906 3. Rombel 702 713 723 765 849 4. Guru 2.218 2.204 2.200 2.212 2.248 4 Rasio Ketersediaan SekolahPenduduk Usia Sekolah Rasio ketersediaan sekolahpenduduk usia sekolah menunjukkan jumlah sekolah jenjang pendidikan tertentu per 10.000 penduduk usia sekolah. Rasio ini mengindikasikan sejauhmana ketersediaan sekolah sudah mampu menampung semua penduduk usia sekolah. Berdasarkan data rasio ketersediaan sekolah untuk SDMI per 10.000 penduduk usia 7-12 tahun, pada kurun waktu Tahun 2011-2015 mengalami penurunan diakibatkan dari adanya regrouping sekolah, terlihat perubahan kurun waktu Tahun 2011-2015 dari 62,47 menjadi 57,62. Pada kurun waktu yang sama rasio ketersediaan SMPMTs per 10.000 penduduk usia 13-15 tahun 2011 yaitu 48,84 dan di tahun 2015 menjadi 48,52. Kondisi demikian menunjukkan bahwa jumlah SMPMTs relatif kurang memadai, karena idealnya mencapai rasio 52,08. Data selengkapnya terlihat dalam Tabel 2.5 RENSTRA DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN OGAN ILIR TAHUN 2016-2021 63 Tabel 2.5 Rasio Ketersediaan Sekolah Terhadap 10.000 Jumlah Penduduk Jenjang Dikdas di Kabupaten Ogan Ilir Tahun 2011 – 2015 No Komponen 2011 2012 2013 2014 2015 1. SDMI - Sekolah 301 274 275 279 277 - Jumlah Penduduk 7-12 tahun 48.186 47.831 48.079 48.259 48.070 - Rasio SDMI per 10.000 penduduk 7-12 tahun 62,47 57,29 57,20 57,81 57,62 2. SMPMTs - Sekolah 116 116 117 116 118 - Jumlah Penduduk 13-15 tahun 23.749 23.721 23.198 23.321 24.320 - Rasio SDMI per 10.000 penduduk 13-15 tahun 48,84 48,90 50,44 49,74 48,52 5 Rasio Guru terhadap Murid Rasio guru terhadap murid adalah jumlah guru tingkat pendidikan dasar per 10.000 jumlah murid pendidikan dasar. Rasio ini mengindikasikan ketersediaan tenaga pengajar. Disamping itu juga untuk mengukur jumlah ideal murid untuk satu guru agar tercapai mutu pembelajaran. Selama kurun waktu Tahun 2011-2015, rasio ketersediaan guru terhadap murid SDMI di Kabupaten Ogan Ilir cenderung membaik karena mengalami penurunan dari 14,19 menjadi 13,30. Sedangkan pada jenjang SMPSMPLBMTs relatif sudah baik, dikarenakan dari tahun 2011-2015 rasio guru terhadap murid sudah memenuhi standar. Data selengkapnya terdapat pada Tabel 2.6 RENSTRA DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN OGAN ILIR TAHUN 2016-2021 64 Tabel 2.6 Rasio Guru dan Murid Jenjang Dikdas Di Kabupaten Ogan Ilir Tahun 2011 – 2015 No Komponen 2011 2012 2013 2014 2015 1. SDMI - Jumlah Guru 3.608 3.617 3.978 3.934 3.729 - Jumlah Siswa 51.188 50.194 50.188 50.435 49.613 - Rasio Guru terhadap Murid 704,85 720,60 792,62 780,01 751,62 2. SMPMTs - Jumlah Guru 2.218 2.204 2.200 2.212 2.248 - Jumlah Siswa 21.085 21.144 22.014 22.695 23.906 - Rasio Guru terhadap Murid 1051,93 1042,38 999,36 974,66 940,35 6 Angka Putus Sekolah Angka putus sekolah Drop Out untuk jenjang pendidikan dasar selengkapnya dapat dilihat pada Grafik 2.3 Grafik 2.3 Angka Putus Sekolah DO Dikdas Kabupaten Ogan Ilir Tahun 2011 – 2015 0,22 0,03 0,13 0,07 0,05 0,04 0,03 0,09 0,06 0,05 0,05 0,1 0,15 0,2 0,25 P e rs e n ta s e 2011 2012 2013 2014 2015 Tahun DO 7-12 TH DO 13-15 TH RENSTRA DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN OGAN ILIR TAHUN 2016-2021 65 7 Angka Lulusan Angka lulusan menunjukkan tingkat keberhasilan siswa dalam menyelesaikan pendidikan pada masing-masing jenjang pendidikan. Capaian Angka Lulusan SDSDLBMI dan SMPSMPLBMTs tahun 2011-2015 mengalami peningkatan hingga tahun 2015 mencapai 100 untuk masing-masing jenjang pendidikan sebagaimana terlihat pada Grafik 2.4 Grafik 2.4 Angka Lulusan AL Jenjang Dikdas Kabupaten Ogan Ilir Tahun 2011 – 2015 1 9 9 ,5 9 1 9 9 ,9 5 1 9 9 ,9 7 1 1 1 1 99,3 99,4 99,5 99,6 99,7 99,8 99,9 100 P e rs e n ta s e 2011 2012 2013 2014 2015 Tahun AL SDMI AL SMPMTs 8 Angka Melanjutkan Persentase siswa lulusan SDSDLBMI yang melanjutkan ke jenjang SMPSMPLBMTs dalam kurun waktu tahun 2011-2015 dapat dilihat pada Grafik 2.5 RENSTRA DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN OGAN ILIR TAHUN 2016-2021 66 Grafik 2.5 Angka Melanjutkan AT Jenjang Dikdas Kabupaten Ogan Ilir Tahun 2011 – 2015 100,97 94,13 99,37 99,57 95,38 90 92 94 96 98 100 102 2011 2012 2013 2014 2015 Tahun P e rs e n ta s e 9 Kualifikasi Pendidik Dikdas Selama kurun waktu tahun 2011-2015 persentase pendidik SDSDLBMI dan SMPSMPLBMTs yang memiliki kualifikasi S1D4 mengalami peningkatan sebagaimana tertera pada Grafik 2.6 Grafik 2.6 Persentase Pendidik Dikdas Berkualifikasi S1D4 Kabupaten Ogan Ilir Tahun 2011 – 2015 65,73 66,97 73,2 77,62 78,53 19,37 18,6 51,26 56,48 57,24 10 20 30 40 50 60 70 80 P e rs e n ta s e 2011 2012 2013 2014 2015 Tahun SDMI SMPMTs RENSTRA DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN OGAN ILIR TAHUN 2016-2021 67

c. Pendidikan Menengah DIKMEN