Cara pencapain Tujuan dan sasaran Rencana Kinerja

SPIP tiap SKPD. Kegiatan Pokok yang dilaksanakan Inspektorat Kabupaten Bulukumba dalam pelaksanaan ProgramPeningkatan Sistem Pengawasan Internal dan Pengendalian Pelaksanaan Kebijakan Kepalah Daerahadalah : 1. Pelaksanaan Pengawasan internal secara berkala; 2. Tindak Lanjut Hasil temuan pengawasan; 3. Koordinasi pengawasan yang lebih komprehensif; 4. Pemutahiran data tindak lanjut hasil temuan pemeriksaan; 5. Pemutahiran data tindak lanjut hasil temuan pemeriksaan; dan 6. Penilaian mandiri pelaksanaan reformasi birokraasi PMPRB. b. Program Peningkatan Kapasitas Sumberdaya Aparatur dan Program Peningkatan Profesionalisme Tenaga Pemeriksa dan Aparatur Pengawasan Program Peningkatan Kapasitas Sumberdaya Aparatur dan Program Peningkatan Profesionalisme Tenaga Pemeriksa dan Aparatur Pengawasan merupakan program untuk mencapai sasaran strategis menciptakan sumber daya manusia yang berkualitas dan mencapai hasil guna yang berkualitasKegiatan Pokok yang dilaksanakan Inspektorat Kabupaten Bulukumba dalam pelaksanaanProgram Peningkatan Kapasitas Sumberdaya Aparatur dan Program Peningkatan Profesionalisme Tenaga Pemeriksa dan Aparatur Pengawasanadalah : 1. Pendidikan dan pelatihan formal; dan 2. Pelatihan penembangan tenaga pemeriksa dan aparatur pengawasan.

2.4. Cara pencapain Tujuan dan sasaran

Untuk mencapai tujuan dan sasaran yang telah ditetapkan maka perlu adanya Kebijakan dan Program Strategis yang diformulasi dari hasil analisis lingkungan internal dan eksternal dengan menggunakan metode SWOT 2.3.1 Kebijakan Strategis 1. Peningkatan peran serta masyarakat dalam pengawasan dan pemeriksaan 2. Penguatan kapasitas sumber daya aparatur pengawasan 3. Penataan struktur organisasi Inspektorat. 4. Penyelesaian Kasus dan pemeriksaan Komprehensip secara tepat dan cepat 5. Penyusunan program kerja pengawasan tahunan yang tepat. 6. Tindak lanjut hasil temuan pengawasan yang tepat. 7. Penguatan sumber daya aparatur dengan menambah auditor teknis. 8. Revitalisasi PNS formasi auditor. 9. Percepatan penyelesaian temuan BPK, yang mulai ditangani 10. Penyelesaian temuan-temuan baru 11. Penyelesaian temuan – temuan lama untuk mencapai opini Wajar Tanpa Pengecualian unqualified oleh BPK RI. 12. Peningkatan kapasitas sumber daya aparatur melalui pendidikan dan pelatihan bidang pengawasan serta Pelatihan Kantor Sendiri PKS. 13. Penyelesaian BAP dan LHP sesuai dengan SOP yang telah disusun. 14. Tindak lanjut hasil temuan dengan cepat dan tepat. 2.3.3 Program Strategis. 1. Program Peningkatan Sistem Pengawasan Internal dan Pengendalian Pelaksanaan Kebijakan Kepala Daerah. 2. Program Peningkatan Profesionalisme Tenaga pemeriksa dan Aparatur Pengawasan.

2.5 Rencana Kinerja

Rencana kerja merupakan penjabaran dari keputusan inspektur Kabupaten Bulukumba Nomor : Kpts.10XII2012 tentang perubahan keputusan Inspektur Nomor: Kpts.15XII2011 tentang Rencana Strategis RenstraInspektorat Kabupaten Bulukumba Tahun 2010-2015 yang menjabarkan target kinerja yang harus dicapai dalam satu tahun pelaksanaan. Target kinerja melekat pada setiap indikator sasaran yang merupakan pembanding dalam proses pengukuran keberhasilan organisasi yang dilakukan setiap akhir tahun kegiatan

2.6 Perjanjian Kinerja Tahun 2014