Kerangka Berpikir TINJAUAN PUSTAKA, PENELITIAN YANG RELEVAN, KERANGKA

commit to user pembelajaran meningkat setelah diterapkan metode quantum learning. Hal ini sejalan dengan penelitian ini yang menggunakan metode quantum learning untuk meningkatkan keterampilan menulis deskripsi, yang di dalamnya mencakup peningkatan kualitas proses dan hasil pembelajaran.

C. Kerangka Berpikir

Untuk mencapai keberhasilan dalam belajar ada banyak faktor yang berpengaruh di dalamnya, di antaranya adalah cara mengajar guru dan ketertarikan siswa terhadap materi yang dipelajari. Selain itu, penggunaan media dan cara atau metode mengajar guru juga akan mempengaruhi keberhasilan dalam proses pembelajaran. Pembelajaran menulis di kelas IV SD Negeri Japanan 2 Klaten masih menggunakan metode konvensional, yaitu ceramah dan pembelajaran menulis dilakukan tanpa menggunakan media. Cara mengajar guru dalam pembelajaran menulis deskripsi menurut siswa kurang menarik dan membosankan sehingga membuat siswa kurang antusias dan kurang efektif pada proses pembelajaran. Di sisi lain, guru pada saat kegiatan pembelajaran belum menggunakan metode pembelajaran yang tepat yang ditunjukkan dengan pada saat pembelajaran lebih banyak menggunakan metode ceramah sehingga siswa cenderung pasif dan media pembelajaran juga belum dimanfaatkan guru. Hal ini yang menyebabkan nilai siswa dalam menulis deskripsi masih kurang dan perlu ditingkatkan. Berdasarkan hasil survei awal, pretes, serta wawancara pada guru dan siswa dapat diperoleh gambaran kondisi awal sebelum pelaksanaan tindakan, yakni siswa kurang aktif dalam proses pembelajaran dan kemampuan menulis siswa kelas IV SD Negeri Japanan 2 Klaten masih rendah apabila dibandingkan dengan nilai keterampilan berbahasa dan bersastra Indonesia lainnya. Dalam proses pembelajaran hal ini dikarenakan: 1 guru masih menggunakan metode konvensional dalam mengajar, 2 guru belum memanfaatkan media dalam pembelajaran, 3 guru kesulitan membuat siswa aktif di kelas, 4 siswa merasa bosan dengan metode yang diterapkan guru, 5 siswa kesulitan dalam menemukan ide atau gagasan, 6 siswa lebih senang bermain daripada belajar. commit to user Sedangkan dalam hasil pembelajaran dikarenakan: 1 siswa belum mampu mengembangkan paragraf dengan baik, 2 kemampuan menulis siswa rendah 3 siswa kesulitan dalam pemilihan kata, 3 pengungkapan ide dan gagasan kurang komunikatif dan tidak terorganisasi, 4 sering terjadi kesalahan ejaan dan tanda baca Oleh karena itu, peneliti berusaha mencari solusi yang dapat digunakan dalam pembelajaran menulis deskripsi di sekolah agar siswa lebih aktif dan dapat mengurangi kesulitan yang dialami siswa dalam pembelajaran menulis deskripsi, serta siswa tidak merasa bosan dalam mengikuti pembelajaran. Hal tersebut dilakukan peneliti melalui bekerja sama dengan guru kelas untuk mencari metode pembelajaran yang tepat digunakan dalam mengajarkan materi menulis deskripsi di kelas tersebut. Metode yang dipilih adalah metode quantum learning. Metode pembelajaran ini dipilih dengan pertimbangan bahwa dalam pembelajaran menulis deskripsi, dengan penerapan metode quantum learning yang di dalamnya terdapat NHUDQJND SHUHQFDQDDQ ³7185´ PHPEXDW SHPEHODMDUDQ OHELK PXGDK GDQ menyenangkan. Selain itu, dengan menerapkan metode quantum learning dalam pembelajaran menulis, siswa akan mendapatkan pengalaman baru dalam belajar, khususnya belajar menulis deskripsi. Dengan demikian, melalui penerapan metode quantum learning dapat meningkatkan proses dan hasil belajar siswa dalam pembelajaran menulis deskripsi. Adapun gambar alur kerangka berpikir dapat dilihat pada Gambar 2 berikut: commit to user Gambar 2. Kerangka Berpikir KONDISI AWAL SEBELUM TINDAKAN Proses 1. guru masih menggunakan metode konvensional dalam mengajar 2. guru belum memanfaatkan media dalam pembelajaran 3. guru kesulitan membuat siswa aktif di kelas 4. siswa merasa bosan dengan metode yang diterapkan guru 5. siswa kesulitan dalam menemukan ide atau gagasan 6. siswa lebih senang bermain daripada belajar TINDAKAN Penerapan metode quantum learning dalam menulis deskripsi Pembelajaran menulis deskripsi dengan metode quantum learning KONDISI AKHIR Hasil 1. siswa belum mampu mengembangkan paragraf dengan baik 2. kemampuan menulis siswa rendah 3. siswa kesulitan dalam pemilihan kata 4. pengungkapan ide dan gagasan kurang komunikatif dan tidak terorganisasi 5. sering terjadi kesalahan ejaan dan tanda baca Perencanaan Pelaksanaan Pengamatan Refleksi Proses 1. guru sudah menggunakan metode quantum learning dalam mengajar 2. guru sudah memanfaatkan media dalam pembelajaran 3. guru tidak mengalami kesulitan membuat siswa aktif di kelas 4. siswa merasa senang dan antusias dengan metode quantum learning yang diterapkan guru 5. siswa terbantu dalam menemukan ide atau gagasan 6. siswa senang dapat belajar dengan bermain Hasil 1. siswa mampu mengembangkan paragraf dengan baik 2. kemampuan menulis siswa meningkat 3. siswa terbantu dalam pemilihan kata 4. pengungkapan ide dan gagasan lebih komunikatif dan terorganisasi 5. kesalahan ejaan dan tanda baca berkurang commit to user

D. Hipotesis Tindakan

Dokumen yang terkait

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN DESKRIPSI DENGAN METODE FIELD TRIP PADA SISWA KELAS VB SD NEGERI GEMOLONG 1 TAHUN AJARAN 2009/2010

0 2 17

UPAYA PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS DESKRIPSI DENGAN MENGGUNAKAN METODE IMAGE STREAMING PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI 1 PURWOGONDO TAHUN AJARAN 2009 2010

0 3 73

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS DESKRIPSI MENGGUNAKAN GAMBAR SERI PADA SISWA KELAS IVC SD NEGERI 03 JATEN, KARANGANYAR TAHUN AJARAN 2010 2011

1 10 210

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS KARANGAN NARASI DENGAN MENGGUNAKAN METODE KOOPERATIF TIPE GROUP INVESTIGATION PADA SISWA KELAS V SDN 1 JAPANAN KECAMATAN CAWAS DESA JAPANAN KABUPATEN KLATEN KLATEN TAHUN AJARAN 2010 2011

0 1 121

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS DESKRIPSI MELALUI PENERAPAN STRATEGI INFORMATION SEARCH Peningkatan Keterampilan Menulis Deskripsi Melalui Penerapan Strategi Information Search Pada Siswa Kelas IV SD Negeri 2 Undaan Lor Kudus Tahun Ajaran 2012/2013.

0 1 18

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS DESKRIPSI MELALUI PENERAPAN STRATEGI INFORMATION SEARCH Peningkatan Keterampilan Menulis Deskripsi Melalui Penerapan Strategi Information Search Pada Siswa Kelas IV SD Negeri 2 Undaan Lor Kudus Tahun Ajaran 2012/2013.

0 2 14

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN DESKRIPSI DENGAN METODE FIELD TRIP PADA SISWA KELAS VB SD NEGERI GEMOLONG 1 TAHUN AJARAN 2009/2010.

0 1 9

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN DESKRIPSI DENGAN METODE SUGESTI IMAJINASI DENGAN MEDIA GAMBAR BERBASIS KOMPUTER PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI 1 DUKUHTENGAH KABUPATEN BREBES TAHUN AJARAN 2010/2011.

0 1 2

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS DESKRIPSI MENGGUNAKAN QUANTUM WRITING PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI BANARAN 04 KECAMATAN GROGOL KABUPATEN SUKOHARJO TAHUN AJARAN 2015/2016.

0 0 7

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS NARASI MELALUI PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN QUANTUM PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI PRAON SURAKARTA TAHUN AJARAN 20162017

0 0 20