Jenis Penelitian Metode Pengambilan Sampel Definisi Operasionalisasi Variabel

MENINGKATKAN PRIVATE LABEL PURCHASE STUDI KASUS PADA GIANT Di BANDUNG 2011 10

BAB III METODE PENELITIAN

3.1. Jenis Penelitian

Jenis penelitian yang akan dilakukan dalam penelitian ini adalah predictive research. Predictive research yaitu penelitian yang mencoba menjelaskan apa yang akan terjadi dari suatu fenomena yang ada Hartono 2004. Dalam penelitian ini, peneliti mencoba untuk menjelaskan apa yang akan terjadi pada private label attitudes berdasarkan price consciousness dan pada private label purchases berdasarkan private label attitudes.

3.2. Metode Pengambilan Sampel

Metode pengambilan sampel dalam penelitian ini adalah purposive sampling. Purposive sampling adalah metode pengambilan sampel dengan mengambil sampel dari populasi berdasarkan suatu kriteria tertentu Hartono 2004. Kriteria dalam pengambilan sampel: responden yang mengetahui product private label giant. Jumlah responden dalam penelitian ini adalah 86 responden. Jumlah ini memenuhi standar minimal kriteria pengambilan sample yaitu minimal lima kali lebih besar dari jumlah parameter yang diestimasi Hair et al., 2006. Dalam penelitian ini jumlah parameter yang diestimasi adalah 12 item pertanyaan.

3.3. Definisi Operasionalisasi Variabel

Definisi operasionalisasi variabel terbagi menjadi pengoperasionalisasi konsep, dimensi, dan elemen Hartono 2004. Pengoperasionalisasi konsep adalah menjelaskan karakteristik dari objek ke dalam elemen-elemen yang dapat diobservasi yang menyebabkan konsep dapat dikukur dan dioperasionalkan di dalam riset. Dimensi dari suatu konsep adalah bagian-bagian dari objek yang menunjukkan karakteristik- karakteristik utama dari objek konsep tersebut. Elemen merupakan perilaku yang dapat diobservasi dan diukur dari suatu konsep atau dimensi. MENINGKATKAN PRIVATE LABEL PURCHASE STUDI KASUS PADA GIANT Di BANDUNG 2011 11 Variabel dalam penelitian ini adalah: • Price consciousness Variabel price consciousness merupakan variabel anteseden, yaitu variabel yang terjadi sebelum variabel yang lain dalam hal ini private label attitudes. Masing- masing dimensi diukur dengan skala Likert dengan skala 4 poin: 1 Sangat Tidak Setuju, 2 Tidak Setuju, 3 Setuju, 4 Sangat Tidak Setuju. • Private label attitudes Variabel private label attitudes merupakan variabel independen, yaitu variabel mempengaruhi private label purchases. Masing-masing dimensi diukur dengan skala Likert dengan skala 4 poin: 1 Sangat Tidak Setuju, 2 Tidak Setuju, 3 Setuju, 4 Sangat Tidak Setuju. • Private label purchases Variabel Private label purchases merupakan variabel dependen, yaitu variabel dipengaruhi Private label attitudes. Masing-masing dimensi diukur dengan skala Likert dengan skala 4 poin: 1 Sangat Tidak Setuju, 2 Tidak Setuju, 3 Setuju, 4 Sangat Tidak Setuju. Tabel definisi operasionalisasi variabel dapat dilihat pada halaman selanjutnya. PERANAN PRICE CONSCIOUSNESS DALAM PRIVATE LABEL ATTITUDES UNTUK MENINGKATKAN PRIVATE LABEL PURCHASE STUDI KASUS PADA GIANT Di BANDUNG 2011 12 Definisi Operasionalisasi Variabel Variabel Definisi Indikator Skala Price consciousness Kesadaran harga yang dimiliki 1. Perbandingan harga beberapa produk sebelum memilih salah Likert konsumen terhadap produk yang akan satunya. dibeli 2. Pengecekan terhadap harga sebelum melakukan pembelian, walaupun untuk produk-produk tidak mahal. 3. Penting untuk mendapatkan harga terbaik untuk produk yang akan dibeli. Private label Purchases Perilaku pembelian konsumen terhadap 1. Pembelian produk-produk private label. Likert produk-produk private label 2. Pencarian produk-produk private label ketika konsumen berbelanja. 3. Keranjang belanja konsumen berisi beberapa produk private label. Private label attitudes Sikap konsumen terhadap produk- 1. Pembelian produk-produk private label membuat konsumen merasa baik. Likert produk private label. 2. Konsumen menyukai produk-produk private label ketika kategori produk tersebut tersedia untuk dibeli. 3. Pembelian terbaik adalah produk private label dari semua kategori produk 4. Produk-produk private label adalah produk yang berkualitas rendah secara umum 5. Pemilihan produk-produk private label dari sisi nilai uang dibandingkan produk-produk national brand. 6. Keyakinan konsumen memiliki kesepakatan terbaik ketika membeli sebuah produk private label Sumber: Burton, et al. 1998 MENINGKATKAN PRIVATE LABEL PURCHASE STUDI KASUS PADA GIANT Di BANDUNG 2011 13

3.4. Pengujian Instrumen Penelitian