Uji Normalitas Uji t

51 Zakaria Hermawan, 2013 Pemanfaatan Media Pembelajaran E-Learning Untuk Meningkatkan Pemahaman Siswa Pada Standar Kompetensi Menggunakan Hasil Pengukuran Di SMK Negeri 4 Bandung Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Tabel. 3.7 Kriteria Gain yang di normalisasi Batasan Kategori g 0,7 Tinggi 0,3 ≤ g ≤ 0,7 Sedang g 0,3 Rendah

2. Uji Normalitas

Uji normalitas pada dasarnya bertujuan untuk melihat normal atau tidaknya data yang diperoleh dari hasil penelitian. Pengujian normalitas data pada penelitian ini dilakukan dengan menggunakan rumus chi-kuadrat χ 2 . Menurut Sugiyono 2012, uji normalitas data dengan chi-kuadrat dilakukan dengan cara membandingkan kurva normal yang terbentuk dari data yang telah terkumpul b dengan kurva normal bakustandar a. 34,13 34,13 13,53 13,53 2,7 2,7 ? ? ? ? ? ? b a 52 Zakaria Hermawan, 2013 Pemanfaatan Media Pembelajaran E-Learning Untuk Meningkatkan Pemahaman Siswa Pada Standar Kompetensi Menggunakan Hasil Pengukuran Di SMK Negeri 4 Bandung Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Gambar 3.1 a Kurva Normal Baku b Kurva distribusi data yang akan diuji normalitasnya Sugiyono, 2012: 80 Menurut Sugiyono 2012, untuk menghitung besarnya nilai chi- kuadrat, maka terlebih dahulu dilakukan langkah-langkah sebagai berikut: a. Menentukan jumlah kelas interval. Untuk pengujian normalitas dengan chi-kuadrat, jumlah kelas interval = 6 sesuai dengan Kurva Normal Baku. b. Menentukan panjang kelas interval PK, yaitu: . . . 3.12 c. Menyusun kedalam tabel distribusi frekuensi d. Menghitung frekuensi yang diharapkan f h e. Memasukkan harga-harga f h kedalam tabel kolom f h , sekaligus menghitung harga-harga f o – f h dan dan menjumlahkannya. Harga merupakan harga chi- kuadrat χ 2 . f. Membandingkan harga chi-kuadrat hitung dengan chi-kuadrat tabel dengan ketentuan: Jika: 53 Zakaria Hermawan, 2013 Pemanfaatan Media Pembelajaran E-Learning Untuk Meningkatkan Pemahaman Siswa Pada Standar Kompetensi Menggunakan Hasil Pengukuran Di SMK Negeri 4 Bandung Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu hitung ≤ tabel maka data terdistribusi normal hitung tabel maka data terdistribusi tidak normal

3. Uji t

Pengujian ini dilakukan terhadap nilai rata – rata pada tes awal pretest, tes akhir posttest dan gain, dari kelompok eksperimen dan kelompok kontrol.. Adapun langkah-langkah pengujian rumus Uji t Sudjana, 1992:239 adalah : Mencari standar deviasi gabungan dengan rumus :       2 1 1 2 1 2 2 2 1       n n S n S n S gabungan . . . 3.13 Mencari nilai t 2 1 2 1 1 1 n n S x x t gab    . . . 3.14 Keterangan : 1 X = nilai rata – rata kelompok eksperimen 2 X = nilai rata – rata kelompok kontrol S = simpangan baku standard deviasi 54 Zakaria Hermawan, 2013 Pemanfaatan Media Pembelajaran E-Learning Untuk Meningkatkan Pemahaman Siswa Pada Standar Kompetensi Menggunakan Hasil Pengukuran Di SMK Negeri 4 Bandung Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu n 1 = jumlah responden kelompok eksperimen n 2 = jumlah responden kelompok kontrol Menentukan derajat kebebasan dk = n 1 +n 2 -2 . . . 3.15 Menentukan nilai t dari tabel statistik. Setelah melakukan perhitungan uji t, maka selanjutnya dibandingkan dengan nilai tabel. Jika dilihat dari statistik hitung t hitung dengan statistik tabel t tabel , penarikan kesimpulan ditentukan dengan aturan sebagi berikut : Jika : t hitung t tabel Ho ditolak t hitung t tabel Ho diterima

4. Uji Homogenitas

Dokumen yang terkait

IMPLEMENTASI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE NUMBERED HEADS TOGETHER (NHT) UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA STANDAR KOMPETENSI TEKNIK MIKROPROSESOR DI SMK NEGERI 4 BANDUNG.

0 0 36

PENGGUNAAN MEDIA ANIMASI UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA KOMPETENSI DASAR MENGGUNAKAN ALAT UKUR BERSKALA DI SMK NEGERI 12 BANDUNG.

0 4 41

IMPLEMENTASI MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS LEARNING MANAGEMENT SYSTEM UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA STANDAR KOMPETENSI MEMAHAMI PENGUKURAN KOMPONEN ELEKTRONIKA DI SMK AL-FALAH BANDUNG.

0 2 37

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN KOOPERATIF UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA DALAM PENERAPAN KONSEP DASAR LISTRIK DAN ELEKTRONIKA SESUAI STANDAR KOMPETENSI DI SMK NEGERI 4 BANDUNG.

0 0 42

PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN E-LEARNING BERBASIS MOODLE UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA: Studi Kasus Pada Mata Pelajaran Menggunakan Alat Ukur Listrik dan Elektronika Di SMK Negeri 12 Kota Bandung.

0 0 37

PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN DEMONTRASI PADA STANDAR KOMPETENSI MENGGAMBAR DUA DIMENSI DENGAN MENGGUNAKAN SISTEM CAD UNTUK MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR SISWA DI SMK NEGERI 12 BANDUNG.

0 0 54

IMPLEMENTASI MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS ADOBE FLASH UNTUK MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR SISWA PADA STANDAR KOMPETENSI MELAKSANAKAN PENGUKURAN BESARAN LISTRIK DI SMK NEGERI 2 CIMAHI.

0 1 38

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN STUDENT CENTERED LEARNING UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA DI SMK NEGERI 1 LURAGUNG PADA STANDAR KOMPETENSI MENGGUNAKAN ALAT-ALAT UKUR.

0 1 50

PENERAPAN PEMBELAJARAN KOOPERATIF LEARNING CYCLE PADA STANDAR KOMPETENSI MEMUPUK UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA DI SMK NEGERI 1 BOJONGPICUNG CIANJUR.

0 0 24

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS VIDEOUNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN PEMAHAMAN PESERTADIDIK PADA STANDAR KOMPETENSI MEMELIHARA TRANSMISI DI SMK NEGERI 8 BANDUNG.

0 1 34