Media, Alat, dan Sumber Belajar Definisi teks deskripsi Ciri Teks Deskripsi

d. Sangat-kurang Tidak menguasai tata kalimat, terdapat banyak kesalahan, tidak komunikatif, tidak layak dinilai. 7-9 Mekanik a. Sangat baik-sempurna Menguasai aturan penulisan, terdapat sedikit kesalahan ejaan, tanda baca, penggunaan huruf kapital, dan penataan paragraf. b. Cukup-baik Kadang-kadang terjadi kesalahan ejaan, tanda baca, penggunaan huruf kapital, dan penataan paragraf, tetapi tidak mengaburkan makna.

c. Sedang-cukup

Sering terjadi kesalahan ejaan, tanda baca, penggunaan huruf kapital, penataan paragraf, tulisan tangan tidak jelas, makna membingungkan atau kabur.

d. Sangat-kurang

Tidak menguasai aturan penulisan, terdapat banyak kesalahan ejaan, tanda baca, penggunaan huruf kapital, dan penataan paragraf, tulisan tidak terbaca, tidak layak dinilai. 10 6 4 2

H. Media, Alat, dan Sumber Belajar

a Media Pembelajaran

1 Materi teks deskriptif dan contohnya 2 Power Poin materi teks deskripsi 3 Wall Chart 4 Vidio keindahan alam parang tritis b Alat LCD c Sumber Belajar Alwi, Hasan. 2003. Tata Bahasa Baku Bahasa Indonesia. Edisi IV. Jakarta: Balai Bahasa. Bahasa Indonesia Wahana PengetahuanKementerian Pendidikan dan Kebudayaan.Jakarta : Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2014. Kemendikbud. 2016. Buku Siswa Bahasa Indonesia SMPMTs Kelas 7. Jakarta: Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan. Kemendikbud. 2016. Buku Guru Bahasa Indonesia SMPMTs Kelas 7. Jakarta: Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan. Pembimbing Mapel Bahasa Indonesia Sleman, 22 Agustus 2016 Mahasiswa PPL Sudiyono, S.Pd. NIP. 19570314 197903 1 008 Helma Emiyati NIM 13201241020 Mengetahui Kepala Sekolah Dra.Warih Jatirahayu, M.Si. NIP. 19660402 199003 2 008 LAMPIRAN Materi Teks Deskripsi

A. Definisi teks deskripsi

Teks deskripsi adalah teks yang berisi penggambaran suatu tempat atau benda sehingga seolah-olah pembaca melihat, mendengar, atau mengalami sendiri sesuatu yang dideskripsikan.

B. Ciri Teks Deskripsi

1 Ciri Tujuan

Tujuan teks deskripsi menggambarkan objek dengan cara memerinci objek secara subjektif atau melukiskan kondisi objek dari sudut pandang penulis Teks deskripsi bertujuan menggambarkan melukiskan secara rinci dan penggambaran sekonkret mungkin suatu objek suasana perasaan sehingga pembaca seakan-akan melihat, mendengar, mengalami apa yang dideskripsikan.

2 Ciri Objek yang dideskripsikan

Objek yang dibicarakan pada teks deskripsi bersifat khusus objek tertentu yang kemungkinan berbeda dengan objek lain. Objek yang dideskripsikan bersifat pendapat personal. Ciri ini tergambar pada judul berisi objek pada konteks tertentu Si Bagas Kucingku, Ibuku Kebanggaanku. Hal yang dibicarakan khusus kucing bernama Bagas yang kemungkinan memiliki sifat berbeda dengan kucing-kucing yang lain. Demikian juga Ibu yang dideskripsikan memiliki tanggapan khusus sesuai dengan pendapat penulis tentang ibu yang bisa jadi berbeda dengan ibu pada umumnya

3 Ciri Isi

 Isi teks deskripsi diperinci menjadi perincian bagian-bagian objek  Isi teks deskripsi menggambarkan secara konkret menggambarkan wisata yang indah akan dikonkretkan indahnya seperti apa, menggambarkan ibu yang baik akan dikonkretkan baiknya seperti apa. Dengan demikian, teks deskripsi banyak menggunakan kata khusus warna dikhususkan pada kata hijau, biru toska, oranye  Isi teks deskripsi bersifat personal dengan kandungan emosi sehingga menggunakan kata-kata dengan emosi kuat ombak menggempur, kemolekan pantai, ibuku yang tangguh

C. Jenis teks deskripsi

Dokumen yang terkait

LAPORAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) SMA NEGERI 1 SLEMAN Jalan Magelang Km 14 Medari, Caturharjo, Kabupaten Sleman, Yogyakarta Telp.(0274)868434 15 Juli – 15 September 2016.

0 8 261

LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) PERIODE 15 JULI – 15 SEPTEMBER 2016 SMP NEGERI 1 NGEMPLAK Jangkang, Widodomartani, Ngemplak, Sleman, Kode Pos: 55584,Telp. (0274)7499930.

0 0 142

LAPORAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) SMA NEGERI 1 SLEMAN Jalan Magelang Km 14 Medari, Caturharjo, Kabupaten Sleman, Yogyakarta Telp.(0274)868434 15 Juli 2016 – 15 September 2016.

0 0 258

LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) PERIODE 15 JULI-15 SEPTEMBER 2016 SMP NEGERI 1 NGEMPLAK SLEMAN Jangkang,Widodomartani, Ngemplak, Sleman Kode Pos: Telp: (0274) 8856.

0 4 223

LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) 15 Juli 2016 s.d. 15 September 2016 LOKASI : SMP NEGERI 4 SLEMAN Alamat : Jl. Turi Km 3 Trimulyo, Sleman, Sleman, Yogyakarta Telp. (0274) 869247 Kode Pos 55513.

0 0 264

LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) Periode 15 Juli – 15 September 2016 Nama Lokasi : SMA NEGERI 2 SLEMAN Alamat : Brayut, Pandowoharjo, Sleman 55512 Telp (0274) 869774, 869775.

2 12 464

LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) 15 Juli 2016 s.d. 15 September 2016 LOKASI: SMP NEGERI 4 SLEMAN Alamat: Trimulyo, Sleman, Sleman, Yogyakarta Telp. (0274) 869247 Kode Pos 55513.

0 3 241

LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) 15 Juli 2016 s.d. 15 September 2016 LOKASI: SMP NEGERI 4 SLEMAN Alamat: Trimulyo, Sleman, Sleman, Yogyakarta Telp. (0274) 869247 Kode Pos 55513.

0 4 192

LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) 15 Juli 2016 s.d. 15 September 2016 LOKASI : SMP NEGERI 4 SLEMAN Alamat : Jl. Turi Km 3 Trimulyo, Sleman, Sleman, Yogyakarta Telp. (0274) 869247 Kode Pos 55513.

1 2 265

LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) 15 Juli 2016 s.d. 15 September 2016 LOKASI: SMP NEGERI 4 SLEMAN Alamat: Trimulyo, Sleman, Sleman, Yogyakarta Telp. (0274) 869247 Kode Pos 55513.

0 0 192