Perancangan Sistem KESIMPULAN DAN SARAN

3.6 Perancangan Sistem

Menurut Kusrini Andri Koniyo 2007 perancangan sistem adalah proses pengembangan spesifikasi sistem baru berdasarkan hasil rekomendasi analisis sistem. Dalam tahap perancangan, tim kerja desain harus merancang spesifikasi yang dibutuhkan dalam berbagai kertas kerja. Kertas kerja itu harus memuat berbagai uraian mengenai input, proses, dan output dari sistem yang diusulkan. Tujuan tahap perancangan sistem adalaha memenuhi kebutuhan pemakai sistem dan memberikan gambaran yang jelas dan rancang bangun yang lengkap untuk pemrogram dan ahli – ahli teknik yang terlibat. Sasaran yang harus dicapai : 1. Desain sistem harus berguna, mudah dipahami dan digunakan, data harus mudah ditangkap, metode harus mudah diterapkan, informasi mudah dihasilkan dan mudah pula dipahami. 2. Desain sistem harus mendukung tujuan utama perusahaan 3. Desain sistem harus efisien dan efektif dalam mendukung pengolahan transaksi, pelaporan manajemen dan pembuatan keputusan. 3.6.1 Rancangan Menu Aturan Awal Gambar 3.14 Rancangan Menu Aturan Awal Universitas Sumatera Utara Keterangan: Tabel 3.11 Keterangan Rancangan Menu Aturan Awal No Jenis Objek Keterangan 1 Textbox Aturan_ke User mengisi nomor urut 2 Textbox berkas User mengisi bobot berkas 3 Textbox wawancara User mengisi bobot wawancara 4 Textbox praktek User mengisi bobot praktek 5 Button ubah Tombol untuk mengubah data 6 Button hapus Tombol untuk menghapus data 7 Button simpan Tombol untuk menyimpan data ke database 8 Button tampilkan Tombol untuk menampilkan data ke datagridview 9 Datagridview1 Isi inputan data yang tersimpan di database 10 Datagridview2 Isi inputan data yang tersimpan di database 3.6.2 Rancangan Menu Menentukan Bobot Gambar 3.15 Rancangan Menu Menentukan Bobot Universitas Sumatera Utara Keterangan: Tabel 3.12 Keterangan Rancangan Menu Menetukan Bobot No Jenis Objek Keterangan 1 Textbox berkas User mengisi bobot berkas 2 Textbox wawancara User mengisi bobot wawancara 3 Textbox praktek User mengisi bobot praktek 4 Button hitung Tombol untuk menghitung bobot yang telah ditentukan 5 Button simpan Tombol untuk menyimpan ke database 6 Button tampilkan Tombol untuk menampilkan data yang telah dihitung 7 Datagridview1 Isi inputan data dari hasil perhitungan bobot 8 Datagridview2 Isi inputan data dari hasil akhir perhitungan 3.6.3 Rancangan Menu Calon Pengajar Gambar 3.16 Rancangan Menu Calon Pengajar Keterangan: Tabel 3.13 Keterangan Rancangan Menu Calon Pengajar No Jenis Objek Keterangan 1 Textbox nama User mengisi nama calon pengajar Universitas Sumatera Utara 2 Textbox berkas User mengisi nilai berkas 3 Textbox wawancara User mengisi nilai wawancara 4 Textbox praktek User mengisi nilai praktek 5 Button simpan Tombol untuk menyimpan data yang telah diinputkan oleh user ke database 6 Button bersih Tombol untuk membersihkan textbox 7 Datagridview1 Isi inputan data user yang disimpan di dalam database 8 Datagridview2 Isi inputan nilai yang sudah diubah 9 Button tampilkan Tombol untuk melihat hasil input dan edit data 10 Button hapus Tombol untuk menghapus data 11 Button ubah Tombol untuk mengubah data 3.6.4 Rancangan Menu Perhitungan Gambar 3.17 Rancangan Menu Perhitungan Universitas Sumatera Utara Keterangan: Tabel 3.14 Keterangan Rancangan Menu Perhitungan No Jenis Objek Keterangan 1 Datagridview1 Menampilkan seluruh data aturan awal Datagridview2 Menampilkan seluruh data calon pengajar 2 Datagridview3 Menampilkan hasil perhitungan dari metode MFEP dan Bayes 3 Button MFEP Tombol untuk menghitung data dengan proses MFEP 4 Button Bayes Tombol untuk menghitung data dengan proses Bayes Universitas Sumatera Utara BAB 4 IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN SISTEM

4.1 Implementasi Sistem