Pembatasan Masalah Rumusan Masalah Tujuan Penelitian

F. Manfaat Penelitian

Adapun manfaat Teoritis dari penelitian ini diharapkan dapat : 1. Menambah Pengetahuan khususnya tentang teori-teori yang berkaitan dengan model pembelajaran Discovery Learning, Problem Based Learning PBL dan Contextual Teaching and Learning CTL, serta pengaruhnya terhadap hasil belajar Dasar dan Pengukuran Listrik . 2. Memperluas wawasan penulis akan hakekat mengajar yang efektif dan efisien 3. Hasil penelitian ini dapat digunakan sebagai masukan dan bandingan untuk penelitian lanjutan terhadap variabel-variabel yang relevan. Sedangkan manfaat praktis yang diharapkan dari hasil penelitian ini adalah :

1. Bagi Sekolah : Sebagai informasi bagi sekolah dan kepala sekolah

dalam meningkatkan hasil belajar mata pelajaran Dasar dan Pengukuran Listrik di SMK Negeri 1 Percut sei tuan. 2. Bagi Guru : a Sebagai masukan dan dasar pemikiran guru dan calon guru untuk dapat memilih model pembelajaran alternative yang tepat dalam kegiatan belajar mengajar sesuai dengan materi Dasar dan Pengukuran Listrik . b Agar menambah wawasan guru tentang model pembelajaran yang inovativ

3. Bagi Siswa :

a Membantu siswa dalam proses belajar b Sebagai usaha agar siswa lebih tertarik dan dapat lebih memahami pembelajaran dengan cepat c memotivasi siswa untuk lebih aktif dalam pembelajaran sehingga hasil belajar akan lebih baik.

4. Bagi Peneliti :

a Bagi peneliti sebagai calon pendidik, dapat menjadi bahan acuan dan bekal untuk terjun kedunia pendidikan b Sebagai bahan pengembangan bagi penelitian selanjutnya. 119

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

A. Kesimpulan

Berdasarkan hasil analisis dan pembahasan yang telah dipaparkan, maka dapat disimpulkan bahwa: 1. Hasil belajar siswa yang diajar dengan menggunakan model PBLlebih tinggi dari hasil belajar siswa yang diajar dengan menggunakan model DL dan lebih tinggi atau sama dengan menggunakan model CTL.Hasil belajarDasar dan Pengukuran Listrik siswa kelas X Program keahlian Teknik Instalai Tenaga Listrik SMK Negeri 1 Percut Sei Tuanyang diajar dengan menggunakan model pembelajaran PBL memperoleh skor rata-rata hasil belajar adalah 31,7878 dan kelas yang diajarkan dengan model pembelajaran DL memperoleh hasil belajar dengan skor rata-rata 21,094 dan kelas yang diajarkan dengan model pembelajaran CTL memperoleh hasil belajar dengan skor rata-rata 21,094. 2. Hasil pengujian hipotesis dengan uji-f diperoleh f hitung sebesar 6,47 dan dikonsultasikan dengan f tabel pada taraf signifikan 5. Untuk menerima Ho maka kriteria pengujian adalah f hitung ≤ f tabel . Data di atas menunjukkan bahwa f hitung f tabel 6,47 3,30 , sehingga dapat disimpulkan bahwa Ho ditolak dan menerima Ha Yaitu Hasil Belajar Dasar Dan Pengukuran Listrik Siswa Yang Diajar Dengan Menggunakan Model Pembelajaran PBLLebih Tinggi Dari Hasil Belajar Dasar Dan Pengukuran Listrik Siswa Yang Diajar Dengan Menggunakan Model Pembelajaran DL maupun Siswa Yang Diajar Dengan Menggunakan Model Pembelajaran CTL Kelas. 3. Hasil kemampuan softskills dengan model pembelajaran PBL lebih tinggi dari hasil kemampuan softskills dengan model pembelajran DL atau sama dengan kemampuan softskills model pembelajaran CTL.

B. Saran

Berdasarkan hasil analisis data dan kesimpulan yang dikemukakan sebelumnya, maka disarankan hal-hal sebagai berikut : Berdasarkan hasil dan kesimpulan dalam penelitian ini, maka peneliti mempunyai beberapa saran: 1. Kepada guru – guru di bidang Teknik Kelistrikan dapat menjadikan model pembelajaran Problem Based Learning PBL sebagai salah satu alternatif dalam memilih Strategi pembelajaran yang diharapkan dapat meningkatkan hasil belajar dasar dan pengukuran listrik. 2. Bagi mahasiswa calon guru hendaknya lebih memahami model pembelajaran Problem Based Learning PBLsebagai salah satu upaya untuk mengaktifkan siswa belajar, menambah kreativitas dan semangat belajar siswa, serta meningkatkan hasil belajar siswa. 3. Bagi Siswa, Supaya siswa dapat mengikuti strategi pembelajaran yang digunakan oleh guru sehingga proses pembelajaran dapat berjalan dengan efektif. 4. Bagipenelitiselanjutnya hasil penelitian ini agar menjadi bahan bandingan untuk penelitian yang relevan di kemudian hari.

Dokumen yang terkait

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE SNOWBALL THROWING TERHADAP HASIL BELAJAR PEKERJAAN DASAR ELEKTROMEKANIK PADA SISWA KELAS X TEKNIK INSTALASI PEMANFAATAN TENAGA LISTRIK (TIPTL) SMK NEGERI 1 PERCUT SEI TUAN TAHUN AJARAN 2016/2017.

0 4 26

RANCANG BANGUN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS MACROMEDIA FLASH 8 PADA MATA PELAJARAN DASAR DAN PENGUKURAN LISTRIK SEBAGAI ALAT BANTU PROSES BELAJAR SISWA KELAS X TEKNIK INSTALASI PEMANFAATAN TENAGA LISTRIK DI SMK N 1 PERCUT SEI TUAN 2016/2017.

0 2 23

PERBEDAAN HASIL BELAJAR DASAR DAN PENGUKURAN LISTRIK MENGGUNAKAN STRATEGI PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING (PBL) DENGAN STRATEGI PEMBELAJARAN EKSPOSITORI SISWA KELAS X TEKNIK INSTALASI PEMANFAATAN TENAGA LISTRIK (TIPTL) DI SMK NEGERI 1 PERCUT SEI TUAN.

0 1 20

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS MULTIMEDIA INTERAKTIF PADA MATA PELAJARAN MENGGUNAKAN HASIL PENGUKURAN LISTRIK KELAS X TEKNIK INSTALASI PEMANFAATAN TENAGA LISTRIK SMK NEGERI 1 MERDEKA. MEDAN, 2016.

1 5 55

PENGARUH STRATEGI PEMBELAJARAN KONTEKSTUAL (CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING) TERHADAP HASIL BELAJAR DASAR DAN PENGUKURAN LISTRIK SISWA KELAS X PROGRAM TEKNIK INSTALASI TENAGA LISTRIK SMK NEGERI 1 PERCUT SEI TUAN.

0 2 29

PENGARUH STRATEGI PEMBELAJARAN BERBASIS LABORATORIUM TERHADAP HASIL BELAJAR DASAR DAN PENGUKURAN LISTRIK SISWA KELAS X TEKNIK INSTALASI TENAGA LISTRIK SMK NEGERI 2 TEBING TINGGI T.A. 2014/2015.

1 8 31

PENGARUH STRATEGI PEMBELAJARAN INKUIRI TERHADAP HASIL BALAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN DASAR DAN PENGUKURAN LISTRIK KELAS X PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK INSTALASI TENAGA LISTRIK SMK NEGERI 1 MERDEKA.

0 3 26

PENGARUH STRATEGI PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN INSTALASI TENAGA LISTRIK KELAS XI DI SMK NEGERI 1 PERCUT SEI TUAN.

0 4 26

PENGARUH STRATEGI PEMBELAJARAN PELATIHAN LABORATORIUM TERHADAP HASIL BELAJAR MENGUASAI ALAT UKUR LISTRIK DAN ELEKTRONIKA PADA SISWA KELAS X PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK INSTALASI TENAGA LISTRIK SMK NEGERI 1 PERCUT SEI TUAN T.A 2012/2013.

0 1 21

PENGEMBANGAN E-LEARNING MATA PELAJARAN DASAR DAN PENGUKURAN LISTRIK KELAS X TEKNIK INSTALASI PEMANFAATAN TENAGA LISTRIK SMK NEGERI 1 SEDAYU.

0 19 339