SARAN Identifikasi Kebutuhan Belajar Gelandangan Remaja Di Kawasan Pasar Johar Semarang

5.2 SARAN

Bedasarkan hasil analisis yang telah dilakukan pada silabusyang dikembangkan guru bahasa Prancis untuk SMA kelas XII Bahasa semester 1 di Kabupaten Pemalang, disarankan hal-hal sebagai berikut: 1. Dalam pengembangan silabus, pengembang hendaknya memperhatikan prinsip-prinsip pengembangan silabus dalam KTSP yang ditetapkan oleh BSNP. 2. Pada komponen indikator banyak ditemukan ketidaksesuaian dengan jabaran kompetensi dasar. Untuk itu disarankan kepada pengembang silabus dalam mengembangkan indikator agar memperhatikan prinsip pengembangan silabus. 3. Pada komponen evaluasi banyak ditemukan jenis dan materi tes yang tidak sesuai dengan jabaran indikator. Selain itu banyak terdapat exercice dalam sumber pustaka yang digunakan tidak berkorespondensi pada jabaran indikator. Untuk itu disarankan kepada pengembang silabus dalam mengembangkan komponen evaluasi agar lebih cermat dan menyesuaikan dengan prinsip pengembangan silabus. 43 DAFTAR PUSTAKA Arikunto, Suharsimi. 2006. Prosedur Penelitian: Suatu Pendekatan Praktik . Jakarta: Rineka Cipta E. Mulyasa. 2009. Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan. Bandung : PT. Remaja Rosdakarya Muslich, Masnur.2007. KTSP Pembelajaran Berbasis Kompetensi dan Kontekstual . Jakarta : Bumi Aksara. Sukmadinata, Nana Syaodih. 2009. Metode Penelitian Pendidikan. Bandung : PT. Remaja Rosdakarya Susanto. 2008. Penyusunan Silabus dan RPP Berbasis Visi KTSP.Suabaya : Matapena Susilo, Muhammad Joko. 2006. Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan: Manajemen Pelaksanaan dan Kesiapan Sekolah Menyongsongnya . Yogyakarta: Pustaka Pelajar http:google.comBNSPteori diakses pada 16 Februari 2010 45 LAMPIRAN 2 Analisis INDIKATOR Mendengarkan 1.1 Standar Kompetensi : 1.1.1 Memahami wacana lisan berbentuk paparan atau dialog sederhana tentang kegemaran sport-passe temps 1.2.2 Mengungkapkan informasi secara lisan dalam bentuk paparan atau dialog sederhana tentang kegemaran sport-passe temps 1.2 Kompetensi Dasar : 1.2.1 Mengidentifikasi bunyi, ujaran kata, frasa, atau kalimat dalam suatu konteks dengan mencocokkan dan membedakan secara tepat. 1.2.2 Menyampaikan informasi secara lisan dengan lafal yang tepat dan nyaring dalam kalimat sederhana sesuai konteks yang mencerminkan kecakapan berbahasa yang santun dan tepat. 1.2.3 . Melakukan dialog sederhana dengan lancar dan nyaring yang mencerminkan kecakapan berkomunikasi dengan santun dan tepat. 1.3 Indikator : 1.3.1. Mendengarkan pertanyaan guru berdasarkan gambar yang tersedia secara lisan. 1.3.2. Mendengarkan dan melengkapi texte yang dibacakan guru tentang olahraga. 1.3.3. Menjawab pertanyaan guru dari gambar yang dilihatnya. 1.3.4. Menyebutkan arti kosakata dari teks 2

1.3.5. Menjawab pertanyaan dengan VRAI atau FAUX 1.3.6.

Menyebutkan nomer sesuai dengan gambar tentang bagian-bagian anggota badan 1.3.7. Menjodohkan gambar dengan jenis olahraga yang sesuai secara lisan 1.3.8. Mendiskusikan artikel tentang olahraga yang dibuat secara berkelompok pada latihan 17. 1.3.9. Menemukan kata-kata yang tersembunyi dalam kotak huruf tentang olahraga. Secara umum, uraian SK, KD, dan kegiatan pembelajaran dalam silabus di atas masih rancu karena berdasarkan data asli, tidak ada penomoran untuk uraian poin kegiatan pembelajaran. 46 Sistematis Konsisten Memadai Aktual Menyeluruh Indikator poin 1.3.1, 1.3.2, 1.3.3, 1.3.4, 1.3.5, 1.3.6, 1.3.7, dan 1.3.9 secara fungsional saling berhubungan untuk mencapai KD dan SK mendengarkan, sehingga sudah sistematis. Sedangkan Indikator poin 1.3.8 secara fungsional lebih cocok untuk mendukung pencapaian KD dan SK berbicara, sehingga tidak sesuai dengan prinsip sistematis yang seharusnya berhubungan dengan komponen lainnya. Indikator poin 1.3.1, 1.3.2, 1.3.3, 1.3.4, 1.3.5, 1.3.6, 1.3.7, dan 1.3.9 berhubungan dan taat asas dengan tuntutan KD dan SK mendengarkan, sehingga sudah konsisten. Sedangkan Indikator poin 1.3.8 yang menginstruksikan siswa untuk mendiskusikan artikel tentang olahraga yang dibuat secara berkelompok 5 orang menunjukkan ketidaktaatan Indikator pada cara pengembangan KD. Kegiatan