Reliabilitas Validitas dan Reliabilitas Instrumen

kurang dari r tabel yaitu 0,349. Adapun butir soal yang tidak valid gugur tersebut adalah: Tabel 6. Validitas Instrumen Kuesioner Aspek Butir soal yang gugur Waktu 4 ; 9 Fitur Facebook Group 10 Fitur Facebook Chatting 20

2. Reliabilitas

Uji reliabilitas dilakukan untuk memperoleh gambaran keajegan suatu instrumen penelitian yang akan digunakan sebagai alat pengumpul data. Reliabilitas berhubungan dengan masalah kepercayaan. Suatu tes dapat dikatakan mempunyai taraf kepercayaan yang tinggi jika tes tersebut dapat memberikan hasil yang tetap. Seandainya terjadi perubahan hasil, perubahan itu dapat dikatakan tidak berarti Suharsimi Arikunto, 2010:213. Reliabilitas pada instrumen tes dalam hal ini pretest dan posttest menggunakan koefisien α Cronbach berdasarkan data kelas uji coba. Dari hasil perhitungan dengan menggunakan SPSS 17.0 diketahui bahwa soal yang dipergunakan reliabel, yaitu nilai α Cronbach 0,6 selengkapnya lihat lampiran 2. Arikunto 2007:180 mengemukakan bahwa untuk instrumen yang dapat diberikan skor dan skornya bukan 0 dan 1 seperti instrumen non tes pada penelitian ini, uji coba dapat dilakukan dengan teknik “sekali tembak” yaitu diberikan satu kali saja kemudian hasilnya dianalisis dengan rumus Alpha. Adapun rumus koefisien reliabilitas Alfa Cronbach dalam Arikunto 2007:180 yang digunakan dalam pengujian reliabilitas instrumen ini adalah: Keterangan: = Reliabilitas instrumen = Banyaknya butir pertanyaan atau banyaknya soal = Jumlah varian skor tiap-tiap item = Varian total Hasil perhitungan selanjutnya dikonsultasikan pada tabel berikut sebagai patokan untuk mengetahui reliabilitas instrumen berdasarkan pada klasifikasi dari Sugiyono 2007:231 adalah sebagai berikut: Tabel 7. Pedoman Tingkat Reliabilitas Instrumen Interval Koefisien Tingkat Hubungan 0,00 – 0,199 Sangat rendah 0,20 – 0,399 Rendah 0,40 – 0,599 Sedang 0,60 – 0,799 Kuat 0,80 – 1,00 Sangat kuat Hasil perhitungan reliabilitas instrumen kuesioner untuk mengetahui respon siswa terhadap pemanfaatan Facebook sebagai media pembelajaran menggunakan rumus Alpha Cronbach dengan bantuan SPSS 17.0 adalah sebagai berikut: Tabel 8. Reliabitity Statistics Instrumen Non-test Klasifikasi Nominal Alpha Cronbach 0.908 Butir Soal 21 Dari tabel di atas dapat dilihat bahwa tingkat koefisien korelasi instrumen kuesioner untuk mengetahui respon siswa terhadap pemanfaatan Facebook sebagai media pembelajaran adalah sangat kuat karena bernilai 0,908 yaitu berada diantara 0,80 sampai 1,00.

H. Teknik Pengumpulan Data

Dokumen yang terkait

Profil pemanfaatan teknologi informasi dan komunikasi (tik) sebagai media dan sumber pembelajaran oleh guru biologi

2 41 18

PEMANFAATAN JEJARING SOSIAL MELALUI GRUP DALAM FACEBOOK SEBAGAI SARANA PENGELOLAAN PEMBELAJARAN PADA MATA PELAJARAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI KELAS X SMA

0 7 144

APLIKASI SISTEM PEMBELAJARAN ONLINEDENGAN PEMANFAATAN SITUS JEJARING SOSIAL FACEBOOK Aplikasi Sistem Pembelajaran Online Dengan Pemanfaatan Situs Jejaring Sosial Facebook Pada Sekolah Menengah Pertama.

0 1 14

APLIKASI SISTEM PEMBELAJARAN ONLINEDENGAN PEMANFAATAN SITUS JEJARING SOSIAL FACEBOOK Aplikasi Sistem Pembelajaran Online Dengan Pemanfaatan Situs Jejaring Sosial Facebook Pada Sekolah Menengah Pertama.

0 1 11

PEMANFAATAN JEJARING SOSIAL MELALUI GRUP DALAM FACEBOOK SEBAGAI SARANA PENGELOLAAN PEMBELAJARAN PADA MATA PELAJARAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI KELAS X SMA (SISWA KELAS X6 DAN X7 SMAN 1 BANJARHARJO – BREBES).

0 8 288

PENGARUH PERSEPSI SISWA TENTANG MATA PELAJARAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATA PELAJARAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI SISWA KELAS XI DI SMA N 1 SEMIN.

0 1 97

HUBUNGAN PEMANFAATAN SITUS JEJARING SOSIAL FACEBOOK DENGAN PENGUASAAN MATA PELAJARAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI (TIK) PADA SISWA SMP NEGERI DI KOTAMADYA YOGYAKARTA.

0 1 164

STUDI KOMPARASI ANTARA PENGGUNAAN JEJARING SOSIAL FACEBOOK DAN MODUL SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN TERHADAP HASIL BELAJAR MATA PELAJARAN TIK KELAS XI SMA MUHAMMADIYAH 1 MUNTILAN.

0 6 206

EFEKTIVITAS E-LEARNING SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN MATA PELAJARAN TIK KELAS XI DI SMA NEGERI 1 DEPOK.

0 0 111

Pemanfaatan Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) bagi pembelajaran Anak Autis

0 0 13