Pengujian pada Aspek Efficiency

58 Gambar 37. Implementasi Hasil Cetak Rapor Siswa Selain kelima hasil implementasi antarmuka tersebut, implementasi antarmuka yang lebih lengkap untuk masing-masing halaman terdapat dalam lampiran. 4. Implementasi Komponen Berdasarkan perancangan komponen yang digambarkan menggunakan diagram komponen pada Gambar 26, maka komponen-komponen dalam sistem kelola nilai ini adalah komponen client yaitu browser, komponen server yaitu komponen model-view-controller dan komponen basis data yaitu MySQL database .

D. Pengujian

1. Pengujian pada Aspek Efficiency

Pengujian pada aspek efficiency dilakukan dengan menggunakan aplikasi web GTMetrix. Subkarakteristik yang dinilai adalah time behaviour dan resource ulitization . 59 1 Halaman Tampil Isi Kompetensi Dasar Gambar 39. Performance Report Halaman Tampil Isi KD Berdasarkan gambar 39, pengujian halaman tampil isi kompetensi dasar menunjukkan bahwa waktu respon atau page load time halaman adalah 0,9 detik dengan melakukan total request sebanyak 5 request. Pada saat halaman dijalankan, resource yang digunakan sebesar 13 KB. Hasil pengujian menunjukkan persentase sebesar 97 grade A menggunakan PageSpeed dan 92 grade A menggunakan YSlow. 2 Halaman Kelola Nilai Aspek Pengetahuan dan Aspek Keterampilan Gambar 40. Performance Report Halaman Kelola Nilai K3 K4 Berdasarkan gambar 40, pengujian halaman kelola nilai aspek pengetahuan dan aspek keterampilan menunjukkan bahwa waktu respon atau page load time halaman adalah 0,9 detik dengan melakukan total request sebanyak 5 request. Pada saat halaman dijalankan, resource yang digunakan sebesar 13 KB. 60 Hasil pengujian menunjukkan persentase sebesar 97 grade A menggunakan PageSpeed dan 92 grade A menggunakan YSlow. 3 Halaman Kelola Nilai Aspek Sikap Gambar 41. Performance Report Halaman Kelola Nilai K12 Berdasarkan gambar 41, pengujian halaman kelola nilai aspek sikap menunjukkan bahwa waktu respon atau page load time halaman adalah 0,9 detik dengan melakukan total request sebanyak 5 request. Pada saat halaman dijalankan, resource yang digunakan sebesar 13 KB. Hasil pengujian menunjukkan persentase sebesar 97 grade A menggunakan PageSpeed dan 92 grade A menggunakan YSlow. Hasil keseluruhan pengujian time behaviour untuk masing-masing halaman dapat dilihat pada Tabel 31. Tabel 31. Rekapitulasi Hasil Pengujian Time Behaviour No Halaman yang diuji Skor PageSpeed Skor YSlow Waktu respon s 1 Login A 99 A 98 0,3 s 2 Halaman Home A 92 A 97 0,5 s 3 Halaman Tambah Jurnal Kelas A 92 A 97 0,8 s 4 Halaman Daftar Jurnal Kelas A 92 A 97 0,9 s 5 Halaman Edit Jurnal Kelas A 92 A 97 0,9 s 6 Halaman Detail Jurnal A 92 A 97 0,9 s 7 Halaman Identitas Sekolah A 92 A 97 0,9 s 8 Halaman Tambah Kelas A 92 A 97 1 s 9 Halaman Daftar Wali Kelas A 92 A 97 1 s 10 Halaman Edit Wali Kelas A 92 A 97 0,9 s 61 No Halaman yang diuji Skor PageSpeed Skor YSlow Waktu respon s 11 Halaman Daftar Mengajar A 92 A 97 0,9 s 12 Halaman Edit Pengajar A 92 A 97 0,9 s 13 Halaman Kelola Deskripsi KD A 92 A 97 0,9 s 14 Halaman Edit Deskripsi KD A 92 A 97 0,9 s 15 Halaman Upload Deskripsi KD A 92 A 97 0,8 s 16 Halaman Upload Arsip A 92 A 97 0,9 s 17 Halaman Daftar Upload A 92 A 97 1 s 18 Halaman Edit Data Upload A 92 A 97 0,9 s 19 Halaman Tambah Kategori Arsip A 92 A 97 0,9 s 20 Halaman Edit Kategori Arsip A 92 A 97 1 21 Halaman Daftar Guru A 92 A 97 1,1 s 22 Halaman Edit Data Guru A 92 A 97 0,9 s 23 Halaman Tambah Guru A 92 A 97 0,9 s 24 Halaman Daftar Siswa A 92 A 97 0,9 s 25 Halaman Edit Data Siswa A 92 A 97 1 s 26 Halaman Tambah Siswa A 92 A 97 0,9 s 27 Halaman Upload Siswa A 92 A 97 0,9 s 28 Halaman Reset Siswa A 92 A 97 1,1 s 29 Halaman Raport Siswa A 92 A 97 0,9 s 30 Halaman Siswa Kelas A 92 A 97 0,9 s 31 Halaman Edit Nilai Sikap A 92 A 97 0,9 s 32 Halaman Edit Kelola Nilai Mapel A 92 A 97 0,9 s 33 Halaman Tampil Nilai Siswa A 92 A 97 1 s 34 Halaman Ubah Password A 92 A 97 0,9 s 35 Halaman Daftar User A 92 A 97 0,9 s 36 Halaman Edit Data User A 92 A 97 0,9 s 37 Halaman Tambah User A 92 A 97 0,9 s Dari hasil pengujian time behaviour setiap halaman web menggunakan PageSpeed Insights melalui Gtmetrik didapat rata-rata waktu respon adalah Waktu respon rata-rata = = = Pengujian resource utilization setiap halaman web menggunakan Yslow melalui Gtmetrik didapat rata-rata skor adalah: 62 Rata-rata = = = Pengujian subkarakteristik time behavior dan resource utilization menunjukan waktu respon rata-rata sistem adalah 0,89 detik dengan skor 92 A menggunakan PageSpeed dan skor 97 A menggunakan Yslow melalui Web Application GTMetrix . Menurut Dhiauddin dkk. 2014:19, waktu respon aplikasi web yang baik adalah kurang dari atau sama dengan 5 detik. Karena hasil pengujian menunjukkan waktu respon sebesar 0,89 detik atau kurang dari 5 detik, maka sistem telah memenuhi aspek efficiency pada subkarakteristik time behavior dan resource utilization.

2. Pengujian pada Aspek Maintainability

Dokumen yang terkait

pengaruh pendekatan saintifik kurikulum 2013 terhadap hasil belajar siswa pada konsep interaksi makhluk hidup dengan lingkungan (Kuasi Eksperimen di MTs Negeri Tangerang 2 Pamulang)

0 7 197

PENGEMBANGAN PROSES PEMBELAJARAN MATEMATIKA KURIKULUM 2013 BERBASIS LESSON STUDY PADA SISWA SMP Pengembangan Proses Pembelajaran Matematika Kurikulum 2013 Berbasis Lesson Study Pada Siswa Kelas Viii Smp Negeri 1 Salatiga Tahun 2015/2016.

0 2 22

PENGEMBANGAN PROSES PEMBELAJARAN MATEMATIKA KURIKULUM 2013 BERBASIS LESSON STUDY PADA SISWA Pengembangan Proses Pembelajaran Matematika Kurikulum 2013 Berbasis Lesson Study Pada Siswa Kelas Viii Smp Negeri 1 Salatiga Tahun 2015/2016.

0 6 15

PENGEMBANGAN PROSES PEMBELAJARAN MATEMATIKA KURIKULUM 2013 BERBASIS LESSON STUDY PADA SISWA SMP Pengembangan Proses Pembelajaran Matematika Kurikulum 2013 Berbasis Lesson Study Pada Siswa Kelas VII SMP Negeri 6 Salatiga Tahun 2015/2016.

0 3 19

PENGEMBANGAN RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN MATEMATIKA KURIKULUM 2013 BERBASIS LESSON STUDY Pengembangan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Matematika Kurikulum 2013 Berbasis Lesson Study Pada Siswa Kelas VIII SMP Negeri 1 Salatiga Tahun 2015/2016.

1 4 17

PENGEMBANGAN RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN MATEMATIKA KURIKULUM 2013 BERBASIS LESSON STUDY Pengembangan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Matematika Kurikulum 2013 Berbasis Lesson Study Pada Siswa Kelas VIII SMP Negeri 1 Salatiga Tahun 2015/2016.

0 3 16

PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI AKADEMIK BERBASIS WEB SEBAGAI SISTEM PENGOLAHAN NILAI SISWA DI SMK NEGERI 1 KUDUS.

0 0 19

Pengembangan Sistem Informasi Akademik Berbasis Web Sebagai Sistem Pengolahan Nilai Siswa di SMK Negeri 1 Kudus BAB 0

0 0 19

Pengembangan Sistem Informasi Akademik Berbasis Web Sebagai Sistem Pengolahan Nilai Siswa di SMK Negeri 1 Kudus JURNAL

0 7 13

IMPLEMENTASI PENILAIAN HASIL BELAJAR DALAM KURIKULUM 2013 DI SMP (Studi Kasus Penilaian Hasil Belajar Di MTs Negeri Yogyakarta II).

0 0 297