Analisis Regresi Teknik Pengolahan Data Angket

Hanna Amalia Mustopa, 2013 Pengaruh Iklim Organisasi Sekolah Terhadap Kinerja Mengajar guru di SMA Kartika XIX-3 dan SMK Kartika XIX-1 Kota Bandung Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu ̂ = a + bX Keterangan : t = nilai yang dicari r = koefisien korelasi n = jumlah sampel Apabila hasil konsultasi harga , maka Ho ditolak dan Ha diterima, dapat dikatakan bahwa koefisien korelasi antara variabel X dan Y adalah signifikan. d. Mencari koefisien determinasi yang digunakan untuk mengetahui besarnya prosentase kontribusi variabel independen X terhadap variabel dependen Y.Dengan menggunakan rumus yang dikemukakan oleh Akdon 2008:188 yaitu : Keterangan: KD = Koefisien determinasi yang dicari r 2 = Koefisien korelasi

2. Analisis Regresi

Analisis regresi digunakan untuk melakukan prediksi seberapa jauh nilai dependen variabel Y jika variabel independen variabel X diubah.Adapun analisis regresi sederhana, dengan rumus berikut Sugiyono, 2009:262 yaitu : Keterangan: KD = r 2 x 100 Hanna Amalia Mustopa, 2013 Pengaruh Iklim Organisasi Sekolah Terhadap Kinerja Mengajar guru di SMA Kartika XIX-3 dan SMK Kartika XIX-1 Kota Bandung Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu ̂= Nilai yang diprediksikan baca Y topi a= Nilai konstanta harga Y jika X = 0 b = Koefisien regresi X = Nilai variabel independen Berdasarkan rumus di atas, maka untuk mencari harga a dan b langkah- langkahnya adalah sebagai berikut : 1 Mencari harga-harga yang akan digunakan dalam menghitung koefisien korelasi a dan b, yaitu: , , , , melalui tabel. 2 Mencari harga a dan b untuk percamaan regresi ̂ = a + bX dengan rumus berikut: a= b = 3 Menyusun pasangan data untuk variabel X dan variabel Y. 4 Mencari persamaan untuk koefisiensi regresi sederhana. Hanna Amalia Mustopa, 2013 Pengaruh Iklim Organisasi Sekolah Terhadap Kinerja Mengajar guru di SMA Kartika XIX-3 dan SMK Kartika XIX-1 Kota Bandung Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu

BAB V KESIMPULAN DAN REKOMENDASI

Bab V merupakan akhir dari rangkaian kajian terhadap masalah yang diangkat dalam penelitian ini. Di samping itu untuk melengkapi kajian ini, akan dikemukakan juga beberapa rekomendasi yang dipandang relevan dalam penelitian.

A. KESIMPULAN

Berdasarkan pengolahan data, analisis data dan pengujian hipotesis yang diperoleh dari penelitian dengan judul “Iklim Organisasi Sekolah Terhadap Kinerja Mengajar Guru di SMA Kartika XIX-3 dan SMK Kartika XIX-1 Bandung ”, maka penulis dapat menarik beberapa kesimpulan penelitian sebagai berikut : 1. Berdasarkan hasil perhitungan Iklim Organisasi Sekolah dengan menggunakan Weighted Means Scored WMS, diketahui dari nilai rata- rata kecendereungan jawaban responden pada masing-masing sub variabel yaitu Lingkungan Fisik, Lingkungan Sosial dan Lingkungan Organisasional. Menggambarkan bahwa Iklim Organisasi Sekolah di SMA Kartika XIX-3 dan SMK Kartika XIX-1 Bandung berada pada kategori Sangat Baik. 2. Berdasarkan hasil perhitungan Kinerja Mengajar Guru dengan menggunakan Weighted Means Scored WMS diketahui dari nilai rata-rata kecendereungan jawaban responden pada masing-masing sub variabel yaitu pada tahap perencanaan pengajaran, pelaksanaan pengajaran dan evaluasi pengajaran.Menggambarkan bahwa kinerja mengajar guru di SMA Kartika XIX-3 dan SMK Kartika berada pada kategori Sangat Baik. 3. Koefisien korelasi antara Iklim Organisasi Sekolah terhadap Kinerja Mengajar Guru di SMA Kartika XIX-3 dan SMK Kartika XIX-1 Bandung dihitung dengan menggunakan rumus Product Moment maka dihasilkan nilai sebesar 0,921, hasil perhitungan tersebut tergolong pada kategori