Populasi Sampel Populasi dan Sampel Penelitian

Lilis Anisyah, 2013 Hubungan Antara Motivasi Berprestasi Dengan Kemampuan Berpikir Kreatif Pada Remaja Studi Korelasional Pada Siswa Kelas XI Sekolah Menengah Atas Negeri 6 Bandung Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

C. Populasi dan Sampel Penelitian

1. Populasi

Populasi merupakan wilayah generalisasi yang terdiri atas: obyeksubjek yang mempunyai kualitas dan karakteristik tertentu yang ditetapkan oleh peneliti untuk dipelajari dan kemudian ditarik kesimpulannya Sugiyono, 2012. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa kelas XI Sekolah Menengah Atas Negeri 6 Bandung yang berjumlah 384 orang. Berikut adalah tabel sebaran populasi siswa kelas XI Sekolah Menengah Atas Negeri 6 Bandung. Tabel 3.1. Populasi Siswa Kelas XI Sekolah Menengah Atas Negeri 6 Bandung Tahun Ajaran 20122013 Kelas Jumlah Siswa XI IPA 1 42 XI IPA 2 41 XI IPA 3 41 XI IPA 4 41 XI IPA 5 41 XI IPA 6 40 XI IPS 1 46 XI IPS 2 46 XI IPS 3 46 Jumlah 384

2. Sampel

Sampel merupakan bagian dari jumlah dan karakteristik yang dimiliki oleh populasi Sugiyono, 2012. Sampel dalam penelitian ini adalah siswa kelas XI Sekolah Menengah Atas Negeri 6 Bandung, dengan kriteria sebagai berikut: a. remaja kelas XI, b. jenis kelamin laki-laki maupun perempuan, c. usia 15 – 18 tahun. Lilis Anisyah, 2013 Hubungan Antara Motivasi Berprestasi Dengan Kemampuan Berpikir Kreatif Pada Remaja Studi Korelasional Pada Siswa Kelas XI Sekolah Menengah Atas Negeri 6 Bandung Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Teknik pengambilan sampel yang digunakan yaitu teknik Purposive Sampling. Teknik purposive sampling adalah teknik penentuan sampel dengan pertimbangan tertentu Sugiyono, 2012. Teknik ini memiliki kelebihan dan kelemahan. Kelebihannya adalah peneliti dapat dengan tepat memilih subjek penelitian karena sesuai dengan variabel yang akan diteliti dan dengan kriteria yang telah ditentukan. Sedangkan kelemahannya adalah teknik ini tidak dapat menggunakan statistik parametrik dalam menganalisis datanya. Hal tersebut dikarenakan teknik ini tidak memenuhi persyaratan random. Jumlah sampel dalam penelitian ini ditentukan jumlahnya dengan menggunakan rumus dari Slovin, yaitu sebagai berikut. n = N N. d 2 + 1 Keterangan: n = Ukuran sampel N = Ukuran populasi d 2 = Galat pendugaan Error tolerance Dengan menggunakan rumus tersebut, peneliti menggunakan tingkat keandalan 90 dengan toleransi kesalahannya 10 0,1 sehingga didapatkan jumlah sampel minimal sebesar 79,34 dan dibulatkan menjadi 80 orang.

D. Instrumen Penelitian

Dokumen yang terkait

HUBUNGAN ANTARA MOTIVASI BERPRESTASI DENGAN SELF Hubungan antara Motivasi Berprestasi dengan Self Regulated Learning pada Siswa SMA Negeri 2 Wonogiri.

0 3 18

PENGARUH MOTIVASI BERPRESTASI DAN PERSEPSI SISWA TENTANG PROFESIONALISME GURU TERHADAP PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI PADA SISWA KELAS XI SEKOLAH MENENGAH ATAS NEGERI I KARTASURA TAHUN AJARAN 2009/2010.

0 2 9

HUBUNGAN INSOMNIA DENGAN PRESTASI BELAJAR PADA SISWA KELAS XI IPA DI SEKOLAH MENENGAH HUBUNGAN INSOMNIA DENGAN PRESTASI BELAJAR PADA SISWA KELAS XI IPA DI SEKOLAH MENENGAH ATAS NEGERI 2 KLATEN.

0 1 13

HUBUNGAN ANTARA PENYELENGGARAAN SEKOLAH DENGAN MINAT BACA SISWA PADA SEKOLAH MENENGAH ATAS : Studi Deskriptif pada Perpustakaan SMA Negeri 4 Bandung.

0 0 43

HUBUNGAN ANTARA PENERAPAN LESSON STUDY BERBASIS SEKOLAH DENGAN KETERAMPILAN MENGAJAR GURU : Studi Deskriptif Korelasional Pada Guru di Sekolah Menengah Atas (SMA) Negeri 9 Bandung).

0 1 22

HUBUNGAN ANTARA DUKUNGAN SOSIAL ORANG TUA DENGAN EFIKASI DIRI PADA REMAJA DALAM PEMILIHAN JURUSAN : Studi Korelasional pada Siswa Kelas X Sekolah Menengah Atas Negeri 6 Bandung.

3 9 47

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Hubungan antara Tingkat Pendidikan Ibu dengan Berpikir Kreatif Siswa Kelas XI Sekolah Menengah Atas Kristen I Salatiga

0 0 2

HUBUNGAN ANTARA KEBUGARAN JASMANI, INTELIGENSI, DAN MOTIVASI DENGAN PRESTASI BELAJAR PENDIDIKAN JASMANI PADA SISWA KELAS XI SEKOLAH MENENGAH ATAS NEGERI 1 BANTARSARI.

0 0 157

HUBUNGAN ANTARA MOTIVASI BELAJAR DENGAN BERPIKIR KREATIF MATEMATIS PADA SISWA DI KELAS VII SMP

0 0 9

Hubungan Antara Harga Diri Dan Motivasi Berprestasi Dengan Kematangan Karir Pada Siswa Kelas Xi Smk Negeri 3 Surakarta

0 0 248