Cara Mengukur Motivasi Motivasi

Apabila seseorang memiliki ciri-ciri diatas berarti dia telah memiliki motivasi yang kuat dalam proses belajar mengajar. Ciri-ciri tersebut akan menjadi penting karena dengan motivasi yang kuat siswa akan bisa belajar dengan baik, lebih mandiri dan tidak terjebak pada sesuatu yang rutinitas dan mekanis. 22

C. Pembelajaran Fiqih

1. Pengertian fiqih

Kata fikih adalah bentukan dari kata fiqhun yang secara bahasa berarti pemahaman yang mendalam yang menghendaki pengerahan potensi akal. ilmu fikih merupakan salah satu bidang keiluan dalam syari’at islam yang secara khusus membahas persoalan hukum atau aturan yang terkait dengan berbagai aspek kehidupan manusia, baik menyangkut individu, masyarakat, maupun hubungan manusia dengan penciptanya. Definisi fikih secara istilah mengalami perkembangan dari masa ke masa, sehingga tidak pernah bisa kita temukan satu definisi yang tunggal. Ulama fikih sendiri mendefinisikan fikih sebagai sekumpulan hukum amaliyah yang akan dikerjakan yang disyariatkan dalam Islam. Dalam hal ini kalangan fuqaha membaginya menjadi dua pengertian, yakni: pertama, memelihara hukum furu’ hukum keagamaan yang tidak pokok secara mutlak seluruhnya atau sebagiannya. Kedua, meteri hukum itu sendiri, baik yang bersifat qat’i maupun yang bersifat zanni. 22 Sardiman, op.cit., hlm. 82-83

2. Ruang lingkup fiqih

Ruang lingkup yang terdapat dalam fiqih adalah semua hukum yang berbentuk amaliyah untuk diamalkan oleh setiap mungkin mukallaf yang sudah diberi tanggung jawab melaksanakan ajaran syari’ah islam dengan tanda tanda seperti baligh, berakal, sadar dan sudah masuk Islam.

3. Sumber dan objek fiqih

Sumber fikh berasal dari kitab suci al qur’an, hadits, ijma„ dan qiyas. objek fikih mencakup lima macam hukum yaitu wajib,sunnah,mubah, haram,makruh. 23

4. Tujuan pembelajaran fiqih

Pembelajaran fiqih bertujuan untuk membekali peserta didik agar dapat: a Mengetahui dan memahami pokok-pokok hukum Islam secara terperinci dan menyeluruh, baik berupa dalil naqli dan aqli. Pengetahuan dan pemahaman tersebut diharapkan menjadi pedoman hidup dalam kehidupan pribadi dan sosial. b Melaksanakan dan mengamalkan ketentuan hukum Islam dengan benar. Pengalaman tersebut diharapkan dapat menumbuhkan ketaatan menjalankan hukum Islam, disiplin dan tanggung jawab sosial yang tinggi dalam kehidupan pribadi maupun sosialnya. 23 LKS Fiqih kelas X semester I Semarang: Toha Putra, 2014, hlm.1-2

Dokumen yang terkait

Keterampilan Bertanya Guru dalam Meningkatkan Aktivitas belajar Siswa pada Mata Pelajaran Fiqih di Madrasah Tsanawiyah At-taqwa 06 Bekasi.

1 10 196

Penerapan strategi Lightening the Learning Climate untuk meningkatkan motivasi dan hasil belajar pada mata pelajaran matematika kelas III MI Hasyim Asy'ari Jambangan Candi Sidoarjo.

2 7 110

Terapi senam perkasa dengan symbolic modelling untuk menurunkan rendah diri siswa MA Hasyim Asy'ari Bangsri Sukodono Sidoarjo.

0 0 110

TERAPI SHALAT DHUHA DALAM MENINGKATKAN KEDISIPLINAN MASUK SEKOLAH SEORANG SISWA DI MADRASAH ALIYAH HASYIM ASYARI BANGSRI SUKODONO SIDOARJO.

0 0 108

Bimbingan dan konseling Islam dengan terapi behavior menggunakan Assertive Training untuk mengatasi perilaku introvert: studi kasus siswi XI IPS MA Hasyim Asy’ari Bangsri Sukodono Sidoarjo.

0 10 114

IMPLEMENTASI STRATEGI RELATIONSHIP MARKETING DALAM MEMBANGUN LOYALITAS PELANGGAN DI MA HASYIM ASY‘ARI SUKODONO SIDOARJO.

0 0 76

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS PENGALAMAN PRIBADI PADA MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA MELALUI MEDIA ALBUM FOTO KENANGAN PADA SISWA KELAS V MI HASYIM ASY’ARI BANGSRI SUKODONO.

0 1 81

PENINGKATAN HASIL BELAJAR MATA PELAJARAN FIQIH MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE LEARNING TOGETHER DI MI WACHID HASYIM WONOMLATI KREMBUNG SIDOARJO.

0 0 126

PENERAPAN PEMBELAJARAN KONTEKSTUAL SEBAGAI UPAYA GURU DALAM MENINGKATKAN PEMAHAMAN SISWA PADA MATA PELAJARAN FIQIH DI MA NU HASYIM ASY’ARI 02 KUDUS TAHUN AJARAN 2011/2012 - STAIN Kudus Repository

0 0 150

PENERAPAN HYPNOTEACHING DALAM MENINGKATKAN RESPON BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN SKI KELAS XI DI MA NU HASYIM ASY’ARI 3 KUDUS TAHUN PELAJARAN 2016/2017 - STAIN Kudus Repository

0 1 35