PENDEKATAN METODE KEGIATAN PEMBELAJARAN NO

F. PENDEKATAN METODE

Pendekatan : Scientific Strategi : Cooperative Learning Metode : Bercerita, demonstrasi, diskusi

G. KEGIATAN PEMBELAJARAN NO

KEGIATAN WAKTU 1. PENDAHULUAN a. Siswa berdo’a menurut agama dan keyakinan masing-masing untuk mengawali kegiatan pembelajaran. b. Guru melakukan presensi kehadiran siswa. c. Guru menanyakan kesiapan siswa untuk belajar. d. Motivasi : mengajak siswa melakukan berbagai variasi tepuk tangan contoh: tepuk semangat. e. Apersepsi: bertanya tentang kegiatan yang biasa dilakukan oleh siswa di sekolah. f. Menyampaikan tema pembelajaran: tema pembelajaran kita kali ini adalah “Rukun di Sekolah” 10 menit 2. KEGIATAN INTI a. Siswa mengamati gambar variasi pola gerak dasar lokomotor dan non-lokomotor sesuai irama ketukan tanpa iringan musik dalam aktivitas gerak ritmik mengamati. b. Siswa mengidentifikasi penggunaan variasi pola gerak dasar lokomotor sesuai irama ketukan tanpa iringan musik dalam aktivitas gerak ritmik menalar. c. Siswa mengidentifikasi penggunaan variasi pola gerak dasar non-lokomotor sesuai irama ketukan tanpa iringan musik dalam aktivitas ritmik menalar. d. Guru membimbing siswa untuk melangkah ke berbagai arah sesuai irama ketukan tanpa iringan musik dengan percaya diri. 150 menit NO KEGIATAN WAKTU e. Siswa melangkah ke berbagai arah sesuai irama ketukan tanpa iringan musik mencoba. f. Siswa bergerak bebas mengikuti irama ketukan tanpa iringan musik mencoba. g. Siswa melakukan tanya jawab menyebutkan sikap yang dilakukan agar gerakan lokomotor dan non-lokomotor dilakukan dengan baik menanya. h. Siswa diminta untuk mengamati teman-temannya. i. Siswa menyebutkan keberagaman teman-teman satu kelas berdasarkan jenis kelamin mencoba. j. Siswa melakukan tanya jawab agar dapat menerima keberagaman individu di sekolah menanya. k. Siswa mengamati dan membaca teks “Bermain di Sekolah” pada buku siswa mengamati. l. Guru membimbing siswa membaca teks dengan intonasi dan lafal yang tepat dengan percaya diri. m. Siswa membaca teks bermain di sekolah dengan lafal dan intonasi yang tepat mencoba. n. Siswa menjawab pertanyaan berdasarkan teks Bermain di Sekolah mencoba, menalar. o. Guru membimbing siswa untuk menceritakan kegiatan pada saat istirahat di sekolah dengan percaya diri mengomunikasikan. p. Siswa menceritakan kegiatan pada saat istirahat di sekolah dengan bahasa lisan mengomunikasikan. q. Guru membimbing siswa berlatih membandingkan dua kumpulan benda dan deret bilangan dengan pola tertentu dengan teliti. r. Siswa mengamati media gambar membandingkan dua kumpulan NO KEGIATAN WAKTU benda melalui istilah lebih banyak, lebih sedikit, dan sama banyak pada buku mengamati. s. Siswa membandingkan dua kumpulan benda melalui istilah lebih banyak, lebih sedikit, dan sama banyak mencoba. t. Secara berpasangan siswa mencoba menuliskan beberapa deret bilangan dengan pola tertentu. 3. PENUTUP a. Bersama-sama siswa dan guru membuat kesimpulan tentang apa saja yang telah dipelajari. b. Melakukan evaluasi. c. Guru menyampaikan pesan moral agar selalu berhemat energi. d. Guru memberikan PR. e. Guru menutup pembelajaran dengan berdoa bersama-sama dan salam. 15 menit

H. SUMBER DAN MEDIA