Jenis Kegiatan Kantor Pelayanan Perbendaharaan Medan II Jaringan Kantor Pelayanan Perbendaharaan Negara Medan II

17

2.6 Jenis Kegiatan Kantor Pelayanan Perbendaharaan Medan II

Kegiatan KPPN Medan II berupa bentuk pelayanan untuk membantu di bidang perbendaharaan, antara lain : 1. Pencairan dana Merupakan bagian dari SPM LS Belanja Pegawai, SPM LS Non Belanja Pegawai, SPM UP, TUP, GU, GU-Nihil. 2. Rekonsiliasi Rekonsiliasi adalah proses pencocokan data transaksi keuangan yang diproses dengan beberapa systemsubsistem yang berbeda berdasarkan dokumen sumber yang sama. 3. SKPP Surat Keterangan Penghentian Pembayaran SKPP adalah surat keterangan tentang terhitung mulai bulan dihentikan pembayaran yang dibuat dikeluarkan oleh pengguna anggaranKPA berdasarkan surat keputusan yang diterbitkan oleh Kementerian NegaraLembaga atau satker dan disahkan oleh KPPN setempat. 4. Ralat SPMSP2D Surat Perintah Pencairan Dana SP2D adalah surat perintah yang diterbitkan oleh KPPN selaku Kuasa Bendahara Umum Negara untuk pelaksanaan pengeluaran atas beban APBN berdasarkan SPM. 5. Retur SP2D Retur SP2D adalah Penolakan pengembalian pemindahbukuan dantransfer pencairan APBN dari BankKantor Pos penerima kepada Bank Operasional Universitas Sumatera Utara 18 kantor pos karena nama, alamat, nomor rekening, dan nama bankkantor pos yang dituju tidak sesuai dengan data rekening BankKantor Pos penerima atau rekening penerima tidak aktif.

2.7 Jaringan Kantor Pelayanan Perbendaharaan Negara Medan II

Jaringan pada KPPN Medan II memiliki 2 dua jenis jaringan yaitu jaringan pusat dan jaringan tersendiri. Jaringan pusat merupakan jaringan yang terhubung langsung dengan kantor pusat yang berada di wilayah Jakarta, dan pengguna jaringan tersebut hanya dapat digunakan oleh pegawai KPPN Medan II. Jaringan tersendiri merupakan jaringan yang dibuat oleh KPPN Medan II dengan menggunakan ISP untuk terhubung jaringan internet yang bertujuan untuk penggunaan keseharian baik pegawai KPPN Medan II atau orang lain yang berada pada kantor tersebut. Jenis jaringan yang dibuat oleh KPPN Medan II adalah MAN Metropolitan Area Network

2.8 Inovasi

Dokumen yang terkait

Implementasi Sistem Perbendaharaan dan Anggaran Negara dalam Mendukung Pelayanan Perbendaharaan Negara pada Kantor Pelayanan Perbendaharaan Negara Medan I

0 13 131

Implementasi Sistem Perbendaharaan dan Anggaran Negara dalam Mendukung Pelayanan Perbendaharaan Negara pada Kantor Pelayanan Perbendaharaan Negara Medan I

0 0 11

Implementasi Sistem Perbendaharaan dan Anggaran Negara dalam Mendukung Pelayanan Perbendaharaan Negara pada Kantor Pelayanan Perbendaharaan Negara Medan I

0 0 1

Implementasi Sistem Perbendaharaan dan Anggaran Negara dalam Mendukung Pelayanan Perbendaharaan Negara pada Kantor Pelayanan Perbendaharaan Negara Medan I

0 0 28

Implementasi Sistem Perbendaharaan dan Anggaran Negara dalam Mendukung Pelayanan Perbendaharaan Negara pada Kantor Pelayanan Perbendaharaan Negara Medan I

0 0 5

Implementasi Sistem Perbendaharaan dan Anggaran Negara dalam Mendukung Pelayanan Perbendaharaan Negara pada Kantor Pelayanan Perbendaharaan Negara Medan I

0 0 1

Pada Bagian C. (masing-masing penelaah mengisi bagian ini secara individual)

0 0 12

BAB II PROFIL KANTOR PELAYANAN PERBENDAHARAAN NEGARA MEDAN II 2.1 Sejarah Singkat Kantor Pelayanan Perbendaharaan Negara Medan II - Tugas dan Wewenang Masing-Masing Bagian Serta Budaya Organisasi Yang Terdapat di Dalam Kantor Pelayanan Perbendaharaan Nega

0 0 16

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah - Tugas dan Wewenang Masing-Masing Bagian Serta Budaya Organisasi Yang Terdapat di Dalam Kantor Pelayanan Perbendaharaan Negara Medan II

0 0 8

BAB II TUGAS DAN WEWENANG LEMBAGA PENGAWAS PERSAINGAN USAHA DI MASING-MASING NEGARA ANGGOTA ASEAN 2.1 Sejarah ASEAN - KELEMBAGAAN REGIONAL COMPETITION AUTHORITY DALAM ASEAN ECONOMIC COMMUNITY (AEC) Repository - UNAIR REPOSITORY

0 0 30