Curah hujan Curah hujan Iklim di Indonesia

70 Gambar 3.16 Para petani sedang mencabuti benih padi. Kegiatan pertania sangat dipengaruhi cuaca dan iklim. Biasanya petani menanam padi pada musim penghujan. Sumber: Kopas 22 Desember 2006 4. 4. 4. 4.

4. Dampak perubahan cuaca dan iklim Dampak perubahan cuaca dan iklim

Dampak perubahan cuaca dan iklim Dampak perubahan cuaca dan iklim Dampak perubahan cuaca dan iklim Tentu kalian kecewa jika tidak jadi berekreasi karena cuaca buruk. Kondisi cuaca dan iklim dapat mempengaruhi kegiatan masyarakat, misal- nya kegiatan pertanian, perikanan, perhubungan, industri, dan pariwisata.

a. Pengaruh cuaca dan iklim dalam bidang pertanian

Cuaca dan iklim sangat berpengaruh dalam bidang pertanian. Para petani padi biasanya menanam padi pada musim penghujan. Sedangkan pada musim kemarau mereka menanam palawija.

b. Pengaruh cuaca dan iklim dalam bidang perikanan

Aktivitas para pelaut dan nelayan sangat dipengaruhi oleh kondisi cua-ca. Para nelayan biasanya pergi ke laut pada sore hari atau malam hari. Waktu itu angin darat bertiup. Mereka kembali ke darat siang hari saat angin laut berhembus. Arah dan kecepatan angin sangat diperhitungkan sebelum para nelayan melakukan pelayaran. Cuaca yang buruk seperti angin kencang atau badai dapat mengakibatkan arah angin menjadi tidak menentu. Hal ini tentu saja mempersulit nelayan mencari ikan. Sebaliknya, apabila cuaca cerah hasil panen ikan banyak.

c. Pengaruh cuaca dan iklim dalam bidang industri

Kondisi cuaca juga sangat penting bagi beberapa bidang industri. Industri pembuatan krupuk, pembuatan garam, serta pembuatan batu bata dan genting mengandalkan sinar matahari. Kegiatan industri semacam itu sangat terganggu jika turun hujan terus. 71 d. d. d. d.

d. Pengaruh cuaca dan iklim dalam bidang perhub erhub

erhub erhub erhubung ung ung ung ungan an an an an Kondisi cuaca juga sangat mempengaruhi kegiatan penerbangan dan pelayaran. Penerbangan dilakukan jika cuaca baik. Cuaca buruk seperti angin kencang, awan tebal, dan hujan lebat, mengganggu pesawat yang sedang terbang. Banyak peristiwa kecelakaan pesawat yang disebabkan oleh cuaca buruk. Angin kencang dan gelombang tinggi juga mengganggu kegiatan pelayaran. Jadwal pelayaran sering ditunda jika cuaca buruk.

e. Pengaruh cuaca dan iklim dalam bidang pariwisata

Kondisi cuaca juga berpengaruh pada kegiatan pariwisata. Pemandang- an indah akan mengesankan bagi para wisatawan saat cuaca cerah. Para wisatawan tidak dapat berjemur di tepi pantai apabila hujan turun. Aktivitas wisata seperti selancar juga baik dilakukan pada saat kondisi laut tidak terjadi badai atau angin kencang. Perhatikan gambar-gambar di bawah ini Jelaskan pengaruh perubahan iklim dan cuaca terhadap kegiatan-kegiatan dalam gambar 1. menanam padi 2. menjemur ikan asin 3. membuat garam Sumber: http:www.serambinews.comold gambargaleriDSC_6259_edit1.JPG Sumber: http:118.98.213.22aridata_webe-dukasihal8c1.jpg Sumber: http:www.panyingkul.comgambar24nov2007e 1 1 1 1 1 2 2 2 2 2 3 3 3 3 3