Klasifikasi Tenaga Kerja Ketenagakerjaan

14  Mengadakan evaluasi pada proses.  Mengadakan evaluasi terhadap proses akhir. 11. Bagian Gudang Beku Cold Storage Bertanggung jawab mulai dari proses cold storage sampai pengiriman produk kepada konsumen. Selain itu kepala bagian cold storage juga mengatur keluar masuknya bahan baku diruang cold storage. 12. Bagian Sanitasi dan Higiene Bertanggung jawab pada kebersihan lingkungan pabrik, ruangan proses, peralatan dan prasarana produksi. 13. Bagian IPAL Bertanggung jawab pada proses pengolahan air limbah sehingga ketika dialirkan keluar air menjadi air jernih yang tidak membahayakan lingkungan sekitar.

2.5 Ketenagakerjaan

2.5.1 Klasifikasi Tenaga Kerja

PT. ILUFA merupakan perusahaan berskala besar di bidang perikanan. Sebagian besar karyawan di PT. ILUFA berasal dari daerah sekitar pabrik seperti Desa Beji. Karyawan-karyawan dalam melaksanakan kerjanya dibagi menjadi beberapa golongan pekerjaan, dimana golongan-golongan tersebut nantinya akan menentukan 15 wewenang pekerjaan dan besarnya upah yang diterima. Berikut merupakan data karyawan PT ILUFA tahun 2015. Tabel 2.1 Data Karyawan PT Intiluhur Fuja Abadi No. Bagian Jabatan Kelompok 1 Kelompok fillet 2 Jumlah Keterangan Laki-Laki Wanita Laki-Laki Wanita 1 Direktur 2 2 2 Plant Manager 1 1 3 Acounting 5 5 4 Logistik 2 2 5 Export Import 2 1 3 6 Personalia Umum 5 4 9 7 Satpam 9 9 8 Teknik 5 5 9 QualityHigiene a. Kabag QA 1 1 b. QC Lab 2 2 c. QC Penerimaan 1 1 2 d. QC Proses 2 2 e. QC Packing 1 1 f. QC Export 1 1 g. Sanitasi Produksi 4 5 9 h. Sanitasi Umum IPAL 3 3 10 Produksi a. Kabag Produksi b. Pengawas produksi c. Penerimaan d. Filleting Timbang BB 1 1 Pencucian BB 1 1 Penyisikan 4 2 Pencucian setelah sisik 1 1 Filleting 6 4 Cabut tulang 4 3 Skinning 4 1 Trimming 4 3 Cek sisik dan tulang 2 2 Sizing 1 1 Grading dan 2 2 16 cutting Penimbangan 1 1 Pencucian 4 1 1 Labelling 2 2 Bagging pewadaan 2 3 Tally Fillet 2 2 Pengelapan Fillet 2 2 Warping bungkus 3 4 CO 2 e. Retouching Pengecekan Fillet 4 4 Pengecekan Sisik Duri 4 4 Grading 3 3 Sizing 1 1 Penimbangan 1 1 Pencucian 5 1 1 Pengelapan 2 2 Pewadahan 3 3 Pemvakuman 2 2 Perapihan 2 2 Tally 2 2 Penanganan Avalan PK 3 1 Pembekuan ABF 2 Packing produk 4 5 Packing Avalan 5 4 Cold storage 9 1 Sub Jumlah Karyawan Produksi 57 64 10 26 155 Jumlah 92 86 10 26 212 Berikut ini merupakan penjelasan dari tugan dan wewenang karyawan di PT Intiluhur Fuja Abadi : 1. Karyawan Tetap Adalah karyawan yang dipekerjakan untuk jangka waktu yang tidak dapat ditentukan, yang sistem upahnya tetap dan dilakukan tiap 17 bulan serta bila dalam penjualan pendapatan laba lebih besar maka mendapat bonus. 2. Karyawan Bulanan Tetap KBT Adalah karyawan yang dipekerjakan untuk jangka waktu yang tidak dapat ditentukan, yang sistem pembayaran upahnya tetap dan dilakukan tiap bulan. 3. Karyawan Harian Tetap KHT Adalah karyawan yang pengupahannya berdasarkan jumlah kerja dan absensi, gaji dibayar tiap bulan. 4. Karyawan Harian Lepas KHL Adalah karyawan yang bekerja berdasarkan jumlah hari kerja dan absensi, namun sewaktu-waktu tertentu ada yang diliburkan, sistem pembayaran upahnya berdasarkan hari kerja dan absensi kerja. 5. Karyawan Borongan Adalah karyawan yang bekerja pada perusahaan untuk melakukan pekerjaan tertentu bergantung pada permintaan buyer, sistem pembayaran upah berdasarkan volume kerja, hari kerja dan absensi karyawan, hanya saja pada kondisi tertentu perusahaan berhak untuk tidak memperkerjakan karyawan sementara waktu.

2.5.2 Sistem Penggajian