HUTANG BANK lanjutan PT Bank DBS Indonesia Bank DBSlanjutan HUTANG PEMBELIAN ASET TETAP

61

17. HUTANG PEMBELIAN ASET TETAP lanjutan

Pada tanggal 30 Juni 2013 dan 31 Desember 2012 saldo pinjaman fasilitas KPM adalah masing-masing sebesar Rp 90.470.549 dan Rp 602.734.479. Entitas Anak HPAM – PT Ketapang Karya Utama KKU Pada tanggal 6 April 2011, KKU memperoleh fasilitas Kredit Pemilikan Mobil KPM dalam mata uang Rupiah dari Bank Panin dengan jumlah fasilitas maksimum sebesar Rp 980.800.000. Jangka waktu pinjaman tersebut selama 24 dua puluh empat bulan dan dikenakan bunga per tahun 5. Fasilitas tersebut dijamin dengan kendaraan milik KKU dengan penyerahan hak secara fidusia Catatan 10. Pada tanggal 30 Juni 2013 saldo pinjaman fasilitas KPM telah dilunasi. Entitas Anak HPAM – PT Sandai Inti Jaya Tambang SIJT Pada tanggal 2 Mei 2011, SIJT memperoleh fasilitas Kredit Pemilikan Mobil KPM dalam mata uang Rupiah dari Bank Panin dengan jumlah fasilitas maksimum sebesar Rp 966.400.000. Jangka waktu pinjaman tersebut selama 24 dua puluh empat bulan dan dikenakan tingkat bunga per tahun sebesar 5 . Fasilitas tersebut dijamin dengan kendaraan milik SIJT dengan penyerahan hak secara fidusia Catatan 10. Pada tanggal 30 Juni 2013 saldo pinjaman fasilitas KPM telah dilunasi. Entitas Anak – KUTJ KUTJ memperoleh fasilitas kredit pemilikan mobil KPM dalam mata uang Rupiah dari Bank Panin dengan jumlah fasilitas maksimum sebesar Rp 4.091.900.000. Jangka waktu fasilitas tersebut selama 24 dua puluh empat bulan, dan dikenakan bunga per tahun sebesar 10. Fasilitas tersebut dijamin dengan kendaraan milik KUTJ dengan penyerahan hak secara fidusia Catatan 10. Pada tanggal 30 Juni 2013 saldo pinjaman fasilitas KPM telah dilunasi. PT Bank Jasa Jakarta Bank Jasa Jakarta Entitas Anak – HPAM Pada tanggal 3 Mei 2012, HPAM memperoleh fasilitas Kredit Pemilikan Mobil KPM dalam mata uang Rupiah dari Bank Jasa Jakarta dengan jumlah fasilitas maksimum masing-masing sebesar Rp 348.800.000. Jangka waktu pinjaman tersebut selama 24 dua puluh empat bulan dan dikenakan bunga per tahun sebesar 9,9. Pada tanggal 29 Juli 2011 dan 21 September 2011, HPAM memperoleh fasilitas Kredit Pemilikan Mobil KPM dalam mata uang Rupiah dari Bank Jasa Jakarta dengan jumlah fasilitas maksimum masing-masing sebesar Rp 374.400.000 dan Rp 386.400.000. Jangka waktu pinjaman tersebut selama 23 dua puluh tiga bulan dan dikenakan bunga per tahun sebesar 5. 62

17. HUTANG PEMBELIAN ASET TETAP lanjutan