Keunggulan Khusnudhon Spiritual Tour

commit to user 46

6. Keunggulan Khusnudhon Spiritual Tour

Dalam menjalankan usahannya, Khusnudhon Spiritual Tour memiliki beberapa keunggulan yang tidak dapat di temukan di beberapa biro lainnya. Dengan adanya beberapa keunggulan ini memberikan nilai plus tersendiri yang dapat lebih menarik masyarakat umum. Diantara beberapa keunggulan tersebut adalah sebagai berikut.  Khusnudhon Spiritual Tour merupakan biro perjalanan wisata di kota Solo yang khusus melayani perjalanan wisata spiritual Islam.  Setiap rombongan wisata religi peserta akan didampingi ustadzustadzah pembimbing yang akan memberikan bimbingan mengenai tata cara ziarah, Umroh Haji serta pembekalan ilmu agama.  Dilaksanakan secara insidental pada momentum-momentum yang tepat antara lain untuk menyambut liburan panjang, haul hari lahir walisanga, dan hari raya Islam, contoh : bertepatan dengan tradisi “Buka Luwur” yaitu tradisi pergantian kain penutup makam Sunan Kudus yang biasa dilakukan setiap satu tahun sekali pada tanggal 1 Muharam 1 Syuro dalam rangka memperingati haul Sunan Kudus.  Tempat tujuan wisata menyesuaikan permintaan peserta atau bertepatan dengan event-event menarik yang ada di masing-masing tempat tujuan, misal di Kota Kudus bertepatan dengan event “Dandangan” yang sering diadakan setiap satu tahun sekali dalam rangka menyambut bulan suci Ramadhan, acara ini biasa dilakukan setiap dua minggu sebelum puasa dan bertempat di sekitar kompleks makam Masjid Menara Kudus, selain itu juga ada event tradisi “Dugderan” yang diadakan setiap commit to user 47 setahun sekali di Semarang dalam rangka menyambut datangnya bulan suci Ramadhan.  Mendapat siraman rohani dari ustadz-utadz baik yang ada di daerah ataupun nasional.  Tempat tujuan wisata religi meliputi objek-objek wisata di kota-kota bersejarah Islam, pondok pesantren, Masjid unik, industri Islam, acara Pengajian di Televisi, dan masih banyak lagi.  Jadwal perjalanan yang mengupayakan ketepatan waktu mulai persiapan, pra perjalanan, kegiatan-kegiatan selama perjalanan, hingga saat perjalanan pulang.  Tarif wisata yang terjangkau dan pembayaran dapat diangsur melalui bank-bank Islam yang menjadi pendukung Khusnudhon Spiritual Tour. Sumber : Proposal Pendirian Khusnudhon Spiritual Tour

7. Nilai Tambah Dari Khusnudhon Spiritual Tour a. Dari segi materi