tingkat  keuntungan  yang  dicapai  dan  semakin  kurang  baiknya  posisi  bank  dari  segi penggunaan asset.
Tabel IV.4. Perbandingan ROE Bank Devisa dan Bank Non Devisa Tahun
Bank Devisa Bank Non Devisa
2005 2006
2007 12.65
8.03 7.47
8.58 4.72
5.78
Sumber: Hasil Penelitian, 2010 data diolah.
Dari Tabel IV.4 dapat dilihat bahwa nilai rata-rata ROE yang dihasilkan oleh bank  devisa  dari  tahun  2005  sampai  dengan  2007  mengalami  penurunan
dibandingkan  dengan  nilai  rata-rata  ROE  bank  non  devisa  yang  berfluktuasi  tetapi mengalami  sedikit  kenaikan  pada  tahun  2007.  Semakin  tinggi  rasio  ini  berarti
semakin  baik  produktivitas  modal  sendiri  dalam  memperoleh  laba.  Hal  ini  berarti menunjukkan bahwa secara keseluruhan, tingkat keuntungan bersih yang dicapai oleh
bank devisa lebih kecil dibandingkan dengan bank non devisa.
12.65 8.03
7.47
5 10
15
2005 2006
2007
Sumber: Hasil Penelitian, 2010 data diolah.
Gambar IV.3. Perkembangan Rata-rata ROE Bank Devisa
Berdasarkan Gambar IV.3 diketahui rata-rata ROE bank devisa dalam 3 tahun mengalami penurunan.
p d f Machine
A  pdf w rit er t hat  produces qualit y PDF files w it h ease
Produce quality PDF files in seconds and preserve the integrity of your original docum ents. Com patible across nearly all Windows platform s, sim ply open the docum ent you want to convert, click “print”, select the
“ Broadgun pdfMachine printer”  and that’s it Get  yours now
Universitas Sumatera Utara
8.58 4.72
5.78
2 4
6 8
10
2005 2006
2007
Sumber: Hasil Penelitian, 2010 data diolah.
Gambar IV.4. Perkembangan Rata-rata ROE Bank Non Devisa
Berdasarkan  Gambar  IV.4  diketahui  rata-rata  ROE  bank  non  devisa  dalam  3 tahun  mengalami  penurunan  yang  cukup  tajam  dari  tahun  2005  sebesar  8,58
menjadi 4,72 pada tahun 2006, dan mengalami kenaikan kembali pada tahun 2007 menjadi  5,78.  Turunnya  ROE  dapat  menggambarkan  kemampuan  bank  dalam
memperoleh  keuntungan  bersih  dikaitkan  dengan  pembayaran  deviden.  Apabila terjadi kenaikan dalam rasio ini berarti terjadi kenaikan laba bersih dari bank devisa
tersebut.
Tabel IV.5. Perbandingan OEOI Bank Devisa dan Bank Non Devisa
Tahun Bank Devisa
Bank Non Devisa
2005 2006
2007 86.35
89.10 84.07
89.52 93.93
89.42
Sumber: Hasil Penelitian, 2010 data diolah.
Dari  Tabel  IV.5  dapat  dilihat  bahwa  nilai  rata-rata  OEOI  yang  dihasilkan oleh  bank  devisa  dan  bank  non  devisa  berfluktuasi  tetapi  mengalami  penurunan
kembali  pada  tahun  2007.  Hal  ini  menunjukkan  bahwa  secara  keseluruhan,  semakin baik kinerja manajemen bank tersebut.
p d f Machine
A  pdf w rit er t hat  produces qualit y PDF files w it h ease
Produce quality PDF files in seconds and preserve the integrity of your original docum ents. Com patible across nearly all Windows platform s, sim ply open the docum ent you want to convert, click “print”, select the
“ Broadgun pdfMachine printer”  and that’s it Get  yours now
Universitas Sumatera Utara
86.35 89.1