Hakikat Pembelajaran Seni Rupa Aktivitas Belajar Siswa

10 karena guru merupakan tenaga profesional yang dipersiapkan untuk itu Siddiq, Isniatun dan Sungkono 2008: 1-9. Menurut Siddiq, Isniatun dan Sungkono 2008: 1-6 mengatakan bahwa Lingkungan pembelajaran yang baik adalah lingkungan yang merangsang dan menantang siswa untuk belajar. Guru yang mengajar tanpa menggunakan alat peraga tentu kurang merangsang atau menantang siswa untuk belajar. Apalagi bagi siswa SD yang perkembangan intelektualnya masih membutuhkan alat peraga. Dari penjelasan di atas dapat disimpulkan bahwa pembelajaran adalah semua kegiatan yang dilakukan guru untuk membantu siswa mempelajari suatu materi tertentu baik berupa pelajaran, pelajaran, keterampilan, dan sikap. Pembelajaran yang baik perlu didukung dengan alat peraga agar dapat menantang dan merangsang siswa untuk belajar.

2.1.3 Hakikat Pembelajaran Seni Rupa

Pembelajaran seni rupa merupakan usaha yang dilakukan oleh guru untuk membina keterampilan dan kemampuan siswa dalam berinteraksi dengan lingkungan, dan sebagai sarana untuk memperoleh pengalaman visual estetis berolah seni rupa. Pembelajaran seni rupa dalam bentuk kegiatan kreatif yang menyenangkan juga difungsikan untuk memberikan dasar-dasar pengalaman edukatif Sumanto 2006: 21. Pembelajaran seni di sekolah umum memiliki tujuan yang lebih dari sekedar keterampilan atau penguasaan salah satu jenis seni. Dalam pembelajaran di sekolah umum, seni digunakan sebagai sarana untuk mengembangkan secara 11 optimal berbagai potensi yang dimiliki siswa yang karena kekhususannya sulit dicapai melalui pembelajaran materi non seni Zakarias Sukarya dkk 2010: 3.1.1. Soeharjo dalam Sumanto 2006: 21 mengatakan bahwa sebagai pengalaman edukatif intinya adalah: 1 seni membantu pertumbuhan dan perkembangan siswa, 2 seni membina perkembangan estetik, 3 seni bermanfaat mengembangkan bakat, dan 4 seni membantu menyempurnakan kehidupan. Berdasarkan pendapat di atas dapat disimpulkan bahwa pembelajaran seni adalah upaya yang dilakukan guru kepada siswa dalam berolah seni rupa sebagai sarana untuk membentuk kepribadian cipta, rasa, karsa secara utuh dan bermakna, melalui kegiatan praktek berolah seni rupa sesuai dengan potensi maupun kompetensi pribadinya dan kepekaan daya apresiasinya.

2.1.2 Aktivitas Belajar Siswa

Aktivitas belajar merupakan segala kegiatan yang dilakukan dalam proses interaksi guru dan siswa dalam rangka mencapai tujuan belajar. Aktivitas tersebut diutamakan pada siswa, sebab dengan adanya aktivitas siswa dalam proses pembelajaran terciptalah situasi belajar aktif http:khairuddinhsb.blogspot.com201002aktivitas-dalam-belajar.html. Keaktifan belajar ditandai oleh adanya keterlibatan secara optimal, baik intelektual, emosional maupun fisik. Trinandita 1984 dalam ibnu akhir http:khairuddinhsb.blogspot.com201002aktivitas-dalam-belajar.html. menyatakan bahwa Keterlibatan langsung siswa di dalam proses pembelajaran memiliki intensitas keaktifan yang lebih tinggi. Dalam keadaan ini siswa tidak hanya sekedar aktif mendengar, mengamati dan mengikuti akan tetapi terlibat 12 langsung dalam melaksanakan suatu percobaan, peragaan atau mendemonstrasikan sesuatu. Dengan keterlibatan langsung ini berarti siswa aktif mengalami dan melakukan proses belajar sendiri. Dari pendapat tersebut dapat di simpulkan bahwa aktivitas belajar siswa adalah segala kegiatan yang dilakukan dalam proses interaksi guru dan siswa dalam rangka mencapai tujuan belajar yang ditandai adanya keterlibatan siswa secara langsung dalam pembelajaran.

2.1.4 Hasil Belajar Seni

Dokumen yang terkait

KEEFEKTIFAN TEKNIK MODELLING TERHADAP AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR MATERI MEMBUAT KERAJINAN DARI KERTAS SISWA KELAS IV SD NEGERI RANDUGUNTING 5 KOTA TEGAL

6 58 297

KEEFEKTIFAN STRATEGI PRACTICE REHEARSAL PAIRS TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA KELAS IV PADA MATERI KARYA RANCANGAN SENDIRI DI SD NEGERI PESAREAN 01 KABUPATEN TEGAL

0 9 167

PENERAPAN METODE MODELLING UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATERI MEMBUAT KERAJINAN DARI KERTAS PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI 2 KARANGJATI BANJARNEGARA

0 25 233

PENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR MATERI JENIS JENIS UNSUR TARI NUSANTARA MELALUI TEKNIK MODELLING PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI PENDAWA 01 KABUPATEN TEGAL

14 139 214

PENINGKATAN HASIL BELAJAR KETERAMPILAN MEMBUAT ANYAMAN KERTAS PADA SISWA KELAS IV DENGAN METODE DEMONSTRASI DI SD NEGERI 01 GAMBUHAN PEMALANG

0 11 128

PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPS MELALUI PENDEKATAN JIGSAW PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI 01 SIDOMUKTI Peningkatan Hasil Belajar Ips Melalui Pendekatan Jigsaw Pada Siswa Kelas IV SD Negeri 01 Sidomukti Kecamatan Jenawi Tahun Pelajaran 2012/2013.

0 1 14

UPAYA PENINGKATAN HASIL BELAJAR PKn MELALUI PENDEKATAN KONSTEKTUAL PADA SISWA KELAS IV UPAYA PENINGKATAN HASIL BELAJAR PKn MELALUI PENDEKATAN KONSTEKTUAL PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI 01 NANGSRI KECAMATAN KEBAKKRAMAT KABUPATEN KARANGANYAR TAHUN PELAJARAN

0 0 13

PENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR IPS MELALUI METODE THINK PAIR SHARE PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI 01 Peningkatan Aktivitas Dan Hasil Belajar Ips Melalui Metode Think Pair Share Pada Siswa Kelas Iv Sd Negeri 01 Gantiwarno Kecamatan Matesih Kabupat

0 0 15

PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPS MATERI KOPERASI MELALUI STRATEGI QUESTION FLAG PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI 01 Peningkatan Hasil Belajar IPS Materi Koperasi Melalui Strategi Question Flaq Pada Siswa Kelas IV SD Negeri 01 Nglegok Kecamatan Ngargoyoso Kabup

0 1 10

Peningkatan Aktivitas dan Hasil Belajar Menulis Deskripsi pada Siswa Kelas IV Sekolah Dasar Negeri Jatinegara 1 Kabupaten Tegal.

0 0 203